Kerangka Pemikiran TINJAUAN YURIDIS PENCABUTAN KETERANGAN BERITA ACARA PEMERIKSAAN (BAP) OLEH TERDAKWA DI PERSIDANGAN DENGAN ALASAN DALAM PEMERIKSAAN DI DEPAN PENYIDIK TIDAK DIDAMPINGI PENASIHAT HUKUM DAN KEKUATANNYA SEBAGAI BAHAN PEMERIKSAAN

commit to user

B. Kerangka Pemikiran

Gambar 1. Skematik Kerangka Pemikiran Keterangan: Berdasarkan kerangka berpikir tersebut, penulis berusaha meneliti permasalahan hukum yang ada. Awalnya terjadi tindak pidana yang dilakukan oleh terangka atauterdakwa yang dalam penelitian ini kasus yang hendak di teliti adalah kasus mengenai penghasutan. Adanya laporan kepada pihak berweanang maka proses selanjutnya masuk ketahap penyelidikan untuk mendapatkan barang bukti yang cukup sehingga masuk dalam tahap penyidikan. Permasalahan berawal pada tahap penyidikan dimana tersangka tidak didampingi oleh penasihat TINDAK PIDANA PENGHASUTAN Nomor: 2336Pid.B2008JKT.PST? TERDAKWA TIDAK DIDAMPINGI OLEH PENASIHAT HUKUM PENYELIDIKAN DAN PENYIDIKAN PENUNTUTAN OLEH PENUNTUT UMUM PEMBUKTIAN DI PENGADILAN PENCABUTAN KETERANGAN TERDAKWA DALAM PERSIDANGAN ALAT BUKTI PERKARA PASAL 184 KUHAP KEKUATAN SEBAGAI BAHAN PEMERIKSAAN DALAM PERKARA Nomor: 2336Pid.B2008JKT .PST? PUTUSAN PENGADILAN commit to user hukumnya, padahal ini merupakan hak dari tersangka dalam tingkat penyidikan. Selanjutnya setelah berkas dianggap telah P-21 yakni Berita Acara Pemeriksaan dianggap telah lengkap dan diteliti oleh Kejaksaan maka selanjutnya dilakukan dakwaan dan setelah itu masuk penyerahan berkas ke pengadilan dan dalam pengadilan masuk kedalam tahap pembuktian dalam persidangan. Pada tahap ini, ternyata terdakwa mencabut keterangannya degan alasan pada saat pemeriksaan di tahap penyidikan terdakwa tidak didampingi oleh penasihat hukum. Lalu masuk dalam putusan hakim dimana terdapat berbagai pertimbangan mengenai alat bukti yang di dapat selama pembuktian. Sekilas mengenai penjelelasan diatas maka ada isu hukum yang bisa ingin penulis pecahkan berkaitan pencabutan keterangan terdakwa tersebut diperbolehkan atau tidak dan bagaimana pengaturannya, lalu apa konsekuensi dalam hal pembuktian dalam pengadilan atas keterangan dalam Berita Acara Pemeriksaan BAP yang dicabut oleh terdakwa tersebut. commit to user BAB III HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

A. Hasil Penelitian