Kunci Jawaban Tujuan Indikator Pencapaian Kompetensi Uraian Materi

Modul Guru Pembelajar Bahasa Inggris Kelompok Kompetensi Profesional F 43 4. Beberapa ciri-ciri tata bahasa pada teks naratif antara lain sebagai berikut: a. mengunakan action verb dalam bentuk past tense, misalnya: climbed, turned, brought, dsb; b. menggunakan nouns tertentu sebagai kata ganti orang, hewan dan benda tertentu dalam cerita,misalnya: the king, the queen, dsb; c. menggunakan adjectives yang membentuk noun phrase,misalnya: long black hair, two red apples, dsb; c. menggunakan time connectives dan conjunctions untuk menjelaskan kejadian- kejadian,misalnya: then, before, after, soon, dsb; dan d. menggunakan adverbs dan adverbial phrase untuk menunjukkan lokasi kejadian atau peristiwa,misalnya: here, in the mountain, happily ever after, dsb.

G. Refleksi dan Tindak Lanjut

Refleksi 1. Apakah yang telah Anda pelajari dari tahap terakhir dari modul teks naratif ini? Apa komentar Anda tentang segala hal yang telah Anda lakukan? 2. Kemukakan pendapat Anda setelah mengalami semua tahapan dalam materi teks naratif ini. 3. Bagaimanakah Anda pendapat Anda setelah melakukan simulasi cara mengajarkan teks naratif pada kegiatan pembelajaran 4 ini? Tindak Lanjut Untuk lebih banyak memahami tentang teks narasi, Anda diharapkan membaca artikel berikut ini.  Comprehension Strategy Instruction: Teaching narrative text structure awareness by Susan Dymon dengan membuka link berikut ini: http:www.csun.edu~bashforth305_PDF305_FinalProjTeachingNarrativeStructure Awareness_RT_Oct2007.pdf

H. Kunci Jawaban

Latihan 1 1. C 2. C 3. D 4. A 5. B Modul Guru Pembelajar Bahasa Inggris Kelompok Kompetensi Profesional F 44 6. A 7. B 8. B 9. A 10. B Latihan 2 1. Telaga Warna 2. The disobedience to parents brings bad things 3. – 4. … What is narrative text? What is the purpose of narrative text? To entertain and to amuse the readers, What is the generic structure of narrative text? orientation – problem complication – resolution - What is the language feature of narrative text? Narrative text uses past tenses. Latihan 3 1. looked 6. hated 2. tiny 7. walking 3. run 8. free 4. catch 9. thought 5. however 10. Ate Latihan 4 The Characters The Characteristics 1. The snag Boastful, ungrateful, careless, stupid 2. The lion Cruel, merciless, strong Latihan 5 1. The lion and the snag 2. Forest 3. The lion and the snag 4. The boastful vanished the snag easily. 5. Don‘t be boastful and be grateful with whatever you are. Modul Guru Pembelajar Bahasa Inggris Kelompok Kompetensi Profesional F 45 KEGIATAN PEMBELAJARAN 5 RECOUNT TEXT

A. Tujuan

Peserta mampu memahami ciri-ciri teks recount beserta fungsi komunikatif, struktur generik, fitur bahasa teks tersebut dan mampu membuat teks recount sendiri.

B. Indikator Pencapaian Kompetensi

Setelah pelatihan ini, diharapkan peserta dapat: 1. mengidentifikasi teks recount; 2. mengidentifikasi struktur generik teks recount; 3. mengidentifikasi fitur bahasa teks recount; 4. menyusun teks recount; 5. menyajikan teks recount kepada teman;

C. Uraian Materi

Secara harfiah, recount berarti ―menceritakan‖. Teks recount adalah teks yang menceritakan kembali tentang kejadian-kejadian atau pengalaman yang terjadi di waktu lampau baik dalam bentuk tertulis maupun tidak tertulis. Pada prinsipnya, tujuan recount teks tergantung dari tujuan orang yang menceritakan kejadian tersebut. Beberapa contoh tujuan dari recount teks adalah untuk menghibur atau menginformasikan pembaca tentang kejadian yang telah terjadi. Teks recount dapat kita bagi dalam 3 macam: 1. Personal Recount Adalah teks recount yang menceritakan pengalaman pribadi. Contoh: diari, biografi. 2. Factual Recount Adalah teks recount yang berisi laporan kejadian yang benar-benar terjadi. Contoh: jurnal. 3. Imaginative Adalah teks recount berisi kejadian yang dibuat-buat fiksi. Struktur generik teks recount adalah: 1. Orientation Memberikan informasi tentang latar cerita yaitu siapa saja yang terlibat dalam cerita, kapan peristiwa terjadi, dimana peristiwa terjadi, dan apa yang terjadi pada waktu itu. 2. Events Rangkaian urutan peristiwa yang terjadi secara kronologis sesuai urutan waktu. 3. Reorientation Modul Guru Pembelajar Bahasa Inggris Kelompok Kompetensi Profesional F 46 Penutup cerita akhir cerita. Penutup cerita dapat berupa komentar pribadi tentang kejadian yang diceritakan. Fitur bahasa yang digunakan dalam teks recount adalah: 1. menggunakan bentukpast tense karena peristiwa cerita terjadi di waktu lampau; 2. menggunakan action verbs material processes, 3. menggunakan kata sifat atau keterangan untuk merinci orang, binatang, tempat atau tindakan action; 4. menggunakan conjunction dan time connectives yang berkenaan dengan waktu; Contoh Teks Teks 1 Generic Structure Last holiday my family and I went to Jakarta. We visited my uncle‘s house. It had a big garden and a lot of colorful flowers and tennis court. On Friday my nephew and I went to National Museum and went up to the top of monument which had the golden symbol of the spirit of our nation. From the top we could see the beauty of the metropolitan city. On Saturday we went to Ancol beach to see DuniaFantasiand Dolphin show. On Sunday we went to Ragunan Zoo and then we went home. We really enjoyed our holiday. Orientation Events Reorientatio n Modul Guru Pembelajar Bahasa Inggris Kelompok Kompetensi Profesional F 47 Teks 2 Language Features

D. Aktifitas Pembelajaran