Flowchart Perhitungan Algoritma Data Flow Diagram DFD Perancangan

Setelah didapat hasil akhir perhitungan SAW maka selanjutnya adalah menentukan predikat kelulusan santri dan dyah berdasarkan rentang nilai predikat kelulusan seperti yang tertera pada Tabel 3.12 Tabel 3.12 Tabel Rentang Nilai Predikat Kelulusan pada Algoritma SAW Predikat Nilai Mumtaz V ≥ 0,800 Jayyid Jiddan V 0,800 dan V≥0,700 Jayyid V 0,700 dan V≥0,600 Maqbul V 0,600 Maka didapat hasil perangkingan dan predikat kelulusan berdasarkan hasil akhir prehitungan SAW adalah seperti yang tertera pada Tabel 3.13 Tabel 3.13 Tabel Hasil Penentuan Predikat Kelulusan Nis V Predikat 12312 0.984 Mumtza 12420 0.933 Mumtaz 12425 0.907 Mumtaz 12481 0.797 Jayyid Jiddan 12377 0.791 Jayyid Jiddan 12507 0.783 Jayyid Jiddan 12437 0.670 Jayyid 12283 0.600 Jayyid 12357 0.597 Maqbul 12334 0.483 Maqbul

3.5 Flowchart Perhitungan Algoritma

Flowchart merupakan gambar atau bagan yang memperlihatkan urutan dan hubungan antara proses beserta pernyataan Zarlis Handrizal , 2007. Universitas Sumatera Utara 3.5.1 Flowchart Algoritma Electre Flowchart perhitungan algoritma Electre dalam menentukan predikat kelulusan santri dan dyah dapat dilihat seperti pada Gambar 3.1 Gambar 3.1 Flowchart Algoritma Electre Universitas Sumatera Utara 3.5.2 Flowchart Algoritma SAW Flowchart perhitungan algoritma Electre dalam menentukan predikat kelulusan santri dan dyah dapat dilihat seperti pada Gambar 3.2 Gambar 3.2 Flowchart Algoritma SAW Universitas Sumatera Utara

3.6 Data Flow Diagram DFD

Diagram konteks berisi gambaran umum secara garis besar sistem yang akan dibuat dan menjelaskan proses perjalanan data dari satu atau beberapa sumber untuk mencapai suatu tujuan tertentu. Diagram konteks sistem yang akan dibangun dapat dilihat seperti pada Gambar 3.3 Gambar 3.3 Diagram Konteks Sistem Data Flow Diagram DFD adalah suatu diagram yang menggambarkan alur data pada sebuah rancangan sistem yang akan dibangun dan juga memudahkan pengguna dalam memahami secara logika, tersetruktur dan jelas. DFD Level 1 sistem yang akan dibangun dapat dilihat seperti pada Gambar 3.4 Gambar 3.4 DFD Level 1 Universitas Sumatera Utara

3.7 Perancangan

Database 3.7.1 Tabel User Tabel user diberi nama data_user. Tabel user berfungsi sebagai tempat penyimpanan data user. Rancangan database dapat dilihat seperti pada tabel 3.14 Tabel 3.14 Tabel User Field Type Keterangan id_user Text Id user Primary Key nama Text Nama user pass Text Password user 3.7.2 Tabel Siswa Tabel siswa berfungsi sebagai tempat penyimpanan nilai siswa yang akan jadi pertimbangan dalam pengambilan keputusan untuk menentukan predikat kelulusan. R ancangan database dapat dilihat seperti pada tabel 3.15 Tabel 3.15 Tabel Siswa Field Type Keterangan nis Text Nomor induk siswa Primary Key nama Text Nama siswa kelas Text Kelas siswa b_arb Text Rangkuman nilai b.arab siswa b_ing Text Rangkuman nilai b.inggris siswa qrn Text Rangkuman nilai al- qur’an siswa hds Text Rangkuman nilai hadist siswa trbyh Text Rangkuman nilai tarbiyah siswa fqh Text Rangkuman nilai fiqih siswa akhlk Text Rangkuman nilai akhlak siswa froid Text Nilai faroid siswa tauhd Text Nilai tauhid siswa tar_is Text Nilai tarikh islam siswa ib_amlyh Text Nilai ibadah amaliyah siswa alkt Text Nilai alkhot siswa Universitas Sumatera Utara

3.8 Perancangan Antar Muka