Deskripsi Objek Penelitian Deskripsi Karakteristik Responden Jenis Kelamin Kelompok Usia Responden

40 BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

4.1 Deskripsi Objek Penelitian

Pengambilan data dalam penelitian ini dilakukan pada pejabataparatur Pemerintah Kabupaten Labuhanbatu yang terlibat langsung dalam pengelolaan keuangan daerah yaitu kepala dan pelaksana teknis disetiap SKPD, dan seluruhnya berjumlah 31 SKPD maka diperoleh sampel sebanyak 62 31 x 2. Dalam penelitian ini dilakukan penyebaran kuesioner hingga pengembalian kuesioner yang memerlukan jangka waktu kurang lebih satu bulan. Tabel 4.1 Tingkat Pengembalian Kuesioner Item Jumlah Persentase Jumlah Kuesioner yang disebar Jumlah kuesioner yang tidak kembali Jumlah kuesioner yang pengisiannya tidak lengkap 62 - - 100 - - Jumlah kuesioner yang dapat diolah 62 100 Sumber : Data dioleh penulis 2015 Dari tabel 4.1 dapat dilihat jumlah kuesioner yang terkumpul yaitu sebanyak 62 eksemplar 100 dari total 62 eksemplar yang disampaikan.Dengan demikian jumlah kuesioner yang dapat diolah sebanyak 62 eksemplar 100 . 41

4.2 Deskripsi Karakteristik Responden

Berdasarkan penelitian yang telah dilakukan, maka dapat diketahui karakteristik responden di bawah ini:

a. Jenis Kelamin

Pengelompokan responden berdasarkan jenis kelamin dapat dilihat pada tabel 4.2 di bawah ini: Tabel 4.2 Karakteristik Responden Berdasarkan Jenis Kelamin No Jenis Kelamin Orang Persentase 1 2 Pria Wanita 47 15 76 24 Jumlah 62 100 Sumber :Lampiran 2, data diolah Berdasarkan tabel 4.2 diatas dapat diketahui bahwa jenis kelamin responden sebagian besar adalah pria, dimana terdapat 47 orang atau 76 dari jumlah keseluruhan responden, sedangkan jenis kelamin wanita terdapat 15 orang atau 24 dari jumlah keseluruhan responden.

b. Kelompok Usia Responden

Karakteristik responden dilihat dari umur responden disajikan pada tabel 4.3 berikut: 42 Tabel 4.3 Distribusi Responden Menurut Umur No Umur Jumlah Persentase 1 2 3 4 21-30 Tahun 31-40 Tahun 41-50 Tahun 51-60 Tahun 7 8 23 24 11 13 37 39 Jumlah 62 100 Sumber : Lampiran 2, data diolah Tabel 4.3 menunjukkan bahwa sebagian besar responden memiliki umur 51 tahun sejumlah 24 orang atau 39 dari jumlah keseluruhan responden, responden yang berjumlah terendah berusia 21-30 tahun sejumlah 7 orang atau 11 dari jumlah keseluruhan responden, responden yang berusia 31-40 tahun sejumlah 8 orang atau 13 dari jumlah keseluruhan responden, sedangkan responden yang berusia 41 – 50 tahun berjumlah 23 orang atau 37 dari jumlah keseluruhan responden. Hal ini menunjukkan umumnya pegawai yang berusia 51 tahun berjumlah lebih besar dibandingkan dengan pegawai yang tergolong muda yang berusia 21-40 tahun.

c. Lama Bekerja

Dokumen yang terkait

Pengaruh Akuntabilitas Keuangan Daerah, Value For Money, Kejujuran, Transparansi dan Pengawasan Terhadap Pengelolaan Keuangan Daerah (Studi Kajian Pada Pemerintah Kota Dumai)

32 167 108

Pengaruh Penyajian Laporan Keuangan Daerah dan Aksesibilitas Laporan Keuangan Terhadap Transparansi dan Akuntabilitas Pengelolaan Keuangan Daerah Pada Pemerintah Kabupaten Samosir

22 160 109

Akuntabilitas Dan Transparansi Pengelolaan Keuangan Daerah

1 41 3

Pengaruh Akuntabilitas Keuangan Daerah, Value for Money, Kejujuran, Transparansi dan Pengawasan Terhadap Pengelolaan Keuangan Daerah (Studi Kajian Pada Pemerintah Kabupaten Labuhan Batu)

0 0 11

Pengaruh Akuntabilitas Keuangan Daerah, Value for Money, Kejujuran, Transparansi dan Pengawasan Terhadap Pengelolaan Keuangan Daerah (Studi Kajian Pada Pemerintah Kabupaten Labuhan Batu)

0 0 2

Pengaruh Akuntabilitas Keuangan Daerah, Value for Money, Kejujuran, Transparansi dan Pengawasan Terhadap Pengelolaan Keuangan Daerah (Studi Kajian Pada Pemerintah Kabupaten Labuhan Batu)

0 0 5

Pengaruh Akuntabilitas Keuangan Daerah, Value for Money, Kejujuran, Transparansi dan Pengawasan Terhadap Pengelolaan Keuangan Daerah (Studi Kajian Pada Pemerintah Kabupaten Labuhan Batu)

0 0 22

Pengaruh Akuntabilitas Keuangan Daerah, Value for Money, Kejujuran, Transparansi dan Pengawasan Terhadap Pengelolaan Keuangan Daerah (Studi Kajian Pada Pemerintah Kabupaten Labuhan Batu)

0 0 3

Pengaruh Akuntabilitas Keuangan Daerah, Value for Money, Kejujuran, Transparansi dan Pengawasan Terhadap Pengelolaan Keuangan Daerah (Studi Kajian Pada Pemerintah Kabupaten Labuhan Batu)

0 0 29

Pengaruh Akuntabilitas dan Transparansi Terhadap Kinerja Anggaran Berkonsep Value For Money Pada Pemerintah Kabupaten Nias

0 6 12