Penentuan Isu Isu Strategis LATAR BELAKANG

ii DAFTAR ISI B AB I P ENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang 1.2 Landasan Hukum 1.3 Maksud dan Tujuan 1.4 Sistematika Penulisan B AB II G AMBARAN P ELAYANAN SKPD 2.1 Tugas, Fungsi, dan Struktur Organisasi SKPD 2.2 Sumber Daya SKPD 1. Kondisi Kepegawaian 2. Kondisi Perlengkapan 3. Kondisi Keuangan 2.3 Kinerja Pelayanan SKPD 2.4 Tantangan dan Peluang Pengembangan Pelayanan SKPD B AB III I SU -I SU S TRATEGIS B ERDASARKAN T UGAS P OKOK DAN F UNGSI 3.1 Identifikasi Permasalahan Berdasarkan Tugas dan Fungsi Pelayanan SKPD 3.2 Telaahan Visi, Misi dan Program Bupati dan Wakil Bupati 3.3 Telaahan Renstra SKPD 3.4 Telaahan Rencana Tata Ruang Wilayah dan Kajian Lingkungan Hidup Strategis

3.5 Penentuan Isu Isu Strategis

B AB IV V ISI , M ISI , T UJUAN DAN S ASARAN , S TRATEGI DAN K EBIJAKAN 4.1 Visi dan Misi SKPD 4.2 Tujuan dan Sasaran Jangka Menengah SKPD 4.3 Strategi dan Kebijakan B AB V R ENCANA P ROGRAM , K EGIATAN , I NDIKATOR K INERJA , K ELOMPOK S ASARAN , DAN P ENDANAAN I NDIKATIF 5.1 Program dan Kegiatan 5.2 Matriks Program dan Kegiatan iii B AB VI I NDIKATOR K INERJA SKPD YANG M ENGACU PADA T UJUAN DAN S ASARAN RPJMD B AB VII P ENUTUP LAMPIRAN - LAMPIRAN iv DAFTAR TABEL Tabel 1 Kondisi Belanja Bappeda Kabupaten Batang Tahun 2012- 2017 Tabel 2 Produk Perencanaan Bappeda Kabupaten Batang Tahun 2012-2017 v DAFTAR GAMBAR Gambar 1 Bagan Struktur Organisasi Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten Batang 1 BAB I PENDAHULUAN

1.1 LATAR BELAKANG

Perencanaan adalah suatu proses yang berkesinambungan yang mencakup keputusan-keputusan atau pilihan-pilihan alternatif penggunaan sumberdaya untuk mencapai tujuan-tujuan tertentu pada masa yang akan datang. Dalam perencanaan pembangunan daerah Kabupaten Batang, tujuan yang akan dicapai sesuai dengan visi dan misi Kabupaten Batang Tahun 2012 - 2017. Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Bappeda Kabupaten Batang sebagai lembaga teknis perencanaan pembangunan daerah dengan mengacu Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2003 tentang Keuangan Negara, Undang- Undang Nomor 25 tahun 2004 tentang Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional, Undang-Undang Nomor 32 tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah, dan Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 54 Tahun 2010 tentang Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tata Cara Penyusunan, Pengendalian, dan Evaluasi Pelaksanaan Pembangunan, melakukan penyusunan Rencana 2 Strategis Renstra Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Bappeda Kabupaten Batang Tahun 2012-2017. Rentsra SKPD adalah sebuah dokumen perencanaan Satuan Kerja Perangkat Daerah SKPD untuk periode lima tahunan, yang akan digunakan sebagai pedoman dalam penyusunan Rencana Kerja Satuan Kerja Perangkat Daerah Renja SKPD Bappeda Kabupaten Batang dan memberikan masukan dalam Rencana Kerja Pemerintah Kabupaten Batang RKPD. Dalam penyusunan Renstra ini, pedoman utama yang digunakan adalah Rencana Pembangunan Jangka Menengah RPJM Kabupaten Batang Tahun 2012-2017 serta tugas pokok dan fungsi Bappeda Kabupaten Batang. Selanjutnya, karena berfungsi sebagai dokumen publik yang merangkum daftar rencana program kegiatan lima tahunan di bidang perencanaan pembangunan, maka proses penyusunan Renstra Bappeda Kabupaten Batang ini juga dilakukan melalui serangkaian forum musyawarah perencanaan partisipatif, dengan melibatkan stakeholders di bidang perencanaan pembangunan daerah. 3 1.2 LANDASAN HUKUM Landasan hukum penyusunan Rencana Strategis Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten Batang Tahun 2012-2017 adalah: 1. Undang-Undang Nomor 10 Tahun 1950 tentang Pembentukan Daerah Propinsi Jawa Tengah; 2. Undang-Undang Nomor 13 Tahun 1950 tentang Pembentukan Daerah-Daerah Kabupaten Dalam Lingkungan Propinsi Jawa Tengah jo. Peraturan Pemerintah Nomor 32 Tahun 1950; 3. Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2003 tentang Keuangan Negara; 4. Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2004 tentang Pembendaharaan Negara; 5. Undang-Undang Nomor 10 Tahun 2004 tentang Pembentukan Peraturan Perundang-Undangan; 6. Undang-Undang Nomor 15 Tahun 2004 tentang Pemeriksaan Pengelolaan dan Tanggungjawab Keuangan Negara; 7. Undang-Undang Nomor 25 tahun 2004 tentang Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional; 8. Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah; 4 9. Undang-Undang Nomor 33 Tahun 2004 tentang Perimbangan Keuangan antara Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah; 10. Peraturan Pemerintah Nomor 20 Tahun 2001 tentang Pembinaan dan Pengawasan Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah; 11. Peraturan Pemerintah Nomor 56 Tahun 2001 tentang Pelaporan Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah; 12. Peraturan Pemerintah Nomor 20 tahun 2004 tentang Rencana Kerja Pemerintah; 13. Peraturan Pemerintah Nomor 24 Tahun 2005 tentang Standar Akuntansi Pemerintahan; 14. Peraturan Pemerintah Nomor 65 Tahun 2005 tentang Pedoman Penyusunan dan penerapan Standar Pelayanan Minimal; 15. Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2006 tentang Pelaporan Keuangan dan Kinerja Instansi Pemerintah; 16. Peraturan Pemerintah Nomor 38 Tahun 2007 tentang Pembagian Urusan Pemerintahan Antara Pemerintah, Pemerintahan Daerah Provinsi dan Pemerintahan Daerah KabupatenKota; 17. Peraturan Pemerintah Nomor 41 Tahun 2007 tentang Organisasi Perangkat Daerah; 5 18. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 8 tahun 2008 tentang Tahapan, Tata Cara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan Daerah; 19. Peraturan Presiden Nomor 5 Tahun 2010 tentang Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional Tahun 2010- 2014; 20. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 13 Tahun 2006 tentang Pedoman Pengelolaan Keuangan Daerah; 21. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 54 Tahun 2010 tentang Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tata Cara Penyusunan, Pengendalian, dan Evaluasi Pelaksanaan Pembangunan; 22. Peraturan Daerah provinsi Jawa Tengah Nomor 4 Tahun 2009 tentang Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah Provinsi Jawa Tengah Tahun 2008-2013; 23. Peraturan Daerah Nomor 13 Tahun 2007 tentang Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah RPJPD Kabupaten Batang 2005-2025; 24. Peraturan Daerah Kabupaten Batang Nomor 4 Tahun 2008 tentang Pembentukan Susunan Organisasi dan Tata Kerja Lembaga Teknis Daerah dan Satuan Polisi Pamong Praja Kabupaten Batang; 6 25. Peraturan Daerah Nomor 2 Tahun 2012 tanggal 13 Agustus 2012 tentang Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah RPJMD Kabupaten Batang 2012 – 2017 Lembaran Daerah Kabupaten Batang Nomor 2 Tahun 2012; 26. Peraturan Bupati Kabupaten Batang Nomor 41 Tahun 2008 tentang Tugas Pokok, Fungsi, Uraian Tugas, dan Tata Kerja Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten Batang;

1.3 MAKSUD DAN TUJUAN