Desain Penelitian Perencanaan 1 METODE PENELITIAN

16

BAB 3 METODE PENELITIAN

3.1 Desain Penelitian

Penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas atau Classroom Action Research. Penelitian tindakan kelas ini yang diamati adalah kelebihan dan kekurangan model pembelajaran selama proses pembelajaran. Kekurangan dan kelebihan inilah yang menentukan suatu tindakan yang harus dilakukan untuk menemukan bentuk paling tepat. Sesuai dengan jenis penelitian yang dipilih, yaitu penelitian tindakan kelas, secara garis besar terdapat empat tahapan dalam setiap siklusnya. Setiap siklus meliputi empat langkah yaiut perencanaan planning, tindakan acting, pengamatan observing, dan refleksi reflecting. Adapun prosedur penelitian ini dapat dilihat pada Gambar 3.1. 17 Gambar 3.1 Diagram Alir Prosedur Penelitian 3.1.1 Prosedur Penelitian Prosedur penelitian ini akan menjelaskan tentang langkah-langkah pelaksanaan penelitian tindakan kelas pada siklus I, siklus II, dan siklus III. Siklus I Siklus I akan dilaksanakan selama 3 kali pertemuan. Tahap-tahap yang dilakukan dalam siklus I adalah sebagai berikut: Pengamatan 1 Perencanaan 1 Pengamatan 2 Refleksi 1 Tindakan1 SIKLUS I Refleksi 2 Tindakan 2 Perencanaan 2 SIKLUS II Perencanaan 3 Tindakan 3 Pengamatan 3 Refleksi 3 SIKLUS III TercapaiBelum TercapaiBelum TercapaiBelum 18

a. Perencanaan 1

Langkah perencanaan merupakan skenario yang akan dilakukan untuk melakukan tindakan, dimana di dalamnya dilakukan kolaborasi antara peneliti dengan guru pengampu. 1 Meminta bantuan guru untuk mengajar 2 Peneliti menentukan waktu untuk melakukan penelitian tindakan kelas 3 Menyusun RPP siklus I instrumen dapat dilihat pada Lampiran 2 halaman 74 4 Membuat lembar observasi keterampilan proses sains siswa instrumen dapat dilihat pada Lampiran 28 halaman 154 5 Menyusun kelompok belajar siswa instrumen dapat dilihat pada Lampiran 43 halaman 199 6 Membuat lembar kerja siswa 1 instrumen dapat dilihat pada Lampiran 8 halaman 110 7 Membuat lembar diskusi siswa 1 dan 2 instrumen dapat dilihat pada Lampiran 10 halaman 114 dan Lampiran 11 halaman 115

b. Tindakan 1