Rumusan Masalah Manfaat Penelitian

Gerber, dan Playtex. Bisphenol –A dengan dosis rendah dengan beberapa dampak kesehatan, seperti perubahan permanen pada organ kemaluan, meningkatkan kadar prostat, penurunan kadar prostat, penurunan kandungan hormon testosteron, memungkinkan terjadinya kanker payudara, sel prostat menjadi lebih sensitif terhadap hormon dan kanker, dan membuat seseorang menjadi hiperaktif Heldi, 2008. Masih banyaknya ditemukan siswai SMU 14 khususnya kelas X yang masih menggunakan produk plastik sebagai tempat makanan dan minuman yang dibawa ke sekolah karena murah dan mudah dibawa ke mana-mana dan mengingat akan dampak kesehatan yang ditimbulkan karena penggunaan plastik sebagai kemasan makanan dan minuman, maka penulis tertarik untuk melakukan penelitian dengan judul “ Pengetahuan, Sikap dan Tindakan Siswa Terhadap Penggunaan Plastik Sebagai Tempat Penyimpanan Makanan dan Minuman”

1.2 Rumusan Masalah

Berdasarkan latar belakang diatas, yang menjadi perumusan masalah adalah “Belum diketahuinya Pengetahuan, Sikap, dan Tindakan Siswa Kelas X Terhadap Penggunaan Plastik Sebagai Tempat Penyimpanan Makanan dan Minuman di SMU Negeri 14 Medan Tahun 2009”. Universitas Sumatera Utara 1.3 Tujuan Penelitian 1.3.1 Tujuan Umum Untuk mengetahui ”Pengetahuan Sikap Tindakan Siswa Kelas X Terhadap Penggunaan Plastik Sebagai Tempat Penyimpanan Makanan dan Minuman di SMU Negeri 14 Medan Tahun 2009”.

1.3.2 Tujuan Khusus

1. Untuk mengetahui pengetahuan siswa kelas X SMU Negeri 14 Medan terhadap penggunaan plastik sebagai tempat penyimpanan makanan dan minuman. 2. Untuk mengetahui sikap siswa kelas X SMU Negeri 14 Medan Terhadap penggunaan plastik sebagai tempat penyimpanan makanan dan minuman. 3. Untuk mengetahui tindakan siswa kelas X SMU Negeri 14 Medan terhadap penggunaan plastik sebagai tempat penyimpanan makanan dan minuman.

1.4 Manfaat Penelitian

1. Sebagai bahan masukan bagi pihak sekolah mengenai pengetahuan, sikap, dan tindakan siswa kelas X SMU Negeri 14 Medan terhadap penggunaan plastik sebagai tempat penyimpanan makanan dan minuman. 2. Sebagai bahan acuan bagi pihak lain yang akan melanjutkan penelitian ini ataupun penelitian yang ada kaitannya dengan penelitian ini. 3. Menambah wawasan dan pengetahuan peneliti untuk mengetahui pengetahuan sikap tindakan siswa kelas X terhadap penggunaan plastik sebagai tempat penyimpanan makanan dan minuman di SMU Negeri 14 Medan Universitas Sumatera Utara

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

2.1 Plastik

Plastik adalah bahan pengemas yang mudah didapat dan sangat fleksibel penggunaannya. Selain untuk mengemas langsung bahan makanan, seringkali digunakan sebagai pelapis kertas. Plastik adalah salah satu bahan yang dapat kita temui di hampir setiap barang. Mulai dari botol minum, TV, kulkas, pipa pralon, plastik laminating, gigi palsu, compact disk CD, kutex pembersih kuku, mobil, mesin, alat-alat militer hingga pestisida. Masing-masing jenis plastik mempunyai tingkat bahaya yang berbeda tergantung dan bahan kimia penyusunnya, jenis makanan yang dibungkus asam, berlemak , lama kontak dan suhu makanan saat disimpan Anonim, 2008. 2.2 Jenis-Jenis Plastik

2.2.1 PET — Polyethylene Terephthalate

Biasanya, pada bagian bawah kemasan botol plastik, tertera logo daur ulang dengan angka 1 di tengahnya dan tulisan PETE atau PET polyethylene terephthalate di bawah segitiga. Biasa dipakai untuk botol plastik yang jernihtransparantembus pandang seperti botol air mineral, botol jus, dan hampir semua botol minuman lainnya. Mayoritas bahan plastik PET di dunia untuk serat sintetis sekitar 60 , dalam pertekstilan PET biasa disebut dengan polyester bahan dasar botol kemasan 30 Botol Jenis PETPETE ini direkomendasikan hanya sekali pakai karena bila terlalu sering dipakai, apalagi digunakan untuk menyimpan air hangat atau panas, 5 Universitas Sumatera Utara

Dokumen yang terkait

Pengetahuan, Sikap, dan Tindakan Penumpang KM. Kelud Kelas Ekonomi Tentang Penggunaan Styrofoam Sebagai Wadah Makanan Tahun 2010

11 54 105

Pengetahuan, Sikap, dan Tindakan Pemilik Tempat Makanan Jajanan Tentang Penggunaan Styrofoam Sebagai Kemasan Makanan Di Kelurahan Padang Bulan Selayang I Kecamatan Medan Selayang Tahun 2010

18 99 119

Pengetahuan dan Sikap Remaja Putri Tentang Keputihan di SMU Negeri 16 Medan

6 48 60

Pengetahuan, Sikap Dan Tindakan Siswa Tentang Makanan Dan Minuman Jajanan Yang Mengandung Bahan Tambahan Makanan (BTM) Tertentu Di SMP Negeri 3 Dan SMA Negeri 1 Binjai Tahun 2009

1 54 103

Hubungan Pengetahuan Dan Sikap Remaja Terhadap Tindakan Hubungan Seksual Pranikah Di Smk Negeri “X” Medan Tahun 2009

0 51 75

PENGARUH PENYULUHAN MAKANAN JAJANAN TERHADAP TINGKAT PENGETAHUAN DAN SIKAP MENGENAI MAKANAN Pengaruh Penyuluhan Makanan Jajanan Terhadap Tingkat Pengetahuan Dan Sikap Mengenai Makanan Jajanan Pada Siswa SD Negeri Di Surakarta.

1 2 12

EFEKTIVITAS PENDIDIKAN KESEHATAN TERHADAP PENGETAHUAN DAN SIKAP SISWA TERHADAP BAHAYA MINUMAN KERAS DI SMU MUHAMMADIYAH I SURAKARTA.

0 2 7

Pengetahuan Mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas X Di Bandung Mengenai Sanitasi Makanan Terhadap Sikap dan Perilaku Pemilihan Tempat Makan.

1 1 25

PENGETAHUAN, SIKAP, DAN TINDAKAN KONSUMSI MAKANAN BERSERAT PADA SISWA SMK NEGERI 6 YOGYAKARTA.

0 1 96

PENGETAHUAN, SIKAP, TINDAKAN KONSUMSI MAKANAN DAN MINUMAN INSTAN PADA SISWA KELAS XI PROGRAM KEAHLIAN JASA BOGA SMK NEGERI 6 YOGYAKARTA.

2 20 120