Operasional Prosedur Akuntansi BMN pada Tingkat UAPPBW

Secara keseluruhan tidak ada kendala yang berarti dalam melihat Peran SIMAK BMN dari segi teknis, sejauh ini organisasi merasakan bahwa aplikasi SIMAK BMN ini memiliki peran yang cukup besar, apalagi jika jumlah pegawai yang mampu menguasai penggunaan aplikasi ini ditambahkan, agar beban tugas dapat terdistribusi secara merata. Hal ini dapat dilakukan dengan diseminasi informasi internal khususnya untuk pegawai yang bertugas di Bagian Perlengkapan dan tentunya kebijakan pimpinan dalam menentukan pegawai yang akan bertugas.

4.2.1.2 Operasional

Dilihat dari segi operasional, para pengguna aplikasi SIMAK BMN sangat memahami cara penggunaan aplikasi tersebut, sebab rujukan informasi mengenai aplikasi banyak tersedia di Internet khususnya pada website Kemenkeu RI. Sejauh penerapan SIMAK BMN sudah mulai diterapkan dalam pengelolaan BMN, namun belum seharusnya melihat dari jumlah barang yang ada di SIMAK BMN tetapi selama ini belum mengacu pada SIMAK BMN. Aplikasi ini juga dinilai sangat mampu dalam mengatasi tingkat kesalahan yang ada dalam pengelolaan database, sehingga pengoperasian aplikasi masih dapat berjalan dengan lancar. Namun, dalam hal pengelolaan BMN khususnya pelakasanaan inventarisasi masih terdapat kendala yakni belum semua data BMN disetiap ruangan unit kerja telah diinput dalam SIMAK BMN, hal ini terjadi karena belum semua BMN di tempelkanlabelisasi nomor kodefikasi, sehingga barang tersebut tidak teridentifikasi secara jelas. Secara ringkas peran SIMAK BMN dilihat dari segi operasional dapat dilihat dalam table berikut : Tabel.4.2 Peran SIMAK BMN dilihat dari aspek operasional Aspek Operasional Keuntungan Kerugiankendala a. Operasional Aplikasi -mudah dipahami -referensi operasional mudah didapatkan dan banyak tersedia di internet b. Kegunaan aplikasi dalam pengelolaan BMN -dapat digunakan sebagai dasar pengelolaan BMN -belum semua proses menggunakan informasi dari aplikasi tersebut karena terbentur kebijakan internal. -labelisasi BMN belum sepenuhnya dilakukan dalam daftar barang ruangan sehingga data tidak dapat diinput ke dalam SIMAK BMN. c. Tingkat kesalahan Operasional -jarang terjadi dan jika terjadi, masih dapat ditangani oleh sistem. - d. Kemudahan Sistem Jika sudah pernah mengikuti pelatihan maka akan sangat mudah mengoperasikan SIMAK BMN Secara Operasional, Aplikasi ini dinilai mampu memberikan kemudahan bagi proses kerja organisasi khususnya yang terkait dengan pengelolaan BMN di Bagian Perlengkapan Sub Bagian Umum Pengadilan Tinggi Agama Medan. Kendala yang ada, yaitu tidak adanya labelisasi pada beberapa BMN dapat diatasi dengan adanya kebijakan internal mengenai pelabelan BMN.

4.2.1.3 Ekonomis

Dokumen yang terkait

Tinjauan Pembukuan Barang Milik Negara dengan Sistem Informasi Manajemen Akuntansi Keuangan

0 3 1

PENGARUH SISTEM INFORMASI MANAJEMEN DAN SISTEM AKUNTANSI PUSAT TERHADAP EFEKTIVITAS PENGELOLAAN ASET NEGARA PADA KANTOR PELAYANAN PERBENDAHARAAN NEGARA SURAKARTA

0 3 10

sistem informasi manajemen dan akuntansi barang milik negara bmn

0 4 93

SOP Kegiatan SIstem Informasi dan Manajemen Akuntansi Barang Milik Negara (SIMAK BMN)

0 1 2

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPUASAN PENGGUNA TERHADAP APLIKASI SISTEM AKUNTANSI KEUANGAN DAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN DAN AKUNTANSI BARANG MILIK NEGARA PADA LEMBAGA KEJAKSAAN REPUBLIK INDONESIA WILAYAH KEJAKSAAN TINGGI ACEH

0 2 8

Sistem Informasi Manajemen dan Akuntansi Barang Milik Negara (SIMAK-BMN)

0 0 94

BAB II LANDAS AN TEORITIS - Peran Dan Manfaat Aplikasi Sistem Informasi Manajemen Dan Akuntansi Barang Milik Negara (Simakbmn) Terhadap Pengelolaan Aset Negara Pada Pengadilan Tinggi Agama Medan

0 1 22

Peran Dan Manfaat Aplikasi Sistem Informasi Manajemen Dan Akuntansi Barang Milik Negara (Simakbmn) Terhadap Pengelolaan Aset Negara Pada Pengadilan Tinggi Agama Medan

0 0 13

APLIKASI SISTEM INFORMASI MANAJEMEN DAN AKUNTANSI BARANG MILIK NEGARA (SIMAK- BMN) BERUPA ASET TETAP PADA KANTOR WILAYAH DIREKTORAT JENDERAL KEKAYAAN NEGARA JAWA TIMUR RANGKUMAN TUGAS AKHIR - APLIKASI SISTEM INFORMASI MANAJEMEN DAN AKUNTANSI BARANG MILIK

0 0 9

APLIKASI SISTEM INFORMASI MANAJEMEN DAN AKUNTANSI BARANG MILIK NEGARA (SIMAK- BMN) BERUPA ASET TETAP PADA KANTOR WILAYAH DIREKTORAT JENDERAL KEKAYAAN NEGARA JAWA TIMUR TUGAS AKHIR - APLIKASI SISTEM INFORMASI MANAJEMEN DAN AKUNTANSI BARANG MILIK NEGARA (SI

0 0 16