Untuk Masyarakat Untuk Penelitian Selanjutnya

2. Saran 2.1 Untuk Pendidikan Keperawatan Bagi mahasiswa keperawatan dalam mempelajari penyakit malaria sebaiknya mengetahui terlebih dahulu cara pencegahan penyakit malaria agar dapat memberikan pendidikan kesehatan kepada masyarakat. 3.2 Untuk Puskesmas Sebaiknya tenaga kesehatan menggalakkan jum´at bersih dengan masyarakat untuk membersihkan lingkungan masing-masing dan dalam memberikan obat malaria harus sesuai dengan pemeriksaan laboratorium.

3.3 Untuk Masyarakat

Disarankan pada masyarakat bila sakit jangan dulu membeli obat dan makan obat malaria sebelum diperiksa oleh tenaga kesehatan dengan pemeriksaan laboratorium serta menjaga kebersihan lingkungan.

3.4 Untuk Penelitian Selanjutnya

Dalam penelitian ini, peneliti hanya menggambarkan sebagian faktor- faktor yang mempengaruhi kejadian penyakit malaria sehingga disarankan kepada peneliti selanjutnya agar melakukan penelitian lebih lanjut tentang faktor-faktor yang mempengaruhi kejadian penyakit malaria seperti hal-hal yang membuat obat malaria jadi resisten. Universitas Sumatera Utara DAFTAR PUSTAKA Achmad, 2005.Manajemen Penyakit Berbasis Wilayah, Jakarta: Buku Kompas. Alexander N, Rodrigues M, Peres L, Caicedo J.C, Cruz J, Prieto G, et al. 2005. Case-Control Study of Mosquito Nets Agains malaria in the Amazon Region ofColombia .Am. J. Trop. Med. Hyg., 731, pp.140-148. Anonim.2011. Daun papaya sebagai obat demam berdarah.Diunduh dari http:puspa-notes.comdaun-pepaya-sebagai-obat-demam-berdarah.html . Arikunto, S. 2006.Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek, Edisi 6, Jakarta: PT. Rineka Cipta Babba, I. 2007. Faktor Risiko yang Mempengaruhi Kejadian Malaria di WilayahKerja Puskesmas Kota Jaya Pura , Semarang: Thesis Program Pascasarjana UNDIP. Budarja.,L 2001, Faktor-faktor yangMempengaruhi Kejadian Malaria, Kajian terhadap Lingkungan danPerilaku Pekerja Agraris dan NonAgraris di Kecamatan Kupang TimurKabupaten Kupang, Propinsi NusaTenggara Timur, Yogyakarta: Program PascasarjanaUniversitas Gadjah Mada. Dale P, Sipe N, Anto S et al. 2005.Malaria in Indonesia: A Summary of RecentResearch into Its Environmental Relationship . Southead Asian J Trop MedPublic Health, vol 36, pp.1-3. Dinkes Madina. 2011.Rekapitulasi Laporan Malaria Tahun 2011. Panyabungan ____________ 2010.Rekapitulasi Laporan Malaria Tahun 2010. Panyabungan Universitas Sumatera Utara Dinkes Provinsi. 2011. Rekapitulasi Laporan Malaria Tahun 2011. Panyabungan Dinkes Prov. SU. 2011. Profil Kesehatan Provinsi Sumatera Utara 2010. Medan: Dinas Kesehatan Prov. Sumatera Utara Ditjen P2M PL, Depkes RI. 2007. Pedoman penemuan penderita, Jakarta: Subdit P2M _____________. 2006. Pedoman Pemberantasan Vektor, Jakarta: Subdit P2M Gandahusada, Dkk. 2003. Parasitologi Kedokteran, Edisi 3, Jakarta : Balai Penerbit FK UI Gunawan, S. Epidemiologi Malaria. 2000. Jakarta: EGC. Harijanto, Dkk 2010. Malaria dari Molekuler ke Klinis, Edisi 2, Jakarta: EGC Harijanto P.N, 2000. Malaria, Epidemiologi, Patogenesis, Manifestasi Klinis danPenanganan, Jakarta: EGC. Hayati. F, Wahyuningsih, N.E 2008 .Hubungan Kondisi Fisik Rumah,lingkungan Sekitar Rumah dan Praktik Pencegahan dengan Kejadian Malariadi Wilayah Kerja Puskesmas Pangandaran Kabupaten Ciamis . Hidayat, Aziz A. 2009. Metode Penelitian Keperawatan dan Tehnik Analisis Data , Jakarta: Salemba Medika Masra, Ferizal. 2002.Hubungan Tempat Perindukan Nyamuk dengan KejadianMalaria di Kecamatan Teluk Betung Barat Kota Bandar Lampung , Depok: ThesisProgram Pasca Sarjana, FKM-UI. Universitas Sumatera Utara Munawar, A. 2004. Faktor-Faktor Risiko Kejadian Malaria di Desa Sigeblog Wilayah Puskesmas Banjarmangun I Kabupaten Banjarnegara Jawa Tengah ,Tesis Universitas Diponegoro, Semarang. Notoatmojo, S.2010. Metodologi Penelitian Kesehatan, Jakarta: Rineke Cipta __________, 1990.Pengantar Ilmu Perilaku, Depok: FKM-UI. Nugroho, A., Tumewu, W.M. 2003. Siklus Plasmodium Malaria.Jakarta: EGC. Prabowo, A. 2004. Malaria Mencegah dan Mengatasinya. Jakarta: Puspa Swara. Sambel, T. Dantje. 2009. Entomologi Kedokteran, Yogyakarta: Andi Yogyakarta Sargie E.B, Gebre T, Ngondi J, Graves P.M, Mosher A.W, Emerson P.M, 2008. Malaria Prevalence and Mosquito Net Coverage in Oromia and SNNPRRegion of Ethiopia .Research Article in BMC Public Health. Soegijanto, Soegeng. 2006. Penyakit Tropis dan Infeksi di Indonesia, Surabaya: Airlangga University Press Sugiyono. 2007. Metode Penelitian Pendidikan, Bandung: Alfabeta Sutrisna, P. 2004. Malaria Secara Ringkas, Dari Pengetahuan Dasar Sampai Terapan. Jakarta: EGC Wahyuni, A. 2007. Statistik Kedokteran, Jakarta: Bamboedoea Communication Yatim, Faisal. 2007. Macam-macam Penyakit Menular Cara Pencegahannya, Jilid 2, Jakarta: Pustaka Obor Populer Universitas Sumatera Utara Lampiran 1 Lembar Persetujuan Menjadi Responden Penelitian InformedConcent Faktor-Faktor yang mempengaruhi masyarakat terhadap kejadian penyakit malaria di wilayah Puskesmas Longat Kabupaten Mandailing Natal. Saya yang bernama Anita Risnawati Siregar 111121067 adalah mahasiswa Fakultas Keperawatan Universitas Sumatera Utara yang melakukan penelitian tentang “Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Masyarakat terhadap Kejadian penyakit malaria di Wilayah Puskesmas Longat Kabupaten Mandailing Natal” Manfaat dari penelitian ini adalah sebagai masukan dan pendidikan kesehatan sehingga dengan adanya penelitian ini pengetahuan masyarakat bertambah dan dapat mencegah penyakit malaria. Untuk keperluan tersebut saya mohon kesediaan Bapak Ibu untuk menjadi responden dalam penelitian ini. Selanjutnya saya mohon kesediannya untuk mengisi kuisioner dengan jujur dan apa adanya. Jika bersedia, silahkan menandatangani lembar persetujuan ini sebagai bukti kesukarelaan . Partisipasi Bapak dan Ibu dalam penelitian ini bersifat sukarela, sehingga bebas untuk mengundurkan diri setiap saat tanpa sanksi apapun. Identitas Bapak Ibu dan semua informasi yang Bapak Ibu berikan akan dirahasiakan dan hanya akan digunakan untuk keperluan penelitian ini. Terimakasih atas partisipasi Bapak Ibu dalam penelitian ini. Longat , 2012 Peneliti Responden Anita R. Siregar ……………………….. Universitas Sumatera Utara Lampiran No. Responden KUESIONER PENELITIAN FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI MASYARAKAT TERHADAP KEJADIAN PENYAKIT MALARIA DI WILAYAH PUSKESMAS LONGAT KABUPATEN MANDAILING NATAL TAHUN 2012

I. Pilihlah Ya jika jawaban menurut anda benar dan pilihlah

Tidak jika jawaban menurut anda salah dengan memberi tanda √ pada kotak pilihan yang sesuai dengan jawaban.

II. DATA DEMOGRAFI

a. Usia : .................Tahun tuliskan b. Jenis Kelamin : 1. ฀ Laki-laki 2. ฀ Wanita c. Agama : 1. ฀ Islam 2. ฀ Kristen Protestan 3. ฀ Kristen katolik 4. ฀ Hindu e. Status dalam keluarga : 1. ฀ Ayah 2. ฀ Ibu 3. ฀ Anak yang berumur 17 tahun lebih f. Pendidikan :1. ฀ SD 3. ฀ SMA 2. ฀ SMP 4. ฀ Diploma Sarjana g. Pekerjaan : 1. ฀ Petani 3. ฀ wiraswasta 2. ฀ Pedagang 4. ฀ PNS 5. ฀ Lain-lain, sebutkan......................... h. Status Kependudukan ; 1. ฀ Penduduk Warga Lama 2. ฀ Penduduk Warga Baru Pendatang Universitas Sumatera Utara

III. Faktor – faktor yang mempengaruhi masyarakat terhadap

kejadian penyakit smalaria di wilayah kerja puskesmas Longat Kecamatan Panyabungan Barat.

a. Faktor Manusia NO

Dokumen yang terkait

Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Partisipasi Masyarakat Dalam Program Pencegahan Penyakit Malaria Di Kecamatan Siabu Kabupaten Mandailing Natal

1 36 123

FAKTOR - FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN KEJADIAN PENYAKIT CHIKUNGUNYA DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS Faktor - Faktor Yang Berhubungan Dengan Kejadian Penyakit Chikungunya Di Wilayah Kerja Puskesmas Jaten Kabupaten Karanganyar.

0 2 17

FAKTOR - FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN KEJADIAN PENYAKIT CHIKUNGUNYA DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS Faktor - Faktor Yang Berhubungan Dengan Kejadian Penyakit Chikungunya Di Wilayah Kerja Puskesmas Jaten Kabupaten Karanganyar.

0 3 16

FAKTOR – FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN KEJADIAN PENYAKIT CAMPAK DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS KECAMATAN Faktor – Faktor Yang Berhubungan Dengan Kejadian Penyakit Campak Di Wilayah Kerja Puskesmas Kecamatan Teras Kabupaten Boyolali.

0 1 18

FAKTOR – FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN KEJADIAN PENYAKIT CAMPAK DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS KECAMATAN Faktor – Faktor Yang Berhubungan Dengan Kejadian Penyakit Campak Di Wilayah Kerja Puskesmas Kecamatan Teras Kabupaten Boyolali.

0 0 14

FAKTOR – FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN KEJADIAN MALARIA DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS LIUKANG KALMAS KABUPATEN PANGKEP

0 0 8

Pengetahuan Masyarakat Tentang Faktor-faktor Yang Mempengaruhi Kejadian Penyakit Malaria di Wilayah Puskesmas Longat Kecamatan Panyabungan Barat Kabupaten Mandailing Natal Tahun 2012

1 0 11

SKRIPSI FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEJADIAN MALARIA TROPIKANA DAN TERTIANA DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS MORU KECAMATAN ALOR BARAT DAYA KABUPATEN ALOR - NTT

0 0 16

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEJADIAN REUMATHOID ARTHRITIS DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS REMBANG

0 0 15

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENYAKIT ISPA PADA MASYARAKAT DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS TEUNOM KECAMATAN TEUNOM KABUPATEN ACEH JAYA SKRIPSI

0 0 46