Tanggapan Responden Mengenai Organizational Citizenship

commit to user

c. Tanggapan Responden Mengenai Organizational Citizenship

Behavior OCB OCB Deskripsi tanggapan responden terhadap Organizational Citizenship Behavior OCB OCB sebanyak 13 item, dilihat pada setiap item pernyataan adalah sebagai berikut: Keterangan: TP : Tidak Pernah Sr : Sering Jr : Jarang S : Selalu Tabel IV.9 Deskripsi Tanggapan Responden Terhadap OCB Jumlah Jawaban Responden TP Jr Sr S No Pertanyaan F F F F 1 Membantu karyawan lain untuk lebih produktif. 29 85,3 5 14,7 2 Membantu karyawan lain yang mempunyai beban kerja berlebih. 27 79,4 7 20,6 3 Membantu karyawan lain yang absen. 24 70,6 10 29,4 4 Maklum untuk menoleransi hal-hal yang tidak menyenangkan. 26 76,5 8 23,5 5 Banyak mengeluh mengenai hal-hal sepele. 14 41,2 20 58,8 0 commit to user 6 Marah ketika terdapat beberapa perubahan yang dikenalkan oleh manajemen. 21 61,8 13 32,2 0 7 Menghormati hak dan perlakuan khusus karyawan lain. 26 76,5 8 23,5 8 Mencoba untuk menghindari membuat masalah dengan karyawan lain. 26 76,5 8 23,5 9 Tidak pernah menyalahgunakan hak dan perlakuan khusus yang diterima. 25 73,5 9 26,5 10 Selalu datang tepat waktu. 21 61,8 13 38,2 11 Memberi pemberitahuan ketika tidak mampu datang bekerja. 24 70,6 10 29,4 12 Mengusulkan cara untuk meningkatkan kegiatan operasi organisasi. 24 70,6 10 29,4 13 Menunjukkan perhatian mengenai image organisasi. 25 73,5 9 26,5 Rata-rata 2,6 7 2,5 7 21,3 64 7,6 22 Sumber: Data primer yang diolah 2011 1. Berdasarkan data dari Tabel IV.9 menunjukkan bahwa sebanyak 29 responden 85,3 menjawab sering atas item commit to user pertanyaan “Membantu karyawan lain untuk lebih produktif”. Hal ini berarti sebagian besar karyawan sering membantu karyawan lain untuk lebih produktif. 2. Berdasarkan data dari Tabel IV.9 menunjukkan bahwa sebanyak 27 responden 79,4 menjawab sering atas item pertanyaan “Membantu karyawan lain yang mempunyai beban kerja berlebih”. Hal ini berarti sebagian besar karyawan sering membantu karyawan lain yang mempunyai beban kerja berlebih. 3. Berdasarkan data dari Tabel IV.9 menunjukkan bahwa sebanyak 24 responden 70,6 menjawab sering atas item pertanyaan “Membantu karyawan lain yang absen”. Hal ini berarti sebagian besar karyawan sering membantu karyawan lain yang absen. 4. Berdasarkan data dari Tabel IV.9 menunjukkan bahwa sebanyak 26 responden 76,5 menjawab sering atas item pertanyaan “Maklum untuk menoleransi hal-hal yang tidak menyenangkan”. Hal ini berarti sebagian besar karyawan sering memaklumi untuk menoleransi hal-hal yang tidak menyenangkan. 5. Berdasarkan data dari Tabel IV.9 menunjukkan bahwa sebanyak 20 responden 58,8 menjawab jarang atas item pertanyaan “Banyak mengeluh mengenai hal-hal sepele”. Hal commit to user ini berarti sebagian besar karyawan jarang mengeluh mengenai hal-hal sepele. 6. Berdasarkan data dari Tabel IV.9 menunjukkan bahwa sebanyak 21 responden 61,8 menjawab tidak pernah atas item pertanyaan “Marah ketika terdapat beberapa perubahan yang dikenalkan oleh manajemen”. Hal ini berarti sebagian besar karyawan tidak pernah marah ketika terdapat beberapa perubahan yang dikenalkan oleh manajemen. 7. Berdasarkan data dari Tabel IV.9 menunjukkan bahwa sebanyak 26 responden 76,5 menjawab sering atas item pertanyaan “Menghormati hak dan perlakuan khusus karyawan lain”. Hal ini berarti sebagian besar karyawan sering menghormati hak dan perlakuan khusus karyawan lain. 8. Berdasarkan data dari Tabel IV.9 menunjukkan bahwa sebanyak 26 responden 76,5 menjawab sering atas item pertanyaan “Mencoba untuk menghindari membuat masalah dengan karyawan lain”. Hal ini berarti sebagian besar karyawan sering menghindari membuat masalah dengan karyawan lain. 9. Berdasarkan data dari Tabel IV.9 menunjukkan bahwa sebanyak 25 responden 73,5 menjawab sering atas item pertanyaan “Tidak pernah menyalahgunakan hak dan perlakuan khusus yang diterima”. Hal ini berarti sebagian besar commit to user karyawan sering untuk tidak menyalahgunakan hak dan perlakuan khusus yang diterima. 10. Berdasarkan data dari Tabel IV.9 menunjukkan bahwa sebanyak 21 responden 61,8 menjawab sering atas item pertanyaan “Selalu datang tepat waktu”. Hal ini berarti sebagian besar karyawan sering datang tepat waktu. 11. Berdasarkan data dari Tabel IV.9 menunjukkan bahwa sebanyak 24 responden 70,6 menjawab sering atas item pertanyaan “Memberi pemberitahuan ketika tidak mampu datang bekerja”. Hal ini berarti sebagian besar karyawan sering memberi pemberitahuan ketika tidak mampu datang bekerja. 12. Berdasarkan data dari Tabel IV.9 menunjukkan bahwa sebanyak 24 responden 70,6 menjawab sering atas item pertanyaan “Mengusulkan cara untuk meningkatkan kegiatan operasi organisasi”. Hal ini berarti sebagian besar karyawan sering mengusulkan cara untuk meningkatkan kegiatan operasi CV Arafah Group. 13. Berdasarkan data dari Tabel IV.9 menunjukkan bahwa sebanyak 25 responden 73,5 menjawab sering atas item pertanyaan “Menunjukkan perhatian mengenai image organisasi”. Hal ini berarti sebagian besar karyawan sering menunjukkan perhatian mengenai image CV Arafah Group. commit to user

C. UJI VALIDITAS

Uji validitas menunjukkan seberapa nyata suatu pengujian mengukur apa yang seharusnya diukur Jogiyanto, 2004. Dikarenakan konstruk yang hendak diuji merupakan pengujian kembali dari penelitian yang telah dilakukan sebelumnya, dimana pada penelitian sebelumnya telah berhasil mengidentifikasi faktor-faktor yang membentuk konstruk maka dalam penelitian ini teknik analisis yang dipakai dengan menggunakan Confirmatory Factor Analysis CFA, dengan bantuan paket perangkat lunak program SPSS 11.5 for Windows. Pedoman umum untuk analisis ini adalah nilai lambda ≥ 0,40. Apabila terdapat variabel dengan factor loading kurang dari 0,40, disarankan agar model tersebut direvisi Ferdinand, 2002:131. Berdasarkan pedoman tersebut, peneliti menetapkan nilai factor loading yang signifikan adalah ≥ 0.40. Hasil uji Confirmatory Factor Analysis CFA pada tabel IV.10 menunjukkan ada ada 5 item pertanyaan yang belum valid yaitu AWB2, AWB 9, AWB 10, OCB 5 dan OCB 6.