Hasil penelitian yang relevan

terwujudnya sebuah desain busana secara utuh dimulai dari anatomi tubuh, proporsi tubuh, proporsi tubuh dengan tipe natural, dan berbagai contoh refernsi desain mode dengan pose tipe natural. Penggunaan media berbasis cetakan berupa Buku ” Menggambar Proporsi Tubuh: Tipe Natural” dalam proses belajar mengajar menggambar busana Fashion Drawing diharapkan dapat memberikan kemudahan bagi siswa dalam menggambar busana, memotivasi siswa, serta dapat memberikan peningkatan nilai siswa pada mata pelajaran menggambambar busana. Sehingga buku ”Menggambar Proporsi Tubuh: Tipe Natural” efektif dipergunakan pada pembelajaran mata diklat menggambar busana di SMK Negeri 1 Gegerbitung Sukabumi Jawa Barat.

D. Pertanyaan Penelitian

1 Bagaimanakah mengembangkan buku ajar ”Menggambar Proporsi Tubuh: Tipe Natural” pada pembelajaran mata diklat menggambar busana di SMK Negeri 1 Gegerbitung ? 2 Apakah buku ajar ”Menggambar Proporsi Tubuh: Tipe Natura” layak dipergunakan pada pembelajaran mata diklat menggambar busana di SMK Negeri 1 Gegerbitung ? 3 Bagaimanakah efektifitas penggunaan buku ajar ”Panduan Menggambar Proporsi Tubuh: Tipe Natural” pada pembelajaran mata diklat menggambar busana di SMK Negeri 1 Gegerbitung ?

BAB III METODE PENELITIAN

Pada Bab III akan diuraikan secara singkat mengenai model pengembangan, prosedur pengembangan, subjek penelitian, teknik pengumpulan data, dan teknik analisi data

A. MODEL PENGEMBANGAN

Dalam penelitian ini model yang digunakan peneliti adalah model penelitian dan pengembangan Research and DevelopmentRD. Penelitian pengembangan merupakan satu proses atau langkah langkah untuk mengembangakan satu produk baru atau menyempurnakan produk yang telah ada yang dapat di pertanggung jawabkan Nana Syaodih Sukmadinata, 2005: 164 jenis penelitian ini dimaksudkan untuk memperbaiki praktik. Artinya produk tersebut harus dapat diterapkan dalam proses pembelajaran dilapangan. Menurut Sugiyono 2008: 407 Metode penelitian dan pengembangan atau dalam bahasa inggrisnya Research and Development adalah metode penelitian yang digunakan untuk menghasilkan produk tertentu, dan menguji keefektifan produk tersebut. Untuk dapat menghasilkan produk tertentu di digunakan penelitian yang bersifat analisis kebutuhan dan untuk menguji keefektifan produk tersebut supaya dapat berfugnsi di masyarakat luas, maka di perlukan penelitian dan pengembangan bersifat longitudual. Berdasarkan kedua pendapat tersebut di atas dapat dikatakan bahwa penelitian dan pengembangan dalam bidang pendidikan dan pembelajaran

Dokumen yang terkait

PENGELOLAAN PEMBELAJARAN MENGGAMBAR BUSANA DI SMK NEGERI 1 GANTIWARNO KLATEN Pengelolaan Pembelajaran Menggambar Busana Di SMK Negeri 1 Gantiwarno Klaten.

0 4 18

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN CHART DAN JOB SHEET PROPORSI TUBUH WANITA PADA MATA DIKLAT MENGGAMBAR BUSANA DI SMK MARSUDIRINI MARGANINGSIH SURAKARTA.

0 0 183

PENGEMBANGAN MODUL MENGGAMBAR PROPORSI TUBUH WANITA DEWASA DALAM MATA PELAJARAN MENGGAMBAR BUSANA PADA SISWA KELAS X SMK MA’ARIF 2 PIYUNGAN.

8 94 200

PENINGKATAN KOMPETENSI MENGGAMBAR PROPORSI TUBUH WANITA DENGAN MODEL PEMBELAJARAN GROUP INVESTIGATION PADA MATA PELAJARAN MENGGAMBAR BUSANA KELAS X DI SMK NEGERI 1 SEWON.

95 1195 196

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN MENGGAMBAR PROPORSI TUBUH WANITA MENGGUNAKAN MACROMEDIA FLASH PADA MATA PELAJARAN MENGGAMBAR BUSANA DI SMK PIRI 2 YOGYAKARTA.

1 3 250

PENINGKATAN KREATIVITAS MENDESAIN BUSANA DENGAN MEMANFAATKAN MEDIA PEMBELAJARAN MOODBOARD PADA MATA DIKLAT MENGGAMBAR BUSANA SISWA KELAS XI DI SMK N 1 SEWON.

28 312 258

PENGEMBANGAN MEDIA MOOD BOARD BUSANA PESTA PADA MATA DIKLAT MENGGAMBAR BUSANA OLEH SISWA KELAS XI DI SMK MUHAMMADIYAH 4 YOGYAKARTA.

9 105 174

PENINGKATAN KREATIVITAS MENDESAIN BUSANA DENGAN MEMANFAATKAN MEDIA PEMBELAJARAN MOODBOARD PADA MATA DIKLAT MENGGAMBAR BUSANA SISWA KELAS XI DI SMK N 1 SEWON.

1 1 258

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN MENGGAMBAR PROPORSI TUBUH MENGGUNAKAN MACROMEDIA FLASH UNTUK SISWA X BUSANA SMK MUHAMMADIYAH 1 IMOGIRI.

0 0 179

LEMBAR KERJA BUKU 2 MENGGAMBAR BUSANA

0 1 1