Lambang Takmin Working Group Struktur Organisasi Takmin Working Group

C. Lambang Takmin Working Group

Logo takmin menggunakan simbol utama BINTANG SEGI 8 simetris dengan huruf M kapital berukuran besar dan berwarna emas di tengahnya, serta diapit oleh huruf K dan I yang mengikuti bentuk segi delapan. Di bawah TAKMIN terdapat kalimat Takaful Mikro Indonesia menggunakan font Formata Reguler Bold.Bintang segi 8 simetris bermakna TAKMIN bercita-cita menegakkan keadilan dan menebar kasih-sayang ke segala penjuru, untuk semua umat manusia tanpa membedakan ras, gender dan agama. Huruf M kapital berukuran besar dan berwarna emas bermakna TAKMIN berdedikasi untuk pemberdayaan masyarakat kecil, yaitu keluarga berpenghasilan rendah atau keluarga miskin. Huruf K dan I yang mengapit dan mengikuti bentuk segi delapan melambangkan TAKMIN adalah wahana bersama yang dibangun bersama untuk kepentingan bersama, dilandasi oleh ketulusan dan semangat solidaritas. Dan, kalimat ”Takaful Mikro Indonesia” dalam satu baris, di bawah TAKMIN, mengandung makna program TAKMIN ikut mengangkat dan menyangga masyarakat kecil yang telah diberdayakan sehingga tidak jatuh atau kembali terpuruk dalam kemiskinan. Secara keseluruhan, logo TAKMIN menjadi simbol bagi cita-cita bersama untuk menegakan keadilan dan menebar kasih sayang bagi semua ummat manusia, dengan mengedepankan pemberdayaan masyarakat kecil.

D. Struktur Organisasi Takmin Working Group

Gambar 2. Struktur Organisasi Takmin Working Group Agen Administrasi Pelayanan Kelembagaan Training Yayasan PERAMU Manajemen Proyek Produk pengembangan Sistem Keuangan Keagenan lokal Bogor Sumber dari Takmin Working Group Dalam tahap pengembangan ini, TAKMIN masih belum memiliki detail struktur yang baku, selain bagian manajemen utama yang pendiri yang secara langsung bertanggung jawab pada operasional TAKMIN. Selain yang tersebut dalam lampiran, juga terdapat bagian umum yang bersifat temporal secara posisi, diantaranya adalah: A. Ali Pangestu Staf Administrasi B. Ad. Ilham Wahyudi Data dan Dokumentasi C. Maula Nasrifah Staf Keuangan D. Baban Subarna Driver dan Bidang Teknis

E. Model Distribusi