Rumusan Masalah Tujuan Pengembangan Spesifikasi Produk Pentingnya Pengembangan

Untuk itu penulis ingin mengadakan penelitian dengan judul “Pengembangan Model Permainan Bola Basket Empat Sasaran Tembak Bergerak Dalam Penjasorkes Siswa Kelas V SD Negeri 1 Kutabanjarnegara Tahun 2012”.

1.2 Rumusan Masalah

Berdasarkan latar belakang di atas maka permasalahan yang akan dibahas peneliti adalah “Bagaimana Model Pengembangan Permainan Bola Basket Modifikasi Melalui Permainan Bola Basket 4 Sasaran Tembak Bergerak Pada Siswa Kelas V SD Negeri 1 Kutabanjarnegara Tahun 2012?”.

1.3 Tujuan Pengembangan

Tujuan yang ingin dicapai dari penelitian ini adalah untuk menghasilkan Model Pengembangan Permainan Bola Basket Modifikasi Melalui Permainan Bola Basket 4 Sasaran Tembak Bergerak Pada Siswa Kelas V SD Negeri 1 Kutabanjarnegara Tahun 2012.

1.4 Spesifikasi Produk

Produk yang diharapkan akan dihasilkan melalui penelitian pengembangan ini berupa model permainan bola basket yang dimodifikasi yaitu permainan bola basket dengan 4 sasaran tembak bergerak yang disesuaikan dengan karakteristik siswa SD Negeri 1 Kutabanjarnegara kelas V dan kondisi sarana dan prasarana sekolah. Dengan permainan bola basket 4 sasaran tembak bergerak dapat mengembangkan semua aspek pembelajaran kognitif, afektif, psikomotor, dan komponen kondisi fisik pada hasil penelitian secara efektif dan efisien, dan dapat meningkatkan intensitas fisik sehingga kebugaran jasmani dapat terwujud, serta dapat mengatasi kesulitan dalam pengajaran permainan olahraga. Efektif yaitu sesuai dengan produk yang diinginkan, dan efisien yaitu sesuai dengan yang seharusnya dilakukansesuai dengan ingin dicapai.

1.5 Pentingnya Pengembangan

Produk yang diharapkan akan dihasilkan melalui penelitian pengembangan ini berupa model permainan bola basket yang dimodifikasi dengan menggunakan 4 sasaran tembak bergerak yang sesuai karakteristik siswa SD Negeri 1 Kutabanjarnegara kelas V. Dengan permainan bola basket 4 sasaran tembak bergerak dapat mengembangkan semua aspek pembelajaran kognitif, afektif, psikomotor, dan komponen kondisi fisik pada hasil penelitian secara efektif dan efisien, dan dapat meningkatkan intensitas fisik sehingga kebugaran jasmani dapat terwujud, serta dapat mengatasi kesulitan dalam pengajaran permainan olahraga. Efektif yaitu sesuai dengan produk yang diinginkan, dan efisien yaitu sesuai dengan yang seharusnya dilakukansesuai dengan ingin dicapai.

1.6 Manfaat Penelitian

Dokumen yang terkait

PENGEMBANGAN KARAKTER MELALUI PERMAINAN BOLA TEMBAK DALAM PELAJARAN PENJASORKES SISWA KELAS XI SMA NEGERI 2 UNGARAN TAHUN AJARAN 2012 2013

0 5 155

PENGEMBANGAN MODEL PERMAINAN “TEMBAK KALENG” SEBAGAI ALTERNATIF VARIASI PERMAINAN BOLA KECIL DALAM PEMBELAJARAN PENJASORKES BAGI SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 2 PATEBON KABUPATEN KENDAL TAHUN 2012

2 26 123

PENGEMBANGAN MODEL PEMBELAJARAN PENJASORKES MELALUI PERMAINAN BOLA BASKET “RING GANTUNG” TERHADAP HASIL BELAJAR BOLA BASKET SISWA KELAS V SDN BAWANG 03 KECAMATAN BAWANG KABUPATEN BATANG TAHUN 2012

0 11 160

PENGEMBANGAN MODEL PERMAINAN BOLA INJAK DALAM PEMBELAJARAN PENJASORKES PADA SISWA KELAS V SD NEGERI 1 PLADEN KECAMATAN JEKULO KABUPATEN KUDUS TAHUN 2012

0 6 130

PENGEMBANGAN MODEL PERMAINAN BOLA BASKET DALAM PENJASORKES PADA SISWA SMP NEGERI 1 PATEAN KABUPATEN KENDAL TAHUN AJARAN 2010 2011

0 4 152

PENGEMBANGAN MODEL PERMAINAN BOLA BASKET LAPANGAN RUMPUT DALAM PEMBELAJARAN PENJASORKES SISWA KELAS VI DI SD N JATIBARANG KIDUL 01 KABUPATEN BREBESTAHUN 2012 2013

0 26 162

MODEL PENGEMBANGAN PERMAINAN BASKET SODOR DALAM PEMBELAJARAN PENJASORKES BAGI SISWA KELAS V SD NEGERI 2 MUNENG KECAMATAN CANDIROTO KABUPATEN TEMANGGUNG TAHUN 2015

0 7 125

MODEL PEMBELAJARAN PERMAINAN BOLA BASKET MODIFIKASI DALAM PENJASORKES MELALUI PENDEKATAN LINGKUNGAN LUAR SEKOLAH PADA SISWA KELAS V SD NEGERI 4

0 164 138

Pengembangan Model Pembelajaran Penjasorkes Melalui Modifikasi Permainan Bola Basket Dengan Ring Bergerak Pada Siswa SMP N 1 Ambarawa Tahun Ajaran 2011/2012.

0 0 1

Model Pembelajaran Penjasorkes Melalui Modifikasi Permaian Bola Basket Pada Siswa Kelas V Di SD Negeri 1 Kutawuluh Kecamatan Purwanegara Kabupaten Banjarnegara.

0 1 1