Perancangan Pangkalan Data Perancangan Dan Evaluasi Heuristik Pada Perangkat Lunak Manajemen Proyek Dengan Prinsip Usability Nielsen

3.3 Perancangan Pangkalan Data

Perangkat lunak manajemen proyek memerlukan sebuah media penyimpanan untuk menyimpan rincian proyek yang akan dimasukkan pengguna. Oleh karena itu, pangkalan data yang dipilih adalah MySQL versi 5.0. Pangkalan data untuk perangkat lunak manajemen proyek ini membutuhkan tiga buah tabel, yaitu tabel daftar proyek, tabel daftar rincian proyek, dan tabel pengguna.

3.3.1 Tabel Proyek

Berikut adalah rincian tabel proyek: Tabel 3.3 Tabel Proyek Nama Kolom Tipe Data Keterangan ID int10 unsigned Primary key tabel proyek PName varchar45 Nama proyek MadeBy int10 unsigned Login ID pembuat proyek Date datetime Tanggal proyek dibuat Pass varchar45 Kata kunci untuk membuka proyek Notes varchar1000 Catatan proyek

3.3.2 Tabel Rincian Kegiatan

Berikut adalah rincian tabel rincian kegiatan: Tabel 3.4 Tabel Rincian Kegiatan Nama Kolom Tipe Data Keterangan ID int10 unsigned Primary key tabel rincian proyek Caption varchar255 Nama kegiatan ProjID mediumint9 ID proyek kegiatan Start datetime Tanggal dan waktu mulai Finish datetime Tanggal dan waktu selesai Universitas Sumatera Utara ActualStart datetime Tanggal dan waktu mulai sebenarnya ActualFinish datetime Tanggal dan waktu selesai sebenarnya EventType mediumint9 Jenis kegiatan LabelColor int10 unsigned Warna batang Gantt chart Location varchar255 Lokasi kegiatan Message varchar255 Catatan kegiatan Options mediumint9 Opsi kegiatan ParentID mediumint9 ID parent dari kegiatan RecurrenceIndex mediumint9 Perulangan RecurrenceInfo blob Informasi perulangan ReminderDate datetime Tanggal pengingat ReminderMinute mediumint9 Menit pengingat TaskCompleteField mediumint9 Persen selesainya kegiatan TaskIndexField mediumint9 Indeks urutan kegiatan TaskLinksField blob Hubungan antar kegiatan koleksi TaskStatusField mediumint9 Status hubungan kegiatan

3.3.3 Tabel Pengguna

Berikut adalah rincian tabel pengguna: Tabel 3.5 Tabel Pengguna Nama Kolom Tipe Data Keterangan ID int10unsigned Primary key tabel pengguna Name varchar45 Nama pengguna Pass varchar8 Kata kunci pengguna ThemeID int10unsigned Nomor tema pilihan pengguna CreateDate datetime Tanggal dibuat Universitas Sumatera Utara BAB 4 EVALUASI HEURISTIK Penulis membagi evaluasi heuristik menjadi 2 bagian, evaluasi heuristik oleh pengguna awam, dan evaluasi heuristik yang dilakukan oleh ahli. Evaluasi heuristik yang ditujukan untuk pengguna awam menggunakan skala Likert, sedangkan evaluasi heuristik yang dilakukan oleh ahli menggunakan severity ratings.

4.1 Evaluasi Heuristik dengan Skala Likert