Debit Rencana Penampang Saluran Trapesium Paling Ekonomis

Dimana: I T = Intensitas hujan T jam mmjam R 24 = Curah hujan maksimum harian dengan periode ulang yang direncanakan mm T = Waktu dalam jam

3.3.2 Debit Rencana

Pemilihan atas metode yang digunakan untuk menghitung besarnya debit aliran permukaan dalam satuan internasional adalah Metode Rasional: Q = 0,002778 CIA 3.2 Dimana: Q = Debit aliran hadetik I = Intensitas hujan mmjam,dengan periode ulang tahun dan dengan waktu konsentrasi t c jam. A = Luas daerah pelayanan ha C = Koefisien pengaliran tanpa dimensi Dalam perencanaan saluran drainase dapat dipakai standar yang telah ditetapkan debit rencana periode ulang. Berikut menyajikan rekomendasi periode ulang untuk desain banjir dan genangan. Universitas Sumatera Utara Tabel 3.1 Rekomendasi Periode Ulang Tahun Untuk Desain Banjir dan Genangan. Flood Control Manual, 1993, Volume I Summary of Flood Control Criteria and Guidelines : 4

3.3.3 Penampang Saluran Trapesium Paling Ekonomis

Luas penampang melintang A dan Keliling basah P, saluran dengan penampang melintang bentuk trapesium dengan lebar dasar b, kedalaman h dan kemiringan dinding 1: m gambar 2.3. dapat dirumuskan sebagai berikut: 3.3 3.4 Penampang trapesium paling ekonomis adalah jika kemiringan dindingnya m = 1 √3 atau θ = 60 . Dapat dirumuskan sebagai berikut: Sistem Penyaluran Dasar Tipe Pekerjaan untuk pengendalian banjir di sungai Dasar dari jumlah penduduk untuk sistem drainase Tahap Awal Tahap Akhir Sungai - Rencana Bahaya - Rencana baru - Rencana TerbaruAwal untuk perdesaan atau perkotaan dengan jumlah penduduk 2.000.000 untuk perkotaan dengan jumlah penduduk 2.000.000 5 10 - 25 25 10 25 - 50 100 Sistem Drainase Primer Catchment Area 500 Ha - Perdesaan - Perkotaan dengan jumlah penduduk 500.000 - Perkotaan 500.000 jumlah penduduk 2.000.000 - Perdesaan dengan jumlah penduduk 2.000.000 2 5 5 10 5 10 15 25 Sistem Drainase Sekunder Catchment Area 500 Ha - Perdesaan - Perkotaan dengan jumlah penduduk 500.000 - Perkotaan 500.000 jumlah penduduk 2.000.000 - Perdesaan dengan jumlah penduduk 2.000.000 1 2 2 5 2 5 5 10 Sistem Drainase Tersier Catchment Area 10 Ha Perkotaan dan Perdesaan 1 2 h mh B A + = 1 2 2 + + = m h B P Universitas Sumatera Utara 3.5 3.6 - Kemiringan dinding saluran m berdasarkan kriteria - Luas penampang A = b + mh h m 2 - Keliling basah P = b + 2h 2 1 m + m - Jari-jari jari hidrolis R = AP m - Kecepatan aliran V = 1 n. R ⅔ . I ½ mdet

3.4 Pembagian Sub Sistem Drainase