Bakti Huang Xiang Kelas2_pendidikan_agama_konghuchu_dan_buku_pekerti_luhur

Pendidikan Agama Khonghucu dan Budi Pekeri 163 Lembar Penilaian No. Nama Siswa Performan Jumlah Skor Nilai Perolehan Sikap Keterampilan Pengetahuan 1 2 3 Catatan : Nilai = jumlah skor : jumlah skor maksimal x 10 Lampiran Pelajaran 4

A. Bakti Huang Xiang

Alat peraga - Kitab Sishu dalam bahasa Indonesia diterbitkan oleh MATAKIN. - Kitab Xiao Jing. Lagu Gubahan Ke Makam Nada lagu NAIK DELMAN KE MAKAM Pada saat Qingming kuturut ayahibupapamamake makam Bersihkan taman makam kusapu daun-daun Merapikan sajian di altar makam Memulai sembahyang kepada leluhur Hai ingatlah bakti, Ingatlah bakti ………la la la…. Pokok kebajikan Diunduh dari http:bse.kemdikbud.go.id 164 Buk u Guru K elas II SD Rencana Pembelajaran Pendidikan Agama Khonghucu Pelajaran 4B Pelajaran KI Kompetensi Dasar Sem Pert Jp Materi Pelajaran Kegiatan Pembelajaran Aku Bisa AktivitasHanyu Ibadah Penilaian Karakter Junzi Jenis Tagihan Bentuk Tes Pelajaran 4 Teladan Para Tokoh B. Yue Fei, Sang Pahla wan 2 3 4 2.6. Meneladani sikap bakti, suka mengalah dan menolong dari tokoh Rujiao. 3.6. Mengetahui kisah keteladanan tokoh- tokoh Rujiao yakni Huang Xiang, Kong Rong, dan Sima Guang. 4.6. Menceritakan kisah- kisah keteladanan tokoh Rujiao. 4.7. Menyanyikan lagu-lagu berkaitan dengan keteladanan Nabi Kongzi dan semangat belajar. Sem II Prt XIII 3 JP Pelajaran 4 B. Yue Fei Sang Pahlawan - Menyimak penjelasan tentang kisah Yue Fei yang berbakti kepada ibunya. - Menyimak penjelasan mengenai kisah kepahlawanan Yue Fei. - Menjelaskan bahwa itnah adalah perbuatan yang tidak baik dan janganlah dilakukan karena termasuk dalam 4 pantangan. - Menyanyi lagu Buka Hati. Aku Bisa: Learning Strategic: Presentation Mempresentasikan data dua orang Pahlawan Indonesia Hanyu: 四勿 Aktivitas: Learning Strategic: Identiication - Menyebutkan contoh perbuatan yang menunjukkan sikap rendah hati - Menyebutkan ciri-ciri seseorang bisa disebut sebagai pahlawan Sikap : mengamalkan teladan Yue Fei dalam hal tanggung jawab dan berjiwa patriotik. Keterampilan : mengamati sikap bakti Yue Fei dan memodiikasi sesuai keadaan saat ini . Pengetahuan : memahami sikap satya dan patriotik dari Yue Fei serta menerapkannya dalam kehidupan. Karakter Junzi Peserta didik dapat meneladani Yue Fei dalam bersikap satya kepada Negara dan menjunjung kebenaran. Jenis Tagihan : - Mengumpulkan data tentang 2 orang pahlawan Indonesia - Menyebutkan perbuatan yang menunjukkan sikap rendah hati Bentuk Tes: - Ulangan Harian 2 Prt XIV 3 JP Pelajaran 4 B. Yue Fei Sang Pahlawan - Mengulang penjelasan mengenai kisah kepahlawanan Yue Fei. - Menjelaskan sikap rendah hati dan macam-macam sikap rendah hati. - Menulis Hanzi 四勿 Diunduh dari http:bse.kemdikbud.go.id Pendidikan Agama Khonghucu dan Budi Pekeri 165 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran RPP Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Khonghucu KelasSemester : II2 Alokasi Waktu : 6 x 35 menit 2 pertemuan XIII XIV

A. Kompetensi Inti