Koleksi GAMBARAN UMUM UPT PERPUSTAKAAN INSTITUT SENI

commit to user 39

3.9 Koleksi

Koleksi perpustakaan merupakan salah satu faktor utama yang menentukan kriteria dan jenis sebuah perpustakaan untuk memenuhi kebutuhan informasi bagi sivitas akademika Institut Seni Indonesia Surakarta. Karena kebutuhan pengguna yang semakin banyak, jumlah koleksi juga semakin banyak. Selain itu penambahan koleksi juga ditentukan oleh berbagai faktor seperti jumlah jurusan, jumlah mata kuliah, tingkat pendidikan, kegiatan penelitian. Dalam hal pemilihan dan pengadaan ditetapkan bersama-sama dengan kebijakan yang telah ditentukan, dan pengembangan bahan pustaka harus sesuai dengan program yang dijalankan. Banyaknya koleksi bahan pustaka yang ada di UPT Perpustakaan Institut Seni Indonesia ISI Surakarta dapat dilihat dalam tabel-tabel di bawah ini: Tabel 4 Data koleksi buku sampai Th. 2010 No Asal Koleksi Tahun 2009 Tambahan Tahun 2010 Judul Eks Judul Eks Judul Eks Buku : 21.809 43.417 1 Pembelian Proyek 174 206 2 Sumbangan Lembaga Lain 41 90 3 Sumbangan Mahasiswa 25 35 4 Sumbangan Pribadi 5 5 5 Hibah 15 Jumlah Buku 21.809 43.417 245 351 22.054 43.768 Sumber : UPT Perpustakaan ISI Surakarta Keterangan : Eks = Eksemplar No = Nomor Th. = Tahun commit to user 40 Tabel 5 Data Jumlah Buku Berdasarkan Jurusan dan Golongan No Gol Jurusan Karawitan Pedalangan Seni Rupa Tari Jumlah 1 000 562 223 603 506 1.894 2 100 491 192 536 465 1.684 3 200 273 113 293 254 938 4 300 2.681 1.020 2.878 2.422 9.001 5 400 664 260 701 592 2.217 6 500 88 36 104 87 315 7 600 617 231 662 575 2.085 8 700 4.448 1.931 5.846 3.813 16.038 9 800 1.677 617 1.764 1.553 5.611 10 900 1.193 445 1.277 1.070 3.985 Jumlah 12.694 5.068 14.669 11.337 43.768 Sumber : UPT Perpustakaan ISI Surakarta Tabel 6 Data Koleksi Majalah dan Jurnal No Jenis Tahun 2009 Tambahan Tahun 2010 Judul Eks Judul Eks Judul Eks Majalah dan Jurnal: 1 Sumbangan a. Dalam Negeri 5 109 b. Luar Negeri 1 1 2 Pembelian a. Dalam Negeri 6 153 b. Luar Negeri Jumlah 694 9.137 12 263 706 9.400 Sumber : UPT Perpustakaan ISI Surakarta Tabel 7 Rekapitulasi Jumlah Majalah dan Jurnal Tahun 2007 2008 2009 2010 Judul 646 669 694 706 Eksemplar 8.209 8.763 9.137 9.400 Sumber : UPT Perpustakaan ISI Surakarta commit to user 41 Tabel 8 Data Koleksi Pandang Dengar sampai Th. 2010 Nama Barang Th. 2008 Tambahan Th. 2009 Tambahan Th. 2010 Satuan Kaset Audio 8.045 1.563 9.608 9.608 Keping Kaset Video 896 40 936 936 Keping Piringan Hitam 370 370 370 Keping Pita Reel 109 109 109 Keping CD 440 60 500 66 566 Keping VCD 968 278 1.246 35 1.281 Keping DVD 10 10 Keping Jumlah 10.828 1.941 12.769 101 12.870 Keping Sumber : UPT Perpustakaan ISI Surakarta Koleksi karya ilmiah merupakan koleksi yang berasal dari mahasiswa yang telah menyelesaikan program pendidikan di ISI Surakarta. Tabel 9 Data Jumlah Buku Karya Ilmiah No Asal Sumber Jenis 2009 2010 Judul Eks Judul Eks 1 Karawitan Penyajian 367 623 385 641 Skripsi Etno Karawitan Skripsi Etnomusikologi 59 59 60 60 Skripsi Karawitan 71 85 75 89 Pembawaan 46 112 2 Pedalangan Penyajian 136 204 137 205 Skripsi 68 68 Pembawaan 3 8 3 Seni Rupa Deskripsi Skripsi Seni Rupa Deskripsi Desain Interior 3 3 6 6 Deskripsi Kriya Seni 57 57 58 58 Deskripsi Teknik Kriya 168 168 commit to user 42 Lanjutan Tabel 9 Deskripsi Tata Rupa Panggung 158 158 Deskripsi TV Film 11 11 23 23 Skripsi Desain Interior 6 6 7 7 Skripsi Kriya Seni 60 60 64 64 Skripsi TV Film 7 7 8 8 4 Tari Penyajian 583 810 Skripsi 345 365 354 374 Pembawaan 7 12 5 Lain-Lain Kertas Kecil 127 127 Paper 41 61 Rangkuman 15 25 Makalah 123 171 Karya Ilmiah 87 259 KKN 964 964 Penelitian 535 771 556 792 Desertasi 19 19 Tesis 60 60 KKL 20 20 Laporan PKM 29 29 Laporan Penciptaan Karya 3 3 Thesis Luar Akademik 1 1 Skripsi Luar Akademik 3 3 Jumlah 3.779 4.670 1.348 1.686 Sumber : UPT Perpustakaan ISI Surakarta Perpustakaan UPT Institut Seni Indonesia ISI Surakarta juga memiliki koleksi lain yaitu surat kabar harian yang berlangganan dengan surat kabar Kompas dan Solopos. Dan juga ada koleksi dari pembuatan kliping dan koleksi yang diperoleh dari hasil penelusuran. Keterangan lebih jelas dapat dilihat pada tabel di bawah ini: commit to user 43 Tabel 10 Data Jumlah Koleksi Surat Kabar sampai Th. 2010 Nama Surat Kabar Eksemplar 2008 Eksemplar 2009 Eksemplar 2010 Kompas 351 350 350 Solopos 351 350 350 Jumlah 702 700 700 Sumber : UPT Perpustakaan ISI Surakarta Tabel 11 Data Jumlah Kliping sampai Th. 2010 Jenis Th. 2008 Tambahan Th. 2009 Tambahan Th. 2010 Kliping 189 17 206 32 238 Sumber : UPT Perpustakaan ISI Surakarta Tabel 12 Data Hasil Penelusuran sampai Th. 2010 Jenis Th. 2009 Tambahan Th. 2010 Judul Eks Judul Eks Judul Eks Hasil Penelusuran 318 318 27 27 345 345 Sumber : UPT Perpustakaan ISI Surakarta

3.10 Sistem dan Macam Layanan