Pertanian 102 Peternakan 11 Karyawan perusahaan swasta Karyawan perusahaan pemerintah Pemilik usaha warung, Rumah makan PNS 7 TNI POLRI Bidan Perawat Swasta Supir 21 Wiraswasta lainnya Tukang jahit Jasa penyewaan peralatan pesta

40 Tabel 4.3 Komposisi Penduduk Desa Pijorkoling Berdasarkan Mata Pencaharian No. Mata Pencaharian Jumlah Orang Persentase

1. Pertanian 102

18,02 2. Perkebunan 47 8,30

3. Peternakan 11

1,94

4. Karyawan perusahaan swasta

6 1,06

5. Karyawan perusahaan pemerintah

4 0,71

6. Pemilik usaha warung, Rumah makan

21 3,71

7. PNS 7

1,24

8. TNI POLRI

3 0,53

9. Bidan Perawat Swasta

4 0,71 10. Pensiunan 6 1,06

11. Supir 21

3,71

12. Wiraswasta lainnya

168 29,68 13. Tidak mempunyai pekerjaan tetap 164 28,98

14. Tukang jahit

1 0,18

15. Jasa penyewaan peralatan pesta

1 0,18 Total 566 100 Sumber: Data Kependudukan Desa Pijorkoling Tahun 2013 Berdasarkan tabel 4.3 dapat dilihat bahwa mayoritas penduduk Desa Pijorkoling bekerja sebagai wiraswasta sebesar 29,68 dan bekerja di bidang pertanian sebesar 18,02. Sedangkan jumlah penduduk yang tidak mempunyai Universitas Sumatera Utara 41 pekerjaan tetap cukup banyak yaitu sebesar 28,98 dari total penduduk yang terdaftar mata pencahariannya sebanyak 566 orang. 4.1.2.4. Komposisi Penduduk Berdasarkan Agama Penduduk Desa Pijorkoling mayoritas beragama Islam. Adapun komposisinya dapat dilihat dalam tabel 4.4 berikut ini. Tabel 4.4 Komposisi Penduduk Desa Pijorkoling Berdasarkan Agama No. Agama Laki-laki Orang Persentase Perempuan Orang Persentase Jumlah Total F 1. Islam 489 57,53 361 42,47 850 100 Sumber: Data Kependudukan Desa Pijorkoling Tahun 2013 Berdasarkan tabel 4.4 di atas dapat dilihat bahwa seluruh penduduk beragama Islam dari total penduduk Desa Pijorkoling yang berjumlah 850 orang. Adapun persentase penduduk yang beragama islam berdasarkan jenis kelaminnya yaitu 57,53 laki-laki dan 42,47 perempuan. 4.1.2.5. Komposisi Penduduk Berdasarkan Etnis Adapun komposisi penduduk Desa Pijorkoling berdasarkan etnis yang ada adalah sebagai berikut: Universitas Sumatera Utara 42 Tabel 4.5 Komposisi Penduduk Desa Pijorkoling Berdasarkan Etnis No. Agama Jumlah Orang Persentase

1. Batak 716