Akademik Praktis Manfaat Penelitian

Hasil penelitian ini diharapkan dapat memberikan manfaat baik bagi penulis maupun pihak-pihak yang berkepentingan yaitu:

1.4.1. Akademik

1. Penelitian ini diharapkan dapat menambah wawasan dan pengetahuan peneliti tentang penelitian yang diteliti sehingga dapat diperoleh gambaran lebih jelas mengenai kesesuaian di lapangan dengan teori yang ada sehubungan dengan pengaruh dividen, profitabilitas dan earning per share EPS terhadap harga saham perusahaan yang tergabung dalam Indeks Kompas 100 di Bursa Efek Indonesia. 2. Penelitian ini diharapkan dapat menjadi bahan referensi, dan dapat menambah kepustakaan sebagai informasi bahan pembanding bagi penelitian sejenis serta dapat dipergunakan untuk mengembangkan ilmu pengetahuan dan memperluas pandangan mengenai ilmu-ilmu yang didapatkan di bangku kuliah dan memperdalam pengetahuan terutama dalam bidang yang dikaji.

1.4.2. Praktis

1. Bagi perusahaan penerbit saham, Penelitian ini diharapkan sebagai bahan pertimbangan dalam rangka pengambilan kebijakan yang berkaitan dengan kinerja keuangan perusahaan. 2. Bagi investor penelitian ini diharapkan dapat dijadikan referensi dan bahan pertimbangan dalam pengambilan keputusan investasi, khususnya investasi saham. Serta dapat digunakan sebagai bahan pengambil keputusan dengan menganalisis faktor-faktor yang mempengaruhi harga saham dan menilai kinerja saham suatu perusahaan. Rory Dwi yoga, 2014 PENGARUH DIVIDEN, PREOFITABILITAS DAN EARNING PER SHARE eps TERHADAP HARGA SAHAM PADA PERUSAHAAN GO PUBLIC YANG TERGABUNG DALAM INDEKS KOMPAS 100 BURSA EFEK INDONESIA BEI TAHUN 2009-2013 Uni versitas Pendidikan Indonesia |repository.upi.edu |perpustakaan.upi.edu

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

3.1. Objek Penelitian

Dalam penelitian ini objek penelitian terdiri atas variabel independen yaitu Dividen X 1 , Profitabilitas X 2 , dan Earning per share X 3 sedangkan variabel dependennya adalah Harga saham Y pada perusahaan go public yang tergabung dalam Indeks Kompas 100 tahun 2009-2013. Berdasarkan variabel penelitian tersebut maka akan dianalisis bagaimana pengaruh dividen, profitabilitas, dan earning per share EPS terhadap harga saham baik secara parsial maupun simultan.

3.2. Metode Penelitian dan Desain Penelitian

3.2.1. Metode Penelitian

Penelitian ini secara lebih spesifik dapat dimaksudkan sebagai penelitian deskriptif dan verifikatif. Menurut Indriantoro 2009:88, “Studi deskriptif merupakan penelitian terhadap fenomena atau populasi tertentu yang diperoleh peneliti dari subjek berupa individu, organisasional, industri, atau perspektif yang lain. ” Tujuan studi ini untuk menjelaskan aspek-aspek yang relevan dengan fenomena yang diamati. Studi deskriptif menjelaskan karakteristik atau fenomena yang dapat digunakan sebagai dasar pembuatan keputusan untuk memecahkan masalah- masalah bisnis. Sedangkan penelitian verifikatif menurut

Dokumen yang terkait

Pengaruh Investasi, Earning Per Share (EPS) dan Dividend Per Share (DPS) Terhadap Harga Saham Perusahaan Asuransi yang Terdaftar Di BEI Tahun 2010-2013

15 277 82

Pengaruh Earning Per Share dan Dividend Per Shara Terhadap Harga Saham pada Perusahaan Perbankan di Bursa Efek Indonesia Tahun 2012-2012

1 43 69

Analisis Pengaruh Earning Per Share (EPS), Dividend Per Share (DPS), Price/Earning Ratio (PER) dan Dividend Payout Ratio (DPR) terhadap Harga Saham pada Perusahaan yang Terdaftar dalam Indeks LQ45 di Bursa Efek Indonesia (BEI)

3 63 94

Pengaruh Earning Per Share (EPS), Return on Equity (ROE), dan Debt to Equity Ratio (DER) terhadap Return Saham Pada Perusahaan Real Estate yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) Tahun 2009 – 2011

2 32 74

Analisis faktor-faktor yang mempengaruhi harga saham dengan Earning Per Share sebagai variabel moderating pada perusahaan Real Estate dan Property yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2005-2009

3 32 120

Analisis Pengaruh Earning Per Share, Dividend Per Share dan Pertumbuhan Penjualan Terhadap Harga Saham Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2006-2009.

0 47 93

Pengaruh Earning Per Share, Dividend Per Share, dan Financial Leverage Terhadap Harga Saham Pada Perusahaan Food & Beverage Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

9 67 115

Pengaruh Earning Per Share dan Dividend Per Share Terhadap Harga Saham Pada Perusahaan Go Public di Indonesia

1 37 98

Pengaruh Earning Per Share dan Dividend Per Share terhadap Harga Saham pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

12 85 93

Pengaruh Rasio Profitabilitas, Solvabilitas Dan Dividen Per Share Terhadap Harga Saham Emiten Perbankan Di Bursa Efek Indonesia

0 33 73