Pembahasan SURVEI MOTIVASI DAN KEPRIBADIAN PESERTA EKSTRAKURIKULER TAEKWONDO DI SMA SMK NEGERI SE KOTA KENDAL TAHUN 2015

Sumber: Data penelitian 2015 Dengan hasil tersebut dapat dilihat bahwa hipotesis yang kedua adalah benar karena kepribadian introvert dalam kategori tinggi sebsar 72,5. 3. Ada hubungan antara motivasi dan kepribadian peserta ekstrakurikuler taekwondo di SMASMK Negeri se-Kota Kendal tahun 2015 karena motivasi yang rendah dimilikim oleh kepribadian introvert tinggi, sehingga perlunya peningkatan motivasi untuk mendorong kepribadiannya agar berubah menjadi ekstrovert.

4.2. Pembahasan

4.2.1. Pembahasan Motivasi

Motivasi peserta ekstrakurikuler taekwondo di SMASMK Negeri se-Kota Kendal adalah didapat 40 responden dengan hasil, 24 responden atau sebesar 60 tinggi, 12 responden atau sebesar 30 sedang, 4 responden atau sebesar 10 rendah dan 0 sangat rendah dengan demikian dapat disimpulkan bahwa secara keseluruhan hasil motivasi peserta ekstrakurikuler taekwondo di SMASMK Negeri Se-Kota Kendal adalah tinggi dengan 24 responden memiliki kategori motivasi Tinggi. Pada lampiran hasil motivasi rata-rata sebesar 73,24 dalam kategori sedang, berarti tingkat motivasi peserta ekstrakurikuler kurang, dimana masih perlu ditingkatkan dan dimotivasi supaya motivasi peserta ekstrakurikuler menjadi tinggi. Berdasarkan hasil pada gambar 3 yaitu SMA N 1 Kendal dengan 23 responden dapat dilihat hasilnya sebagai berikut, 12 responden atau sebesar 52,17 berkategori tinggi, 8 responden atau sejumlah 34,78 berkategori sedang, 3 responden atau sejumlah 13,04 berkategori rendah dan untuk kategori sangat rendah adalah 0. Dapat dianaliss bahwa 47,83 memiliki motivasi sedang-rendah, berarti hamper separuh peserta ekstrakurikuler memiliki motivasi yang perlu di perhatikan, hal ini dimaksudkan supaya peserta ekstrakurikuler memiliki motivasi yang tinggi. Berdasarkan hasil yang tertuang pada gambar 4 yaitu SMK N 1 Kendal dengan 5 responden dapat dilihat hasilnya sebagai berikut, 5 responden atau sebesar 100 berkategori tinggi, 0 berkategori sedang, 0 berkategori rendah dan untuk kategori sangat rendah adalah 0. Berdasarkan hasil yang tertuang pada gambar 5 yaitu SMA N 2 Kendal dengan 11 responden dapat dilihat hasilnya sebagai berikut, 7 responden atau sebesar 63,63 berkategori tinggi, 4 responden atau sejumlah 36,36 berkategori sedang, 0 berkategori rendah dan untuk kategori sangat rendah adalah 0, perlu adanya perhatian khusus pada responden yang memiliki motivasi sedang sehingga motivasinya dapat berubah ke tinggi. Berdasarkan hasil yang tertuang pada gambar 3 yaitu SMK N 2 Kendal dengan 1 responden dapat dilihat hasilnya sebagai berikut, 0 berkategori tinggi, 1 responden atau sejumlah 100 berkategori sedang, 0 berkategori rendah dan untuk kategori sanagt rendah adalah 0. Jika dilihat dari jumlah siswa yang mengkuti ekstrakurikuler taekwondo dapat diurutkan tinggkatan motivasinya dari banyaknya responden yaitu pertama SMA N 1 Kendal dengan 23 responden, kedua SMA N 2 Kendal dengan 11 responden, ketiga SMK N 1 Kendal dengan 5 responden, dan ke empat SMK N 2 Kendal dengan 1 responden. Dimana dari hasil penelitian SMK N 2 Kendal memiliki responden yang memprihatinkan hal ini seharusnya dapat di benahi dan dapat diatasi, mengingat prestasi dari sekolah mengalami penurunan. Gambaran motivasi peserta ekstrakurikuler taekwondo di SMASMK Negeri se-Kota Kendal tahun 2015 dari masing-masing indikator berdasarkan sekolahyaitu perhatian, relevansi, kepercayaan diri dan kepuasan dapat dilihat dan diamati sebagai berikut :

4.2.1.1. Perhatian

Data yang diperoleh dari objek penelitian bahwa motif perhatian pada peserta ekstrakurikuler taekwondo di SMASMK Negeri Se-Kota Kendal dengan sampel 40 responden , 20 responden dalam kategori tinggi atau sebesar 50, 19 responden dalam kategori sedang sebesar 47,5, kategori rendah terdapat 1 responden dengan persentase sebesar 2,5 dan kategori sangat rendah 0. Dari gambaran hasil deskriptif persentase dapat disimpulkan bahwa peserta ekstrakurikuler taekwondo di SMASMK Negeri se-Kota Kendal berdasarkan motivasi pada faktor perhatian yang dalam kategori tinggi.Hal ini karena peserta ekstrakurikuler Taekwondo di SMASMK Negeri se-Kota Kendal Tahun 2015 tidak berdasarkan asal-asalan mengikuti kegiatan ekstrakurikuler saja tetapi responden juga mengetahui dan memahami dasar-dasar olahraga beladiri taekwondo.Selain itu peserta ekstrakurikuler taekwondo juga tertarik dengan beladiri taekwondo karena dengan banyak pilihan ekstrakurikuler beladiriyang lain, responden tetap menekuni olahraga beladiri taekwondo. Berikut ini adalah pembahasan motivasi peserta ekstrakurikuler taekwondo di SMASMK Negeri se-Kota Kendal tahun 2015 pada faktor perhatian berdasarkan sekolah sebagai berikut: Berdasarkan hasil yang tertuang pada gambar 8 yaitu SMA N 1 Kendal dengan 23 responden dapat dilihat hasilnya sebagai berikut, 11 responden atau sebesar 47,82 berkategori tinggi, 12 responden atau sejumlah 52,17 berkategori sedang, 0 berkategori rendah dan untuk kategori sangat rendah adalah 0. Berdasarkan hasil yang tertuang pada gambar 9 yaitu SMK N 1 Kendal dengan 5 responden dapat dilihat hasilnya sebagai berikut, 2 responden atau sebesar 40 berkategori tinggi, 3 responden atau sebesar 60 berkategori sedang, 0 berkategori rendah dan untuk kategori sangat rendah adalah 0. Berdasarkan hasil yang tertuang pada gambar 10 yaitu SMA N 2 Kendal dengan 11 responden dapat dilihat hasilnya sebagai berikut, 7 responden atau sebesar 63,63 berkategori tinggi, 3 responden atau sejumlah 27,27 berkategori sedang, 1 responden atau sebesar 9,09 berkategori rendah dan untuk kategori sangat rendah adalah 0. Berdasarkan hasil yang tertuang pada gambar 11 yaitu SMK N 2 Kendal dengan 1 responden dapat dilihat hasilnya sebagai berikut, 0 berkategori tinggi, 1 responden atau sejumlah 100 berkategori sedang, 0 berkategori rendah dan untuk kategori sanagt rendah adalah 0.

4.2.1.2. Relevansi

Data yang diperoleh dari objek penelitian bahwa motif relevansi pada peserta ekstrakurikuler taekwondo di SMASMK Negeri se-Kota Kendal tahun 2015 dari 40 jumlah responden, sebesar 36 responden atau 90 dengan kategori tinggi dan 0 dengan kategori sedang, 4 responden atau sebesar 10 berkategori rendah dan 0 berkategori sangat rendah. Hal ini dapat disimpulkan bahwa faktor relevansi peserta ekstrakurikuler taekwondo di SMASMK Negeri se-Kota Kendal Tahun 2015 sangat baik karena setelah berlatih olahraga beladiri taekwondo responden lebih mudah berteman dan lebih mempunyai tujuan untuk berprestasi, bukan sekedar melakukan kegiatan ekstrakurikuler saja, tetapi juga ingin mengembangkan kemampuan dan meraih prestasi . Berikut ini adalah pembahasan motivasi peserta ekstrakurikuler taekwondo di SMASMK Negeri se-Kota Kendal tahun 2015 pada faktor relevansi berdasarkan sekolah sebagai berikut: Berdasarkan hasil yang tertuang pada gambar 8 yaitu SMA N 1 Kendal dengan 23 responden dapat dilihat hasilnya sebagai berikut, 21 responden atau sebesar 91,30 berkategori tinggi, 0 berkategori sedang, 2 responden atau sebesar 8,69 berkategori rendah dan untuk kategori sangat rendah adalah 0. Berdasarkan hasil yang tertuang pada gambar 9 yaitu SMK N 1 Kendal dengan 5 responden dapat dilihat hasilnya sebagai berikut, 5 responden atau sebesar 100 berkategori tinggi, 0 berkategori sedang, 0 berkategori rendah dan untuk kategori sangat rendah adalah 0. Berdasarkan hasil yang tertuang pada gambar 10 yaitu SMA N 2 Kendal dengan 11 responden dapat dilihat hasilnya sebagai berikut, 9 responden atau sebesar 81,81 berkategori tinggi, 0 berkategori sedang, 2 responden atau sebesar 18,18 berkategori rendah dan untuk kategori sangat rendah adalah 0. Berdasarkan hasil yang tertuang pada gambar 11 yaitu SMK N 2 Kendal dengan 1 responden dapat dilihat hasilnya sebagai berikut, 1 responden atau sebesar 100 berkategori tinggi, 0 berkategori sedang, 0 berkategori rendah dan untuk kategori sanagt rendah adalah 0.

4.2.1.3. Kepercayaan Diri

Data yang diperoleh dari objek penelitian bahwa motif kepercayaan diri pada peserta ekstrakurikuler taekwondo di SMASMK Negeri se-Kota Kendal Tahun 2015 dari 40 jumlah responden, sebesar 21 responden atau 52,5 dengan kategori tinggi dan 8 responden atau 20 dengan kategori sedang, 3 responden atau 7,5 dengan kategori rendah, dan 8 responden atau sebesar 20 dengan kategori sangat rendah. Hal ini dapat disimpulkan bahwa 21 responden dengan kepercayaan diri tinggi berarti lebih dari 50 peserta ekstrakurikuler taekwondo memiliki rasa percaya diri yang tidak berlu dikhawatirkan. Untuk 19 peserta ekstrakurikuler taekwondo yang memiliki kategori sedang sampai sangat rendah perlu adanya pendampingan dan perhatian khusus untuk mengatahui dan agar mampu meningkatkan motivasi peserta ekstrakurikulet taekwondo menjadi berkategori tinggi. Berikut ini adalah pembahasan motivasi peserta ekstrakurikuler taekwondo di SMASMK Negeri se-Kota Kendal tahun 2015 pada faktor kepercayaan diri berdasarkan sekolah sebagai berikut: Berdasarkan hasil yang tertuang pada gambar 8 yaitu SMA N 1 Kendal dengan 23 responden dapat dilihat hasilnya sebagai berikut, 9 responden atau sebesar 39,13 berkategori tinggi, 7 responden atau sejumlah 30,34 berkategori sedang, 2 responden atau sebesar 8,69 berkategori rendah dan untuk kategori sangat rendah adalah 5 responden atau sebesar 21,73. Berdasarkan hasil yang tertuang pada gambar 9 yaitu SMK N 1 Kendal dengan 5 responden dapat dilihat hasilnya sebagai berikut, 5 responden atau sebesar 1o0 berkategori tinggi, 0 berkategori sedang, 0 berkategori rendah dan untuk kategori sangat rendah adalah 0. Berdasarkan hasil yang tertuang pada gambar 10 yaitu SMA N 2 Kendal dengan 11 responden dapat dilihat hasilnya sebagai berikut, 7 responden atau sebesar 63,63 berkategori tinggi, 1 responden atau sejumlah 9,09 berkategori sedang, 0 berkategori rendah dan untuk kategori sangat rendah adalah 3 responden atau sebesar 27,27. Berdasarkan hasil yang tertuang pada gambar 11 yaitu SMK N 2 Kendal dengan 1 responden dapat dilihat hasilnya sebagai berikut, 0 berkategori tinggi, 0 berkategori sedang, 1 responden atau sebesar 100 berkategori rendah dan untuk kategori sanagt rendah adalah 0.

4.2.1.4. Kepuasan

Data yang diperoleh dari objek penelitian bahwa faktor kepuasan pada peserta ekstrakurikuler taekwondo di SMASMK Negeri se-Kota Kendal tahun 2015 dari 40 jumlah responden, sebesar 11 responden atau 27,5 dengan kategori tinggi, 15 responden atau 37,5 dengan kategori sedang, 13 responden atau 32,5 dengan kategori rendah, dan 1 responden atau sebesar 2,5 dengan kategori sangat rendah. Dapat diketahui 34,77 responden atau sejumlah 16 responden memiliki tingkat kepuasan yang kurang, hal ini bisa dikarenakan kurang terapresiasinya prestasi yang diraih baik dari pihak sekolah, keluarga ataupun teman baik berupa penghargaan, pujian maupun pengakun dank arena para peserta tersebut belum pernah melakukan suatu pertandingan yang resmi. Meskipun tidak meraih prestasi dalam kejuaraan mestinya pihak sekolah, keluarga, teman maupun pelatih bias lebih menghargai upaya dalam melakukan pertandingan. Berikut ini adalah pembahasan motivasi peserta ekstrakurikuler taekwondo di SMASMK Negeri se-Kota Kendal tahun 2015 pada faktor Kepuasan berdasarkan sekolah sebagai berikut: Berdasarkan hasil yang tertuang pada gambar 8 yaitu SMA N 1 Kendal dengan 23 responden dapat dilihat hasilnya sebagai berikut, 6 responden atau sebesar 26,08 berkategori tinggi, 7 responden atau sejumlah 30,34 berkategori sedang, 9 responden atau sebesar 39,13 berkategori rendah dan untuk kategori sangat rendah adalah 0. Berdasarkan hasil yang tertuang pada gambar 9 yaitu SMK N 1 Kendal dengan 5 responden dapat dilihat hasilnya sebagai berikut, 0 berkategori tinggi, 4 responden atau sebesar 80 berkategori sedang, 2 responden atau sebesar 20 berkategori rendah dan untuk kategori sangat rendah adalah 0. Berdasarkan hasil yang tertuang pada gambar 10 yaitu SMA N 2 Kendal dengan 11 responden dapat dilihat hasilnya sebagai berikut, 5 responden atau sebesar 45,45 berkategori tinggi, 3 responden atau sejumlah 27,27 berkategori sedang, 5 responden atau sebesar 27,27 berkategori rendah dan untuk kategori sangat rendah adalah 0. Berdasarkan hasil yang tertuang pada gambar 11 yaitu SMK N 2 Kendal dengan 1 responden dapat dilihat hasilnya sebagai berikut, 0 berkategori tinggi, 1 responden atau sejumlah 100 berkategori sedang, 0 berkategori rendah dan untuk kategori sanagt rendah adalah 0.

4.2.2. Pembahasan Kepribadian

Dari data hasil penelitian yang diperoleh bahwa kepribadian peserta ekstrakurikuler taekwondo di SMASMK Negeri se-Kota Kendal tahun 2015 sebagai berikut :

4.2.2.1. Ekstrovert

Berdasarkan hasil penelitian yang tertuang pada gambar 12 yang diperoleh dari objek penelitian bahwa kepribadian ekstrovert pada peserta ekstrakurikuler taekwondo di SMASMK Negeri se-Kota Kendal tahun 2015 dari 40 jumlah responden diketahui bahwa terdapat , 0 untuk kategori sangat tinggi, 18 responden atau sebesar 45 dengan kategori tinggi, 21 responden atau sebesar 52,5 dengan kategori kepribadian ekstrovet rata-rata dan 1 responden atau sebesar 2,15 dengat kategori sangat rendah. Berikut ini adalah pembahasan tipe kepribadian ekstrovert peserta ekstrakurikuler taekwondo di SMASMK Negeri se-Kota Kendal tahun 2015 berdasarkan sekolah sebagai berikut: Berdasarkan gambar 14. diagram batang hasil distribusi frekuensi tipe kepribadian ekstrovert di SMA N 1 Kendal dapat diketahui kategori sangat tinggi sebesar 0, kategori tinggi 12 responden atau sebesar 52, kategori rata-rata 11 responden atau sebesar 48 dan kategori sangat rendah sebesar 0. Hasil distribusi frekuensi tipe kepribadian ekstrovert di SMK N 1 Kendal dapat diketahui kategori sangat tinggi sebesar 0, kategori tinggi 3 responden atau sebesar 60, kategori rata-rata 1 responden atau sebesar 20 dan kategori sangat rendah 1 responden sebesar 20. Hasil distribusi frekuensi tipe kepribadian ekstrovert di SMA N 2 Kendal dapat diketahui kategori sangat tinggi sebesar 0, kategori tinggi 3 responden atau sebesar 27, kategori rata-rata 8 responden atau sebesar 73 dan kategori sangat rendah sebesar 0. Hasil distribusi frekuensi tipe kepribadian ekstrovert di SMK N 2 Kendal dapat diketahui kategori sangat tinggi sebesar 0, kategori tinggi 1 responden atau sebesar 100, kategori rata-rata sebesar 0 dan kategori sangat rendah sebesar 0.

4.2.2.2. Introvert

Berdasarkan hasil penelitian yang tertuang pada gambar 4 yang diperoleh dari objek penelitian bahwa kepribadian introvert pada peserta ekstrakurikuler taekwondo di SMASMK Negeri se-Kota Kendal tahun 2015 dari 40 jumlah responden, 4 responden atau sejumlah 10 sangat tinggi, 29 responden atau sebesar 72,5 dengan kategori tinggi, 7 responden atau sebesar 17,5 dengan kategori rata-rata dan 0dengan kategori sangat rendah. Berikut ini adalah pembahasan tipe kepribadian introvert peserta ekstrakurikuler taekwondo di SMASMK Negeri se-Kota Kendal tahun 2015 berdasarkan sekolah sebagai berikut: Berdasarkan gambar 15 diagram batang hasil distribusi frekuensi tipe kepribadian introvert di SMA N 1 Kendal dapat diketahui kategori sangat tinggi 3 fresponden atau sebesar 13, kategori tinggi 17 responden atau sebesar 74, kategori rata-rata 2 responden atau sebesar 9 dan kategori sangat rendah 1 responden atau sebesar 4. Hasil distribusi frekuensi tipe kepribadian introvert di SMK N 1 Kendal dapat diketahui kategori sangat tinggi sebesar 0, kategori tinggi 4 responden atau sebesar 80, kategori rata-rata 1 responden atau sebesar 20 dan kategori sangat rendah sebesar 0. Hasil distribusi frekuensi tipe kepribadian introvert di SMA N 2 Kendal dapat diketahui kategori sangat tinggi 1 responden atau sebesar 9, kategori tinggi 8 responden atau sebesar 73, kategori rata-rata 2 responden atau sebesar 18 dan kategori sangat rendah sebesar 0. Hasil distribusi frekuensi tipe kepribadian introvert di SMK N 2 Kendal dapat diketahui kategori sangat tinggi sebesar 0, kategori tinggi sebesar 0, kategori rata-rata 1 responden atau sebesar 100 dan kategori sangat rendah sebesar 0.

4.3. Temuan Penelitian