Struktur Organisasi Perguruan Tinggi

56 Gambar 3.2 Struktur Organisasi UM Magelang Keterangan Gambar: i. BPH : Badan Pelaksana Harian. ii. LP3M : Lembaga Penelitian Pengembangan dan Pengabdian Masyarakat. iii. BAAK : Biro Administrasi Akademik iv. LP3SI : Lembaga Pusat Pembinaan dan pengembangan Studi Islam v. AMI : Audit Mutu Internal vi. PSMF : Penjaminan Sistem Mutu Fakultas vii. PPB : Pusat Pelatihan Bahasa viii. LP3 : Lembaga Pengembangan Pendidikan dan Pelatihan ix. TU : Tata Usaha x. CDC : Career Development Centre xi. PMB : Penerimaan Mahasiswa Baru xii. PP AIK :Pembinaan dan Pengembangan Agama Islam Kemuhammadiyahan Warna abu-abu adalah Wakil Rektor 1 yang membidangi kegiatan akademik dengan struktur di bawahnya: i. Kepala Unit Pelayanan Teknis membawahi: a Ketua Perpustakaan 57 b Ketua PPB ii. Kepala LP3M membawahi: a Ketua LP3 b Ketua Pengabdian c Ketua Pusat Studi iii. Kepala BAAK iv. Kepala Biro ADMISI v. Kepala Biro TIK membawahi: a Ketua Puskom b Ketua Network vi. Fakultas dipimpin oleh Dekan yang membawahi: a Ketua Program Studi b Ketua TU Warna hijau Wakil Rektor 2 membidangi pengelolaan internal yang memiliki struktur di bawahnya: i. Kepala Biro Keuangan membawahi: a Ketua Administrasi Anggaran b Ketua Pelayanan Keuangan ii. Kepala Biro Umum membawahi : a Ketua Aset b Ketua RT c Ketua KEPEGAWAIAN Warna jingga Wakil Rektor 3 membidangi pengelolaan internal yang memiliki struktur di bawahnya: i. Kepala Biro CDC, Alumni, Kemahasiswaan dan Alumni membawahi: a Ketua Alumni-CDC b Ketua PMB c Ketua Kemahasiswaan 58 ii. Kepala LP3SI membawahi: a Ketua PP AIK b Ketua Kaderisasi dakwah

3.4.4 Tugas dan Wewenang

Bagian internal management di UM MAGELANG memiliki fungsi utama mengelola kegiatan internal yang mendukung kegiatan akademis seperti pada Gambar 3.3. Internal management atau pengelolaan internal dibagi menjadi: a. Pengelolaan Layanan Administrasi Akademik. b. Pengelolaan KEPEGAWAIAN Sumber Daya Manusia. c. Pengelolaan Sarana Prasarana Aset. d. Pengelolaan Keuangan. e. Pengelolaan Penjaminan Mutu. Gambar 3.3 Model manajemen proses bisnis kegiatan internal management. Manajemen proses bisnis internal dibagi menjadi empat bagian yaitu:

1. Perencanaan strategis

Strategic planning pada internal management terdiri atas : a. Merencanakan sistem keuangan agar lebih kuat, transparan, dan akuntabel b. Merencanaan struktur dan unsur organisasi agar dapat bekerja secara lebih efektif dan efisien c. Merencanakan sistem pengembangan KEPEGAWAIAN agar memiliki kompetensi sesuai kebutuhan organisasi 59 d. Merencanakan model pelaporan yang semakin cepat, tepat, akurat, dan lengkap e. Merencanakan pengembangan infrastruktur untuk menjamin kelancaran f. Menerapkan sistem penjaminan mutu agar GUG lebih cepat tercapai.

2. Kontrol Manajemen

Management Control pada internal management terdiri atas pengawasan, evaluasi, dan perbaikan terhadap: a. Pelayanan, penggunaan, dan laporan keuangan b. Kinerja organisasi c. Kinerja KEPEGAWAIAN d. Penggunaan sarana prasarana e. Pelaporan f. Pelaksaan proses penjaminan mutu.

3. Kontrol Operation

Operational Control pada internal management terdiri atas: a. Menyiapkan dan mengawasi kegiatan pelayanan keuangan b. Menyiapkan dan mengawasi kegiatan layanan administrasi c. Mengirim staf untuk studi lanjut atau workshop d. Melaksanakan kegiatan pelatihan e. Membuat laporan kegiatan akademik f. Membuat laporan keuangan.

4. Transaksi Tindakan

Kegiatan transaksi atau aktivitas yang berhubungan langsung dengan stakeholders adalah: a. Melayani pembayaran b. Memelihara peralatan c. Menyelenggarakan kegiatan pengadaan d. Membuat laporan harian, mingguan, bulanan, dan akhir, membuat