Analisa Mikro ANALISA PENDEKATAN KONSEP PERENCANAAN DAN

commit to user 3. Menghindari sebanyak mungkin efek negatif yang ditimbulkan polusi udara dan efek visual yang terganggu. Analisa : Sumber sampah dapat berasal dari : 1. Sampah yang dihasilkan pada area pernikahan, area pengelolaan, area resort dan area pelayanan dan servis. 2. Sampah dari lingkungan, dapat berupa daun kering, plastik dan sampah dari gelombang laut.

5.2 Analisa Mikro

5.2.a Pelaku, Pengelompokkan dan Pola Kegiatan 1. Pengunjung Resort a. Kegiatan umum, meliputi : 1 Menuju pulau 2 Datang-pergi 3 Berlabuh 4 Check inCheck Out 5 Dudukmenunggu 6 Lavatory 7 Ibadah 8 Komunikasi 9 Info perjalanan 10 Mengambil uang 11 Makanminum 12 Berolahraga 13 Pertemuan 14 Membeli kebutuhan 15 Membeli souvenir b. Kegiatan peristirahatan commit to user 1 Beristirahat 2 Melihat keindahan alam laut 2. Pengunjung Pernikahan a. Kegiatan umum 1 Menuju pulau 2 Datangpergi 3 Berlabuh 4 Mencari informasi 5 Mushollakapel 6 Lavatory 7 Resepsiperayaan pernikahan 8 Makan-minum b. Kegiatan Pernikahan Kelompok Keluarga Pengantin dan Pengantin 1 Menuju pulau 2 Datangpergi 3 Berlabuh 4 Mencari informasi 5 Mushollakapel 6 Lavatory 7 Akad pernikahan 8 R. Rapat keluarga Kelompok Pasangan Pengantin 1 Menuju pulau 2 Datangpergi 3 Berlabuh 4 Mencari informasi 5 Persiapan make up 6 R. Gaun R Butik 7 Masjidkapel 8 Mengikuti pesta pernikahan commit to user 9 Lavatory 10 Kamar pengantin Kelompok Tamu Undangan Wedding Outdoor 1 Menuju pulau 2 Datangpergi 3 Berlabuh 4 Mencari informasi 5 Lavatory 6 Mushollakapel 7 Wedding outdoor 3. Pengelola a. Kegiatan umum 1 Menerima tamu 2 Rapat dan pertemuan 3 Makan-minum 4 Ibadah 5 Lavatory b. Kegiatan administrasi pusat General administration 1 Bagian managerial 2 Bagian keuangan 3 Bagian promosi dan pemasaran 4 Bagian Pernikahan 5 Bagian pelayanan makanan 6 Bagian teknis 7 Bagian keamanan 8 Bagian operasional rumah tangga 9 Bagian personalia c. Kegiatan Servis Resort General service 1 Mengelola dapur 2 Menerima barang commit to user 3 Menyimpan bahan 4 Mengelola MEE 5 Memperbaiki kerusakan peralatan 6 Mengelola kebersihan 7 Mengelola pencucian 5.2.b Kebutuhan Ruang Analisa pendekatan peruangan bertujuan untuk mendapatkan ruang- ruang yang akan direncanakan adalah Resort dan Wedding Place di Karimunjawa sesuai dengan fungsi dan kegiatan yang telah ditetapkan pada bab sebelumnya. 1. Analisa Pendekatan Kebutuhan Ruang Analisa pendekatan kebutuhan ruang didasarkan pada : a. kegiatan yang diwadahi b. macam pelaku kegiatan Adapun sifat dan tuntutan ruang didasarkan pada : a. Sifat kegiatan yang akan diwadahi b. Karakter pelaku kegiatan Dengan memperhatikan pelaku kegiatan, jenis dan macam kegiatan seperti yang telah ditetapkan pada tinjauan Resort dan Wedding Place yang direncanakan dapat ditentukan kebutuhan ruang yang perlu disediakan menurut klasifikasi kegiatan berdasar jenis kegiatan, kelompok kegiatan dan sub kelompok kegiatan yang terdiri dari : Tabel V.2 Jenis Dan Kegiatan dan Pengelompokkan Kegiatan Kegiatan pengunjung Resort Kegiatan Pelayanan Umum Public Space Kegiatan Peristirahatan Bed Room Space commit to user Kegiatan pengunjung Pernikahan Kegiatan Umum Public Space Kegiatan Pernikahan Wedding Space Kegiatan Pengelola Kegiatan Administrasi Pusat General Administration Kegiatan Servis Resort General Service Tabel V.3 Kegiatan Ruang Kelompok Kegiatan Pengunjung Resort No Macam kegiatan Pelaku Kebutuhan ruang Sifat 1. Public Space Parkir kapal Check incheck out Dudukmenunggu Lavatory Ibadah Info perjalanan Mengambil uang Makan-minum Pertemuan Olahraga Membeli kebutuhan Membeli souvenir Pengunjung Resort Dermaga kapal Front desk Lobby Lavatory umum Mushola Travel agent ATM Restaurant Cafe dan bar R. Rapat Jogging Track Mini market Shoping arcade publik 2. Bed Room Space Beristirahat Pengunjung Resort Bed Room Privat Tabel V.4 Kegiatan Ruang Kelompok Kegiatan Pengunjung Pernikahan commit to user No. Macam kegiatan Pelaku Kebutuhan ruang Sifat 1. Public Space Parkir kapal Check incheck out Mencari informasi Akad pernikahan Lavatory Perayaan pernikahan Makan-minum TamuPengunjung Pernikahan Dermaga kapal Lobby Resepsionis Mushollakapel Lavatory umum Ballroom Restaurant Cafe dan bar publik 2. Wedding Space Parkir kapal Check incheck out Mencari informasi Lavatory R. Rapat keluarga Persiapan make up Ganti Busana Akad Pernikahan Perayaan pernikahan Honeymoon Keluarga pengantin pengantin Dermaga kapal Lobby Resepsionis Lavatory umum R. Rapat R. Makeup R. Gaun Butik Mushollakapel Ballroom CottageWedding Resort Semi Privat Tabel V.5 Kegiatan Ruang Kelompok Pengelola No. Macam kegiatan Pelaku Kebutuhan ruang Sifat 1. General Administration Mengepalai Organisasi Mewakili Tugas Kepala GM Sekretaris R. General Manager Privat Mengelola Keuangan Kabag Staff Keuangan Accounting Dept Privat commit to user Mengelola Pernikahan Kabag Staff Pernikahan Wedding Dept Privat Mengelola Pelayanan Makanan Kabag Staff Makanan Food Beverage Dept Privat Mengelola Perawatan Teknis Kabag Staff MEE Engineering Dept Privat Mengelola Keamanan Kabag Staff Keamanan Security Dept Privat Mengelola Rumah Tangga Kabag Staff Rumah Tangga House Keeping Dept Privat Mengelola Personalia Kabag Staff Personalia Personel Dept Privat Menerima Tamu Rapat Pertemuan Makan- Minum Pengelola R. Tamu R. Rapat R. Makan Privat Ibadah Musholla Privat Lavatory Lavatory Privat 2. General Service Mengelola dapur Menerima barang Menyimpan bahan Pengelola Dapur umum R. Penerimaan R. Penyimpanan Privat Mengelola MEE Memperbaiki kerusakan peralatan Pengelola R. Pembangkit Listrik R. Kontrol Bengkel Gudang R. pompa Privat Mengelola kebersihan Mengelola pencucian Pengelola R. linen R. laundry R. tata graha Gudang Privat commit to user Makan-minum Ibadah Ganti pakaian Lavatory Pengelola R. makan Musholla Loker Lavatory Semi publik 5.2.c Analisa dan pendekatan pola hubungan ruang Tujuan : Untuk mendapatkan tata ruang yang baik sesuai dengan aktifitas pengguna tanpa terganggu satu sama lain Dasar pertimbangan : 1. Pola hubungan pada kelompok dan sub kelompok ruang 2. Tuntutan ruang pada kelompok dan sub kelompok ruang 3. Proses kegiatan keseluruhan dan tiap-tiap unit kegiatan. 4. Tuntutan dan persyaratan ruang. Pola hubungan ruang dan organisasi ruang ini akan menghasilkan suatau penzoningan ruang. Dari penzoningan tersebut dapat terlihat suatu hubungan ruang yang saling berhubungan meskipun berbeda jenis kegiatannya. Sedangkan tingkat hubungan ruang dilihat berdasarkan persyaratan ruang yang ada. Semakin banyaknya persamaan persyaratan yang harus dimiliki oleh antar ruang, maka semakin erat pula hubungan ruangnya. 1. Hubungan erat : berarti antara ruang-ruang memiliki banyak persamaan dalam hal persyaratan ruang lebih dari 50. 2. Hubungan tidak erat : hubungan antar ruang-ruang memiliki persamaan persyaratan ruang kurang dari 50 3. Tidak memiliki hubungan : hubungan antar ruang-ruang hanya memiliki persamaan ruang kurang dari 20 Hubungan dekat Hubungan jauh commit to user Tabel : Hubungan Ruang Makro Resort A. Kegiatan Umum B. Kegiatan Peristirahatan Wedding C. Kegiatan Umum D. Kegiatan Keluarga Pengantin Pengantin E. Kelompok Pasangan Pengantin Pengelola F. Administrasi Pusat G. Servis Resort Wedding Skema V.1 : Hubungan Ruang Makro Tabel : Hubungan Ruang Mikro Pengunjung Resort Public Space A. Front Office B. Lobby C. Lounge D. Informasi Karimunjawa E. ATM F. Mini market G. Restaurant H. Cafe Bar I. Ballroom J. Lavatory A G F E D C B A C F E D B H G J I Skema V.2 : Hubungan Ruang Mikro Pengunjung Resort commit to user Bed Room Space A. Hall B. Suite Room C. Standart Room D. Evakuasi dan Penyelamatan Tabel : Hubungan Ruang Mikro Pengunjung Pernikahan Public Space A. Dermaga B. Plaza dan Taman C. ATM D. Restaurant E. Ballroom F. Lavatory G. Musholla Wedding Space A. Dermaga kapal B. Lobby C. Resepsionis D. Mushollakapel E. Lavatory F. Ballroom G. R. Rapat H. R. Make up I. R. Gaun Butik J. CottageWedding Resort A D C B Skema V.3 : Bed Room Space Skema V.4 : Hubungan Ruang Mikro Pengunjung Pernikahan A G C E D F B Skema V.5 : Hubungan Wedding Space A C F E D B H G I J commit to user Tabel Hubungan Ruang Mikro Pengelola Servis General Administration A. Hall B. General Manager C. Accounting Dept D. Marketing Dept E. Wedding Dept F. Food Beverage Dept G. Engineering Dept H. House Keeping Dept I. Security Dept J. Personal Dept K. R. Rapat L. R. Tamu M. Musholla N. R. Makan O. Lavatory General Service A. MEE B. Gudang C. Laundry D. Kitchen E. R. Tata Graha F. R. Makan G. Lavatory H. Musholla I. R. ganti A C F E D B H G J I N M L K O Skema V.6 : Hubungan Ruang Mikro Pengelola Servis A C F E D B H G I Skema V.7 : Hubungan Ruang General Service commit to user 5.2.d Analisa Pendekatan Kebutuhan Ruang Tujuan : Menentukan kebutuhan ruang-ruang dalam Resort dan Wedding Place di Karimunjawa. Dasar pertimbangan : 1. Jumlah dan jenis ruang yang dibutuhkan sesuai perencanaan 2. Ukuran standart besaran ruang, kapasitas serta flow sirkulasi gerak manusia dalam suatu ruang. 3. Kebutuhan ruang untuk peralatan termasuk layout dan tata letaknya. Persyaratan studi standart pada : 1. Ernest Nouvert, Architect Data NAD 2. J. De Chiara and JH Callender, Time Saver Standart for Building Types TSS. Dalam menentukan besaran ruang masih merupakan pendekatan berdasarkan kebutuhan ruang untuk masing-masing kebutuhan ruang. Resort dan Wedding Place Dalam melakukan pendekatan terhadap besaran ruang Resort dan Wedding Place dilakukan berdasarkan organisasi ruang Resort yang direncanakan sebelumnya. 1. Public Space 2. Bed Room Space 3. Wedding Space 4. General Administration 5. General Service Dibawah ini adalah perhitungan masing-masing kebutuhan ruang berrdasarkan pada data tersebut diatas. commit to user A. Public Space Tabel V.6 : Kebutuhan Ruang Public Space No. Jenis Ruang Kapasitas Standart Flow Luas 1. Dermaga kapal 25 430 org15 orgkpl 6x3 m 2 SB 130 m 2 2. Hall 330 m 2 3. R. Kabag Front Office 1 10 m 2 org NAD 10 m 2 4. R. Staff Front office 12 8 m 2 org NAD 50 m 2 5. Musholla 10 120 m 2 6. Restaurant 100 1,2 m 2 - 2 m 2 NAD 200 m 2 7. Dapur dan pantri 50 m 2 8. Loading area 50 m 2 Jumlah Luas Public Space 940 m 2 B. Bed Room Space Tabel V.7 : Kebutuhan Ruang Bed Room Space No. Jenis Ruang Kapasitas Standart Flow Luas 1. Standart Room 12 33 m 2 400 m 2 Ruang Tidur 24 m 2 NAD Kamar mandiWC 4 m 2 A View 5 m 2 A 2. Family Room 18 68 m 2 985 m 2 Ruang Tidur 56 m 2 NAD Kamar mandiWC 6 m 2 A View 6 m 2 A C. Wedding Space commit to user Fasilitas Umum Tabel V.8 : Kebutuhan Ruang Fasilitas Umum Wedding Space No. Jenis Ruang Kapasitas Standart Flow Luas 1. Hall 100 org 0,6 m 2 org NAD 100 120 m 2 2. R. Security 2 org 1,2-2 m 2 NAD 4 m 2 3. CCTV Room 2 bh 4 m 2 A 40 m 2 5. R. Informasi SB 20 m 2 6. Musholla 15 org 0,6x1,2 m 2 org NAD 11 m 2 T. Wudhu 2 Pa, 2 Pi 1,0x1,0 m 2 org SB 4 m 2 7. R. Tunggu 19,5 m 2 8. R. Selasarkoridor 24,96 m 2 Fasilitas Pernikahan Tabel V.9 : Kebutuhan Ruang Fasilitas Pernikahan No. Jenis Ruang Kapasitas Standart Flow Luas 1. MushollaKapel 20 120 m 2 2. Ballroom 50 1,5-2 m 2 org NAD 300 m 2 3. R. Rapat 10 3,1x5,1 m 2 org NAD 40 m 2 4. R. Make Up 5 1,5-2 m 2 org NAD 15 m 2 5. R. Gaun Butik 5 2-4 m 2 org 15 m 2 6. Single Room 10 30 m 2 300 m 2 Ruang Tidur 20 m 2 NAD Kamar mandiWC 5 m 2 A commit to user View 5 m 2 A 7. CottageWedding Resort 20 40 m 2 800 m 2 Ruang Tidur 24 m 2 NAD Kamar mandiWC 8 m 2 A View 8 m 2 A D. General Administration Tabel V.10 : Kebutuhan Ruang Publik General Administration No. Jenis Ruang Kapasitas Standart Flow Luas 1. Hall 50 0,6 m 2 org NAD 100 30 m 2 2. R. General Manager 1 org 15 m 2 org NAD 20 m 2 3. R. Sekretaris 1 org 12 m 2 org NAD 12 m 2 4. Accounting Dept R. Kabag 1 org 10 m 2 org 10 m 2 R. Staff 4 org 8 m 2 org 32 m 2 Luas Kebutuhan Total 42 m 2 5. Marketing Dept R. Kabag 1 org 10 m 2 org 10 m 2 R. Staff 4 org 8 m 2 org 32 m 2 Luas Kebutuhan Total 42 m 2 6. Wedding Dept R. Kabag 1 org 10 m 2 org 10 m 2 R. Staff 4 org 8 m 2 org 32 m 2 Luas Kebutuhan Total 42 m 2 7. FB Dept R. Kabag 1 org 10 m 2 org 10 m 2 commit to user R. Staff 4 org 8 m 2 org 32 m 2 Luas Kebutuhan Total 42 m 2 8. Engineering Dept R. Kabag 1 org 10 m 2 org 10 m 2 R. Staff 4 org 8 m 2 org 32 m 2 Luas Kebutuhan Total 42 m 2 9. House Keeping Dept R. Kabag 1 org 10 m 2 org 10 m 2 R. Staff 4 org 8 m 2 org 32 m 2 Luas Kebutuhan Total 42 m 2 10. Security Dept R. Kabag 1 org 10 m 2 org 10 m 2 R. Staff 7 org 8 m 2 org 56 m 2 Luas Kebutuhan Total 76 m 2 11. Personal dept R. Kabag 1 org 10 m 2 org 10 m 2 R. Staff 4 org 8 m 2 org 32 m 2 Luas Kebutuhan Total 42 m 2 12. R. rapat 10 org 3,1x5,1m 2 org NAD 16 m 2 13. R. pertemuan 18 org 1,5-2 m 2 org NAD 36 m 2 14. R. Tamu 5 org 1,5-2 m 2 org NAD 10 m 2 15. R. Informasi 2 org 1,5-2 m 2 org NAD 4 m 2 16. Musholla 10 org 0,6x1,2m 2 org NAD 8 m 2 T. Wudhu 2 Pa, 2 Pi 1,0x1,0m 2 org A 4 m 2 commit to user 17. R. Makan 50 1,2-2 m 2 org NAD 100 m 2 18. Lavatory Pa 4 org 2 m 2 org 8 m 2 19. Lavatory Pi 4 org 2 m 2 org 8 m 2 20. R. Istirahat 5 547 m 2 Luas kantor 27,35 m 2 21. R. Pantry 5 org 10 m 2 22. Asrama Karyawan 32 org 158 m 2 E. General Service Tabel V.11 : Kebutuhan Ruang publik General Service No. Jenis Ruang Kapasitas Standart Flow Luas 1. MEE R. Peralatan 10 m 2 R. Operator 2 10 m 2 R. Panel 10 m 2 R. Montir tukang 10 m 2 3. Genset 50 m 2 4. Gudang 9 m 2 5. Laundry 7 m 2 6. R. PABX 9 m 2 Lavatory 2 org 4 m 2 7.. R. Pompa 20 m 2 8. R. Tangki 15 m 2 9. R. Water Treatment 15 m 2 commit to user Rekapitulasi Besaran Ruang Besaran ruang yang telah dihitung di atas adalah besaran ruang yang berada di atas dan berada di tepi perairan. Termasuk ruang-ruang di dalam air yang akan didesain nantinya. Adapun detail ruang-ruang yang berada di atas dan dibawah akan diperlihatkan pada analisa berikutnya. 1. Pengunjung Resort Tabel V.12 : Rekapitulasi besaran ruang Tropical Resort 1. Public Space 940 m 2 2. Bed room Space 1385 m 2 Luas Total 2.325 m 2 2. Pengunjung pernikahan. Tabel V.13 : Rekapitulasi Besaran Ruang Fasilitas Pernikahan 1. Fasilitas umum 244 m 2 2. Fasilitas pernikahan 1.590 m 2 Luas Total 1.834m 2 3. Pengelola Tabel V.14 : Rekapitulasi Besaran Ruang Pengelola 1. General Administration 822 m 2 2. General service 190 m 2 Luas Total 1.012 m 2 Luas ruang yang memerlukan Pengolahan desain = 5.171 m 2 commit to user 5.3 Analisa Natural Romantic 5.3.a Teori Natural Romantic