Staf Pegawai Bagian Tata Usaha Sub Bagian Akademik

5. Staf Pegawai

Tugasnya : 1. .Mengetik surat permohonan beasiswa. 2. Memeriksa syarat pengajuan surat permohonan mahasiswa. 3. Apabila dalam masa pengurusan beasiswa, memberikan formulir, menerima dan memeriksa berkas mahasiswa seperti KHS, Fotocopy SPP, Fotocopy KTM dan sebagainya. 4. Mendata ulang mahasiswa baru dengan memberikan formulir.

6. Bagian Tata Usaha

a. Menyusun Rencana Kerja dan Anggaran Tahunan RKAT Bagian dan mempersiapkan penyusunan RKAT Fakultas. b. Menghimpun dan menelaah peraturan perundang-undangan dibidang ketatausahaan akademik, administrasi umum dan keuangan, kemahasiswaan dan alumni, kepegawaian dan perlengkapan. c. Mengumpulkan dan mengolah data ketatausahaan dibidang akademik, administrasi umum dan keuangan, kemahasiswaan dan alumni, kepegawaian dan perlengkapan. d. Melaksanakan urusan persuratan, kerumahtanggaan, perlengkapan, kepegawaian, keuangan dan kearsipan. e. Melaksanakan urusan rapat dinas dan upacara resmi dilingkungan fakultas. Universitas Sumatera Utara f. Melaksanakan administrasi pendidikan, penelitian, dan pengabdian pelayanan kepada masyarakat. g. Melaksanakan urusan kemahasiswaan dan hubungan alumni fakultas h. Melaksanakan pemantauan dan evaluasi kegiatan dilingkungan Fakultas. i. Melaksanakan administrasi perencanaan dan pelayanan informasi. j. Melaksanakan penyimpanan dokumen dan surat yang berhubungan dengan kegiatan Fakultas. k. Menyusun laporan kerja Bagian dan mempersiapkan penyusunan laporan Fakultas.

7. Sub Bagian Akademik

a. Menyusun Rencana Kerja dan anggaran Tahunan RKAT Sub Bagian dan mempersiapkan penyusunan RKAT bagian b. Mengumpukan dan mengolah data dibidang pendidikan, penelitian dan pengabdianpelayanan kepada masyarakat. c. Melakukan administrasi akademik. d. Melakukan penyusunan rencana kebutuhan sarana akademik. e. Menghimpun dan mengklasifikasi data pencapaian target kurikulum. Universitas Sumatera Utara f. Melakukan urusan kegiatan pertemuan ilmiah dilingkungan fakultas. g. Melakukan administrasi penelitian dan pengabdianpelayanan pada masyarakat di lingkungan Fakultas. h. Menyusun laporan kerja Sub Bagian dan mempersiapkan penyusunan laporan Bagian.

E. Kinerja Terkini

Dokumen yang terkait

Peranan dan Fungsi Public Relations didalam Memberikan Pelayanan Kepada Mahasiswa Departemen Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara

0 51 55

Peranan Dan Fungsi Public Relations Pegawai Didalam Memberikan Pelayanan Kepada Mahasiswa Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara

0 45 61

Peranan Dan Fungsi Public Relations Pegawai Didalam Memberikan Pelayanan Kepada Mahasiswa Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara

0 26 53

Peranan Komunikasi Dalam Pelaksanaan Pekerjaan Pegawai Pada Bagian Departemen Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara

0 22 39

Peranan dan Fungsi Pegawai dalam Meberikan Pelayanan Kepada Mahasiswa Departemen Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara

0 0 10

Peranan dan Fungsi Pegawai dalam Meberikan Pelayanan Kepada Mahasiswa Departemen Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara

0 0 7

Peranan dan Fungsi Pegawai dalam Meberikan Pelayanan Kepada Mahasiswa Departemen Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara

0 0 17

Peranan dan Fungsi Pegawai dalam Meberikan Pelayanan Kepada Mahasiswa Departemen Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara

0 0 1

BAB II PROFIL ORGANISASI A. Sejarah Singkat Fakultas Ekonomi - Peranan dan Fungsi Public Relations didalam Memberikan Pelayanan Kepada Mahasiswa Departemen Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara

0 0 18

BAB II PROFIL INSTANSI A. Sejarah Ringkas Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara - Peranan Dan Fungsi Public Relations Pegawai Didalam Memberikan Pelayanan Kepada Mahasiswa Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara

0 1 17