Jenis dan Sumber Data Metode Pengumpulan Data Definisi Operasional Variabel Penelitian

Beberapa kriteria atau pertimbangan penarikan sampel yang digunakan penulis adalah sebagai berikut: 1. perusahaan property dan real estate yang terdaftar di BEI pada tahun 2006, 2007, 2008, 2. perusahaan tersebut tidak didelisting dan mempublikasikan laporan keuangannya pada tahun 2006, 2007, 2008, 3. perusahaan tersebut memiliki laba positif selama periode 2006, 2007, 2008, Berdasarkan dari kriteria yang telah ditentukan didapatkan 14 perusahaan Real Estate dan Properti sebagai sampel untuk penelitian ini sehingga dalam penelitian ini terdiri dari 42 unit analisis 14x3 tahun. Perusahaan Real Estate dan Properti yang menjadi sampel dalam penelitian ini dapat dilihat pada lampiran iii.

3. Jenis dan Sumber Data

Jenis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data kuantitatif yaitu data yang diukur dalam bentuk skala numerik dan merupakan data sekunder yaitu data yang diperoleh secara tidak langsung, yang berupa catatan maupun laporan historis yang telah tersimpan dalam arsip, baik yang dipublikasikan maupun yang tidak dipublikasikan. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data sekunder yang berupa laporan keuangan perusahaan selama periode 2006 sampai dengan 2008. Data penelitian didapatkan dari situs Bursa Efek Indonesia www.idx.co.id .

4. Metode Pengumpulan Data

Data yang digunakan adalah data eksternal. Data eksternal adalah data yang dicari secara manual dengan cara mendapatkannya dari luar perusahaan. Pada penelitian ini, pengumpulan data dilakukan dengan dua tahap, yaitu tahap pertama dilakukan melalui studi pustaka, yakni buku-buku yang berkaitan dengan masalah yang diteliti. Pada tahap kedua, pengumpulan data sekunder yang diperoleh dari media internet dengan mendownload melalui situs www.idx,co,id untuk memperoleh data mengenai data mengenai laporan keuangan yang telah dipublikasikan.

5. Definisi Operasional Variabel Penelitian

Variabel yang digunakan dalam penelitian ini adalah sebagai berikut: Tabel 3.1 Defenisi Operasional dan Pengukuran Variabel Variabel Defenisi operasional Pengukuran Skala Price to book value Y rasio pasar yang mengukur harga pasar relatif terhadap nilai buku Harga pasar per lembar saham pada periode tertentu closing price dibagi dengan harga buku saham Rasio Earning per share X 1 keuntungan return yang diperoleh investor atau pemegang saham per lembar saham laba bersih jumlah saham beredar Rasio Return on equity X 2 sebagai kemampuan untuk menghasilkan laba bagi suatu perusahaan dengan modal sendirinya ���� �����ℎ Modal Sendiri Rasio Return on assets X 3 rasio untuk mengukur kemampuan aktiva perusahaan memperoleh laba dari operasi perusahaan ���� �����ℎ Total Aktiva Rasio Debt to equity ratio X 4 mengukur tingkat penggunaan hutang terhadap total shareholder’s equity yang dimiliki perusahaan ����� ���� Total Equity Rasio Earning growth kenaikan laba atau penurunan laba per tahun Yn−Yn−1 Yn−1 x 100 Rasio

6. Metode Analisis Data

Dokumen yang terkait

Pengaruh Price Earning Ratio (PER), Price to Book Value (PBV), dan Earning Per Share (EPS) Terhadap Return Saham Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

0 105 93

Pengaruh Analisis Price Earning Ratio, Price Book Value, dan Economic Value Added terhadap Return Saham

4 73 101

Pengaruh Earning Per Share, Price Earning Ratio, Book Value Per Share, dan Price To Book Value terhadap Harga Saham pada Perusahaan Sub Sektor Hotel dan Pariwisata yang Terdaftar di BEI Tahun 2009 - 2011

0 25 102

Pengaruh Faktor-Faktor Fundamental Terhadap Harga Saham Syariah Sektor Consumer Goods di Bursa Efek Indonesia PEriode 2011-2013

0 3 124

Pengaruh Faktor-Faktor Fundamental Terhadap Harga Saham Syariah Sektor Consumer Goods Di Bursa Efek Indonesia Periode 2011-2013

0 7 124

PENGARUH RETURN ON EQUITY (ROE), PRICE EARNING PENGARUH RETURN ON EQUITY (ROE), PRICE EARNING RATIO (PER), DAN EARNING PER SHARE (EPS) TERHADAP HARGA SAHAM PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA.

0 0 16

Pengaruh Earning Per Share (EPS), Price Earning Ratio (PER), dan Debt To Equity Ratio (DER) terhadap Return Saham Perusahaan Real Estate dan Property yang terdaftar di BEJ.

1 5 125

Leverage Terhadap Earning Per Share Pada Perusahaan Jasa Sub Sektor Properti dan Real Estate Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

0 1 8

PENGARUH RETURN ON ASSETS (ROA), RETURN ON EQUITY (ROE), EARNING PER SHARE (EPS), PRICE TO EARNING RATIO (PER), DAN CURRENT RATIO (CR) TERHADAP RETURN SAHAM (Studi Kasus pada Perusahaan Real Estate dan Properti yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Perio

0 0 14

PENGARUH RETURN ON ASSETS (ROA), RETURN ON EQUITY (ROE), EARNING PER SHARE (EPS), PRICE TO EARNING RATIO (PER), DAN CURRENT RATIO (CR) TERHADAP RETURN SAHAM (STUDI KASUS PADA PERUSAHAAN REAL ESTATE DAN PROPERTI YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIO

0 0 10