Teknik Analisis Deskriptif Uji Instrumen

Diperoleh : = 0,8. Dengan demikian intervalnya adalah 0,8. Sehingga klasifikasi responden dapat diurutkan sebagai berikut : 1. Skor untuk kategori sangat tinggi = 4.21-5,00 2. Skor untuk kategori tinggi = 3,41-4,20 3. Skor untuk kategori sedang = 2,61-3,40 4. Skor untuk kategori rendah = 1,81-2,60 5. Skor untuk kategori sangat rendah = 1,00-1,80

3.10 Teknik Analisis Data

Analisis data merupakan kegiatan setelah data dari seluruh responden terkumpul Sugiyono 1999:142.Teknik analisis data yang digunakan peneliti merupakan teknik analisis data kuantitatif yakni analisa yang digunakan untuk menguji pengaruh maupun hubungan dari variabel bebas x terhadap variabel terikat y.

3.10.1 Teknik Analisis Deskriptif

Analsis deskriptif kuantitatif merupakan suatu metode analisis dimana data-data yang dikumpulkan, diklasifikasikan, dianalisis, dan diinterpretasikan secara objektif sehingga memberikan informasi dan gambaran mengenai masalah yang akan diteliti Universitas Sumatera Utara dalam perhitungan statistik. Teknik analisis deskriptif merupakan cara menguraikan dan menafsirkan data yang ada sehingga memberikan gambaran yang jelas mengenai permasalahan. Teknik analisis deskriptif digunakan dalam penelitian ini untuk mengetahui faktor-faktor perilaku konsumen yang paling berpengaruh dominan terhadap keputusan pembelian dari sampel yang digunakan dalam penelitian ini.

3.10.2 Uji Instrumen

Sebelum melakukan pengambilan data melalui kuisioner, terlebih dahulu dilakukan pengujian validitas dan reliablilitas terhadap daftar pertanyaan yang digunakan. 1. Uji Validitas Menurut Juliandi 2013:79 Uji validitas merupakan cara menguji sejauh mana ketepatan atau kebenaran suatu instrumen sebagai alat ukur variabel penelitian. Jika instrumen benar atau valid maka hasil pengukuranpun kemungkinan akan benar. Teknik statistik yang dapat digunakan adalah korelasisebagai berikut: Universitas Sumatera Utara Keterangan : r = koefisien korelasi n = jumlah responden uji coba x = skor tiap item y = skor seluruh item responden uji coba Pengujian akan dilakukan dengan menggunakan bantuan Software SPSS Statistical Package for Social Science versi 16.0. Umumnya dalam penelitian sosial nilai yang dipilih adalah 0,005.Jika nilai sig maka suatu item instrumen yang diuji korelasinya valid. 2. Uji Reliabilitas Tujuan pengujian reliabilitas adalah untuk melihat apakah instrumen penelitian merupakan instrumen yang handal dan dapat dipercaya Juliandi, 2013:83.Kuisioner dapat dikatakan reliabel atau dapat dipercaya apabila jawaban seseorang terhadap pertanyaan yang diajukan stabil.Untuk menguji reliabilitas, peneliti dapat menggunakan teknik Split Half , yaitu mengkorelasikan skor genap dengan skor ganjil kemudian memasukkan nilai korelsi r yang diperoleh ke dalam rumus Spearman Brown : Universitas Sumatera Utara Keterangan: i = nilai koefisien reliablitas r = nilai korelasi jika nilai koefisien reliablitas Cronbach’s Alpha 0,6 maka instrumen memiliki reliabilitas yang baikreliabelterpercaya. Pengujian dibantu dengan Software SPSS Statistical Package for Social Science versi 16.0.

3.10.3 Uji Asumsi Klasik

Dokumen yang terkait

Beberapa Faktor Sosial Ekonomi Yang Mempengaruhi Keputusan Petani Dalam Sawi dan Jenis Sayur Lainnya (Studi Kasus : Kelurahan Tanah Enam Ratus, Kecamatan Medan Marelan, Kota Medan)

0 39 89

ANALISIS FAKTOR - FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KONSUMEN DALAM MENGAMBIL KEPUTUSAN PEMBELIAN MAKANAN PADA RUMAH MAKAN BU LANNY JEMBER

0 20 18

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERILAKU KONSUMEN DALAM KEPUTUSAN PEMBELIAN MAKANAN Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Perilaku Konsumen Dalam Keputusan Pembelian Makanan Pada Rumah Makan Masakan Padang Di Daerah Boyolali.

0 2 23

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERILAKU KONSUMEN DALAM KEPUTUSAN PEMBELIAN MAKANAN Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Perilaku Konsumen Dalam Keputusan Pembelian Makanan Pada Rumah Makan Masakan Padang Di Daerah Boyolali.

0 3 14

PENDAHULUAN Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Perilaku Konsumen Dalam Keputusan Pembelian Makanan Pada Rumah Makan Masakan Padang Di Daerah Boyolali.

0 3 6

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPUTUSAN PEMBELIAN KONSUMEN Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Keputusan Pembelian Konsumen Di Mom Milk Surakarta.

0 6 15

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPUTUSAN PEMBELIAN KONSUMEN Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Keputusan Pembelian Konsumen Di Mom Milk Surakarta.

0 3 14

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERILAKU KONSUMEN DALAM KEPUTUSAN PEMBELIAN ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERILAKU KONSUMEN DALAM KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK SIMPATI DI KARANGANYAR.

0 1 11

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERILAKU KONSUMEN DALAM KEPUTUSAN PEMBELIAN ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERILAKU KONSUMEN DALAM KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK SIMPATI DI SUKOHARJO.

0 1 12

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERILAKU KONSUMEN DALAM KEPUTUSAN PEMBELIAN KARTU PRABAYAR

0 0 9