Complete the sentences with the available words. Watch out The words

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN RPP Nama Sekolah : SMA Negeri 11 Yogyakarta Mata Pelajaran : Bahasa Inggris KelasSemester : XI IPS1 Alokasi Waktu : 2x45 menit Topik Pembelajaran : Narrative Writing Pertemuan Ke : 5

A. Standar Kompetensi

Menulis 6. Mengungkapkan makna dalam teks esei berbentuk report, narrative, dan analytical exposition dalam konteks kehidupan sehari-hari.

B. Kompetensi Dasar

Menulis 6.2 Mengungkapkan makna dan langkah retorika dalam esei dengan menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima dalam berbagai konteks kehidupan sehari-hari dalam teks berbentuk narrative.

C. Indikator

Menulis 1. Mengidentifikasi dan mebuat kalimat simple past tense 2. Mengidentifikasi struktur teks naratif 3. Membuat draft teks naratif 4. Membuat teks naratif menggunakan struktur yang benar

D. Tujuan Pembelajaran

Pada akhir pembelajaran siswa dapat : 10. Mampu menerapkan unsur kebahasaan yang digunakan dalam teks narasi. 11. Membuat teks narasi berdasarkan struktur yang benar.

E. Materi Pembelajaran

Penjelasan Guru Unsur Kebahasan Authentic materials 5. Presentasi Presentasi berisi penjelasan singkat tentang narrative text  Social function: to entertainamuse the readers with the specific stories.  Generic Structure Orientation, complication, resolution, coda  Characteristics -Using simple past tense -Moral value 16. Simple past tense 17. Passive voice 18. Vocabulary 19. Grammar Stories Pictures

F. Metode Pembelajaran

2 cycles 4 stages Building Knowledge of Field, Modeling of Text, Joint Construction of Text, Independent Construction of Text

G. Langkah-langkah Pembeajaran

Kegiatan Awal Waktu Kegiatan Classroom English 5‟ 17. Salam 18. Mengecek kehadiran siswa 19. Mengecek kesiapan siswa 20. Apersepsi 18. Good morning, everyone How are you today? 19. Is everybody here? Who is absent this morning? 20. Are you ready to join today‟s English class? Kegiatan Inti Waktu Langkah-langkah Activity 15‟ Background Knowledge of Field 13. Siswa menonton video seputar teks naratif berjudul “The ginger Breadman” 14. Siswa menuliskan tokoh-tokoh dalam video beserta moral value. 15‟ Modeling of Text 5. Siswa diperlihatkan gambar seri The Sun and The Wind 6. Siswa mendiskusikan cerita dalam video dengan teman. 25‟ Joint Construction of Text 13. Siswa membuat draft cerita yang meliputi: karakter, plot, dan gagasan utama untuk setiap bagian generic structure. 14. Setelah selesai, siswa menukar jawaban mereka dengan teman untuk pengecekan grammar, vocabulary, 25‟ Independent Construction of Text 1. Siswa mencari orientation suatu cerita melalui media online. 2. Siswa membuat cerita dengan melanjutkan bagian orientation teks tersebut. Kegiatan Akhir Waktu Activities Activiy 5‟ 13. Refleksi 14. Tugas-tugas 15. Penutup 1. Siswa melakukan refleksi dan merangkum materi-materi yang telah dipelajari.

H. Penilaian

Writing Rubric G = Grammar, M = Mechanics, C = Content, O = Organization, V = Vocabulary Pedoman Penilaian Proficiency Category Description of Criteria 1 Very Poor Spelling: Many wrong spelling Grammar: No mastery of sentence construction Vocabulary: Little knowledge of English words Content Organization: not well structured and major ambiguity 2 Poor Spelling: Frequent incorrect spelling Grammar: Major problems in structure Vocabulary: Frequent errors of word choice Content Organization: Frequent ambiguity 3 Average Spelling: Occasional errors in spelling Grammar: Several errors in structure Vocabulary: Occasional errors in word choice Content Organization: modes 4 Good Spelling: Some errors in spelling Grammar: Minor problems in structure Vocabulary: Minor errors in word choice Content Organization: well structured 5 Very Good Spelling: No errorsMinor errors Grammar: Demonstrates mastery of structure few errors Vocabulary: Effectiveappropriate word choice No. NIS Name Focus Total Score Score G M C O V