Latar Belakang Masalah PENDAHULUAN

1

BAB I PENDAHULUAN

A. Latar Belakang Masalah

Dalam era globalisasi saat ini, perkembangan dunia usaha sudah sangatlah berkembang dengan pesat. Disini Para pengusaha sedapat mungkin dituntut untuk dapat mengembangkan dan mempertahankan agar dapat bersaing dan tetap survive di dalam bidangnya agar tidak akan tertinggal dengan perusahaan lain. Pada umumnya perusahaan didirikan dengan tujuan memperoleh laba dari operasional perusahaan, pertumbuhan growth, dan kelangsungan hidup going concern. Pertumbuhanduniausahayang pesat,banyakberdirinyaperusahaanyangbergerakdi bidangyangberbeda-beda, baikperusahaanjasa,dagang,dalambentukusaha kecil,usahamenengahataupun usahabesar.Umumnya,perusahaanbertujuanmemaksimumkanlaba dan mengembangkan usahanyakecualiperusahaannirlaba.Berbagaisaranadan usaha dilakukanperusahaan dilakukan agartujuan perusahaan dapatterealisasikan. Berhasil atautidaknyasuatuperusahaan dipengaruhi olehbeberapafaktor, diantaranyafaktortenagakerja yang dimilikinya.Perusahaandalammelaksanakan kegiatan usahanya sangat membutuhkan Sumber Daya Manusia SDM sebagai tenaga kerja. TenagaKerjamerupakansalahsatufaktoryangsangatpentingdalam mewujudkantujuanperusahaan.Tenagakerjamemberikan sumbanganberupatenaga, pikiran,pengalaman dan keahlian untuk menjalankan kegiatan perusahaan.Sebagaiimbalan atasjasayangmereka sumbangkanmakamerekaberhakmendapatkanbalas jasaberupagajidanupah. Oleh karenaitu,perusahaanharusdapatmengontroldanmemperhatikankesejahteraan paratenagakerja.Untuk mengatasi masalah ini salah satu usaha yang dilakukan oleh perusahaan ialah dengan mengadakan sistem penggajian yang masuk akal sensible dan dapat dipertahankan.Masalahdiatas tidakhanyamenyangkutberapajumlahgajiyangditerima, melainkanjugamenyangkut bebanpekerjaanmaupunyangberkaiatandengan moral dan tanggungjawab organisasi terhadapkehidupan pegawaidan keluarganya. Karena pada hakekatnya tenaga kerja akan lebih produktif danmemiliki rasa cintaterhadapperusahaan, apabila tenaga kerja tersebut menerima gaji atau upah yang seimbang dengan kontribusinya yang dilakukannya terhadap perusahaan. Dansebaliknyaapabila tenagakerjatersebuttidakmenerimagajiyangseimbang dengan kontribusinyadi perusahaan,makaakan adakemungkinan tenagakerjatersebutakanberupaya melakukantindakan-tindakanseperti:melakukandemountukkenaikangaji, mogok kerja, dan melakukan kegiatan-kegiatan yang tidak sesuai dengan ketentuanperusahaandandapatmerugikanperusahaan. Adanyapenetapantentangperaturanyangberhubungandenganpenggajian dari pemerintahakanmembuatperusahaanlebihmemperhatikanpenentuan tarif gaji sehinggadapatmenghindari kemungkinan terjadinyapenyelewengan. Khususnyaperusahaanyangmempunyai tenagakerjadalamjumlahyangbesar, makapembayarangajididalamnyaharus diawasi.Walaupundemikianmasihsaja sering terjadikecurangan-kecurangan dalampenetapan sampai pendistribusian gaji. Untuk mengatasi hal tersebut setiap perusahaan harus melakukan pengawasaninternalgajiagarterciptahubunganyangharmonisantaraperusahaan dengan tenaga kerja. Dengan telah adanya peraturan pemerintah tentang pembayaran gaji dan upah membuat perusahaan tidak boleh semena-mena terhadap pembayaran gaji dan upah.Apalagi jika jumlah karyawan dalam suatu perusahaan cukup besar sehingga pengeluaran dan pembayaran gaji dan upah harus sangat di awasi agar efektif. Gajidan Upahmerupakanmasalahyangsensitifbagisetiapperusahaan, untukmengatasimasalah tersebutperusahaanmengembangkan suatukebijakan yaitupengawasan.Dengan adanyapengawasaninternal gaji danupah,sistem penggajiantersebutbisa berjalandenganbaiktanpaadakecurangan.Jadiperusahaanharus membuatpengawasan khususterhadapgaji dan upah denganmenunjukbeberapa orangahli,yangbertanggungjawab dalam melakukanpencatatan gajidan upah agartidak terjadipenyelewenganyang dapatmerugikan perusahaandan karyawan karenaitubisa menjadipenghambatbagitercapainyatujuanperusahaan. PT. Sarana Agro Nusantara PT. SAN merupakan perusahaan yang bergerak dalam bidang jasapengurusan transportasi UJTPFreight Forwarding dan memiliki jumlah tenaga kerja yang cukup banyak untuk menjalankan kegiatan perusahan hal ini dilakukan agar tercapainya tujuan perusahaan. Maka perusahaan ini haruslah memiliki sistem pengawasan penggajian yang baik.Sehingga untuk itu alasan penulismemilihPTSarana Agro Nusantara PT.SAN adalahuntukmengetahuiefektifitassistem pengawasaninternal penggajianpadaPT.Sarana Agro Nusantara PT. SAN sudah efektif ataupunbelum.Berdasarkan uraiandiatas,makapenulismerasatertarikuntukmembahastentangpenggajian.Disinip enulismenyusuntugas akhirdenganjudul”SISTEM PENGAWASAN INTERNAL PENGGAJIAN PEGAWAI PADA PT. SARANA AGRO NUSANTARA SAN”

B. Rumusan Masalah