Bentuk dan Hasil Kegiatan Pelayanan pada Masyarakat
B. Bentuk dan Hasil Kegiatan Pelayanan pada Masyarakat
Tabel 4.7. Pendidikan Formal
Pendidkan Formal Nomor Kegiatan 1 (satu)
Nama Kegiatan
Program Mengajar Tempat, tanggal Kegiatan ini dilaksanakan di sekolah tingkat
dasar, yaitu MI Mathla‟ul Anwar, Kelurahan Kademangan
Lama
Kegiatan ini dilaksanakan mulai dari tanggal 27
Pelaksanaan
Juli s.d. 26 Agustus 2016.
Tim Pelaksana
Penanggungjawab kegiatan ini adalah Farhatul Muthia. Kegiatan ini dibantu oleh beberapa anggota kelompok Kuliah Kerja Nyata (KKN) MAKMUR, diantaranya sebagai berikut:
a. Farhatul Mutia (Wali Kelas 2B)
b. Bella Mashita (Wali Kelas 1A)
c. Hanifah Sri Pramesti (Bidang Tematik Kelas 5A)
d. Miranti Damia Primadewi (Bidang Tematik Kelas 5B)
e. Dhoni Rahman (Mata Pelajaran Qur‟an dan Hadis)
f. Aulia Tri Syamsul (Mata Pelajaran Fiqh)
g. M. Najibuddin (Mata Pelajaran Sejarah dan Kebudayaan Islam)
h. Atqia Aulia (Mengajar Pramuka)
i. Adhyaksa Herdhianto (Mengajar Pramuka)
Tujuan
Membantu guru di MI Mathlaul Anwar dalam kegiatan belajar mengajar.
Sasaran
Guru MI Mathlaul Anwar, Kelurahan Kademangan.
40 | KKN MAKMUR 2016
Target
10 orang guru MI Mathlaul Anwar terbantu dalam kegiatan belajar mengajar siswa/i.
Deskripsi
Seperti yang sudah dijelaskan di atas, bahwa
Kegiatan
kegiatan ini bertujuan untuk memberikan bahan pembelajaran bagi para siswa. Selain itu membantu para guru sekolah terkait yaitu Madrasah Ibtidaiyah (MI) Mathlaul Anwar, Kelurahan Kademangan dalam hal sumber daya manusia/ tenaga pengajar.Sebelum melaksanakan kegiatan ini, kami melakukan komunikasi dengan pihak sekolah mengenai kegiatan apa saja yag akan dilaksanakan di sekolah tersebut. Kegiatan ini dilaksanakan dimulai dari tanggal 27 Juli s.d
26 Agustus 2016. Bentuk materi yang diberikan oleh mahasiswa dalam mengajar memiliki beragam mata pelajaran dan tingkatan kelas, yaitu Bidang Tematik Kelas 5A, Bidang Tematik Kelas 5B, Mata Pelajaran Qur‟an dan Hadis, Mata Pelajaran Fiqh, Mata Pelajaran Sejarah dan Kebudayaan Islam, dan Mengajar Pramuka. Kegiatan ini dilakukan setiap hari Senin s.d Sabtu dimulai dari pukul 07.00 s.d. 14.00 WIB dilaksanakan oleh 9 orang mahasiswa kelompok Kuliah kerja Nyata (KKN) MAKMUR.
Hasil Pelayanan
10 orang guru MI Mathlaul Anwar terbantu dalam kegiatan belajar mengajar siswa/i.
Keberlanjutan
Kegiatan ini tidak berlanjut.
Program
99 Cahaya di Langit Cirompang | 41
Gambar 4.1. Pendidikan Formal
Tabel 4.8: Pendidikan Non-Formal
Pendidkan Non-Formal Nomor Kegiatan 2 (dua)
Nama Kegiatan
Program Mengajar TPA/ Mengaji, Les Tempat, tanggal Kegiatan ini dilaksanakan di mushalla Nurul
Huda, rumah tempat tinggal KKN, rumah warga yaitu pak A. Roni (salah satu pejabat Kelurahan), dan musholla dekat rumah Ketua RT 02/RW 03, Kelurahan Kademangan.
Lama
Kegiatan ini dilaksanakan mulai dari tanggal 27
Pelaksanaan
Juli s.d. 26 Agustus 2016.
Tim Pelaksana
Penanggungjawab kegiatan ini adalah M. Najibudin. Kegiatan ini dibantu oleh beberapa anggota kelompok Kuliah Kerja Nyata (KKN) MAKMUR, diantaranya sebagai berikut:
a. Idil Adhar
b. Farhatul Mutia
c. Hanifah Sri Pramesti
d. Bella Mashita
e. Miranti Damia Primadewi
f. Dhoni Rahman
g. Aulia Tri Syamsul
h. M. Najibuddin
i. Atqia Aulia j. Adhyaksa Herdhianto
Tujuan
Memberikan bimbingan pelajaran sekolah dan 42 | KKN MAKMUR 2016 Memberikan bimbingan pelajaran sekolah dan 42 | KKN MAKMUR 2016
Sasaran
Anak-anak di RW 03, Kelurahan Kademangan.
Target
50 anak-anak di RW 03 mendapatkan bimbingan pelajaran sekolah dan mengaji.
Deskripsi
Kegiatan ini merupakan kegiatan rutin yang
Kegiatan
dilaksanakan pada sore hari Ba‟da Ashar dan setelah sholat maghrib. Kegiatan pendampingan belajar berupa les kepada anak yang duduk di sekolah tingkat dasar dan menengah. Sedangkan kegiatan TPQ/ mengaji dilaksanakan Ba‟da Maghrib di rumah tempat tinggal KKN, di rumah Bapak A. Roni (pejabat Kelurahan), mushalla Nurul Huda, dan mushalla dekat Ketua RT 02 RW 03, Cirompang Kelurahan Kademangan. Kegiatan ini dilaksanakan dimulai dari tanggal 27 Juli s.d 26 Agustus 2016. Bentuk materi yang diberikan
kegiatan ini adalah pendampingan kegiatan belajar mengerjakan tugas mata pelajaran yang ada di sekolah, seperti Bahasa Indonesia, Matematika, Bahasa Arab, dan lain-lain.Bentuk kegiatan mengajar di TPQ dilakukan dengan memberikan pembelajaran tentang mengaji yang baik dan benar, memberikan wawasan keagamaan, tausiyah dan lain-lain.
dalam
Hasil Pelayanan
30 anak-anak di RW 03 mendapatkan bimbingan pelajaran sekolah dan mengaji.
Keberlanjutan
Program ini tidak berlanjut.
Program
99 Cahaya di Langit Cirompang | 43
Gambar 4.2: Pendidikan Non Formal Tabel 4.9: Nobar Film
Nobar Film Nomor Kegiatan 3 (tiga)
Nama Kegiatan
Nonton Film Bareng Tempat, tanggal Kegiatan ini dilaksanakan pada tanggal 5 Agustus 2016, berlokasi di rumah tempat tinggal KKN.
Lama
Kegiatan ini dilaksanakan Ba‟da Ashar, mulai
Pelaksanaan
pukul 16.00 s.d 17.00 WIB
Tim Pelaksana
Penanggung jawab kegiatan ini adalah Adhyaksa Herdianto. Kegiatan ini dibantu oleh seluruh anggota kelompok Kuliah Kerja Nyata (KKN) MAKMUR.
Tujuan
Memberikan pengajaran tata cara berwudu dan sholat melalui media audio visual.
Sasaran
Anak-anak di RT 02/ RW 03, Kelurahan Kademangan.
Target
20 Anak-anak di RT 02/ RW 03, Kelurahan Kademangan mendapatkan pengajaran tata cara berwudu dan sholat melalui media audio visual.
Deskripsi
Film yang disuguhkan bertema tentang
Kegiatan
pendidikan agama. Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan pengajaran tata cara berwudu dan sholat melalaui media visual. Hal ini dilakukan agar anak-anak dapat menerima materi agama dengan media lebih menarik yakni berupa media audio visual.Kegiatan ini dilaksanakan tanggal 5
44 | KKN MAKMUR 2016
Agustus 2016, dimulai pukul 16.00 s.d 17.00 WIB. Durasi film ini cukup pendek, yaitu kurang lebih
15 menit. Pada kegiatan ini, kami mengajak anak- anak sekitar posko KKN untuk menonton film tersebut dan diharapkan anak-anak yang menonton film tersebut bisa mempraktekan bagaimana tata cara berwudu dan sholat dengan benar. Adapun respon anak-anak yang melihat film ini cukup antusias, dan memperhatikan film tersebut dengan serius.Kegiatan ini dilaksanakan selama 1 kali. Hal ini dilakukan karena terbatasnya perlengkapan pendukung seperti proyektor dan layar.
Hasil Pelayanan
20 Anak-anak di RT 02/ RW 03, Kelurahan Kademangan mendapatkan pengajaran tata cara berwudu dan sholat melalui media audio visual.
Keberlanjutan
Kegiatan ini tidak berlanjut
Program
Gambar 4.3: Nobar Film
Tabel 4.10: Majelis Taklim
Majelis Taklim Nomor Kegiatan 4 (empat)
Nama Kegiatan
Majelis Taklim Tempat, tanggal Kegiatan ini dilaksanakan di Mushalla Nurul Huda, RT 02/RW 03, Kelurahan Kademangan. Kegiatan ini dilaksanakan pada Rabu, 10 Agustus
99 Cahaya di Langit Cirompang | 45
Lama
Kegiatan ini dilaksanakan pada tanggal 10
Pelaksanaan
Agustus 2016, kurang lebih selama tiga jam, dimulai dari pukul 09.00 s.d 12.00 WIB.
Tim Pelaksana
Penanggungjawab kegiatan ini adalah Idil Adhar. Kegiatan ini dibantu oleh beberapa anggota kelompok Kuliah Kerja Nyata (KKN) MAKMUR, diantaranya sebagai berikut:
a. Idil Adhar
b. Farhatul Mutia
c. Hanifah Sri Pramesti
d. Miranti Damia Primadewi
e. Dhoni Rahman
f. Aulia Tri Syamsul
g. M. Najibuddin
h. Atqia Aulia
i. Anisatul Kamaliyah j. Adhyaksa Herdhianto k. Bella Mashita
Tujuan
Menyampaikan pesan keagamaan kepada warga sekitar serta membantu warga dalam memupuk tali silaturrahmi.
Sasaran
Ibu-ibu di RW 03, Kelurahan Kademangan.
Target
50 ibu-ibu di lingkungan RW 03, Kelurahan Kademangan mendapatkan pesan keagamaann serta dapat memupuk tali silaturrahmi.
Deskripsi
Kegiatan ini merupakan kegiatan siraman rohani
Kegiatan
yang bekerjasama dengan ibu-ibu majelis ta‟lim setempat. Tujuan diadakannya kegiatan ini adalah untuk meningkatkan keimanan dan ketaqwaan masyarakat serta memupuk tali silaturhami. Tema materinya yaitu“Perencanaan Ekonomi/Keuangan Keluarga Islami”. Pembicara materi disampaikan oleh Dosen Pembimbing KKN yakni Ibu Umiyati, SEI. M.Si. Kegiatan ini
46 | KKN MAKMUR 2016 46 | KKN MAKMUR 2016
secara islami yang disampaikan oleh pembicara selama kurang lebih
45 menit. Kegiatan ini diikuti kurang lebih 40 orang. Selama kegiatan berlangsung, peserta antusias mengikuti kegiatan secara seksama. Hal ini dapat dilihat dari banyaknya peserta yang bertanya kepada pembicara, yaitu 2 orang.
Hasil Pelayanan
50 ibu-ibu di lingkungan RW 03, Kelurahan Kademangan mendapatkan pesan keagamaann serta dapat memupuk tali silaturrahmi.
Keberlanjutan
Kegiatan ini tidak berlanjut.
Program
Gambar 4.4: Majelis Taklim Tabel 4.11: Santunan Anak Yatim
Santunan Nomor Kegiatan 5 (lima)
Nama Kegiatan
Santunan Anak Yatim Tempat, tanggal Kegiatan ini dilaksanakan di lingkungan RW 03.
99 Cahaya di Langit Cirompang | 47
Kegiatan ini dilaksanakan selama tiga hari yaitu tanggal 19 s.d 21 Agustus 2016.
Lama
Kegiatan ini dilaksanakan selama tiga hari yaitu
Pelaksanaan
tanggal 19 s.d 21 Agustus 2016. Kegiatan ini dilaksanakan secara langsung datang ke rumah peserta kegiatan santunan anak yatim dibantu oleh Ketua RT yang berada di lingkungan RW
Tim Pelaksana
Penanggungjawab kegiatan ini adalah Idil Adhar. Kegiatan ini dibantu oleh beberapa anggota kelompok Kuliah Kerja Nyata (KKN) MAKMUR, diantaranya sebagai berikut:
a. Dhoni Rahman
b. Aulia Tri Syamsul
c. M. Najibuddin
d. Atqia Aulia
e. Anisatul Kamaliyah
f. Adhyaksa Herdhianto
Tujuan
Menyantuni anak yatim.
Sasaran
Anak-anak yatim di RW 03, Kelurahan Kademangan.
Target
18 anak yatim yang berada di RW 03, Kelurahan Kademangan menerima santunan.
Deskripsi
Kegiatan ini merupakan kegiatan yang
Kegiatan
dilaksanakan sebagai bentuk kepedulian bagi masyarakat kurang mampu, khsusunya anak yatim. Kegiatan ini bertujuan untuk menyantuni anak yatim. Kegiatan santunan ini berupa bantuan Student Set atau alat-alat tulis dan berupa pemberian uang saku. Kegiatan ini dilaksanakan selama tiga hari yaitu tanggal 19 s.d 21 Agustus 2016. Kegiatan ini dilaksanakan secara langsung datang ke rumah peserta kegiatan santunan anak yatim dibantu oleh Ketua RT yang berada di lingkungan RW
48 | KKN MAKMUR 2016
03. Setiap RT sebanyak 3 orang anak yang disantuni, jadi jumlah anak yatim yang disantuni adalah 18 orang. Santunan tersebut berupa uang dan barang, dimana nanti akan dijelaskan lebih rinci di laporan keuangan. Kegiatan ini dilaksanakan secara langsung datang ke rumah anak yatim yang disantuni dibantu dengan Ketua RT setempat atau tokoh masyarakat
dipercaya. Sebelum melaksanakan kegiatan ini, dilakukan kordinasi dengan pihak RT dan RW setempat tentang siapa saja yang akan menerima santunan. Kegiatan ini dilaksanakan oleh beberapa orang anggota kelompok Kuliah Kerja Nyata (KKN) Makmur.
yang
Hasil Pelayanan
18 anak yatim yang berada di RW 03, Kelurahan Kademangan menerima santunan.
Keberlanjutan
Kegiatan ini tidak berlanjut.
Program
Gambar 4.5: Santunan Anak Yatim
Tabel 4.12: Pengadaan Inventaris Masjid/ Mushalla
Pengadaan Barang Nomor Kegiatan 6 (enam)
Nama Kegiatan
Pengadaan Inventaris Masjid/ Mushalla Tempat, tanggal Kegiatan ini dilaksanakan di mushalla-mushalla serta masjid yang berada di lingkungan RW 03
99 Cahaya di Langit Cirompang | 49
Kelurahan
Kegiatan ini dilaksanakan pada 19 s.d 20 Agustus 2016.
Kademangan.
Lama
Kegiatan ini dilaksanakan pada tanggal 19 s.d 20
Pelaksanaan
Agustus 2016. Kegiatan ini dilaksanakan secara langsung datang ke mushalla-mushalla serta masjid yang berada di RW 03 Kelurahan Kademangan.
Tim Pelaksana
Penanggungjawab kegiatan ini adalah Idil Adhar. Kegiatan ini dibantu oleh beberapa anggota kelompok Kuliah Kerja Nyata (KKN) MAKMUR, diantaranya sebagai berikut:
a. Dhoni Rahman
b. Aulia Tri Syamsul
c. M. Najibuddin
d. Atqia Aulia
e. Anisatul Kamaliyah
f. Adhyaksa Herdhianto
Tujuan
Memberikan perlengkapan ibadah berupa Al- quran, Juz Amma, dan mukena.
Sasaran
6 mushalla dan 1 masjid yang berada di RW 03, Kelurahan Kademangan.
Target
6 mushalla dan 1 masjid di RW 03, Kelurahan Kademangan mendapatkan perlengkapan ibadah berupaAl-quran, Juz amma, dan mukena.
Deskripsi
Kegiatan ini merupakan bentuk kegiatan yang
Kegiatan
dilakukan untuk membantu fasilitas tempat ibadah menjadi lebih baik. Kegiatan ini bertujuan untuk melengkapi fasilitas tempat ibadah sehingga masyarakat dapat menggunakan dengan maksimal dan diharapkan dapat meningkatkan semangat beribadah. Kegiatan ini dilaksanakan di mushalla-mushalla serta masjid yang berada di lingkungan RW 03 Kelurahan Kademangan dengan rincian 6 mushalla dan 1 masjid. Kegiatan ini merupakan
50 | KKN MAKMUR 2016 50 | KKN MAKMUR 2016
03 Kelurahan Kademangan.Sebelum melaksanakan kegiatan ini, kami melakukan kordinasi dengan Ketua RT serta pengurus mushalla dan masjid yang berada di di lingkungan RW 03 Kelurahan Kademangan.
di
RW
Hasil Pelayanan
6 mushalla dan 1 masjid di RW 03, Kelurahan Kademangan mendapatkan perlengkapan ibadah berupaAl-quran, Juz amma, dan mukena.
Keberlanjutan
Kegiatan ini tidak berlanjut.
Program
Gambar 4.6: Pengadaan Inventaris Masjid/ Mushalla Tabel 4.13: Gotong Royong Bersih Desa
Lingkungan Nomor Kegiatan 7 (tujuh)
Nama Kegiatan
Gotong Royong Bersih Desa Tempat, tanggal Kegiatan ini dilaksanakan di lingkungan RT
02/RW 03, Kelurahan Kademangan, Setu, Tangerang Selatan. Kegiatan ini dilaksanakan pada tanggal 16 Agustus 2016.
Lama
Kegiatan ini dilaksanakan selama satu hari yaitu 99 Cahaya di Langit Cirompang | 51
Pelaksanaan
pada hari Selasa, 16 Agustus 2016. Kegiatan ini dilaksanakan pada pukul 14.00 WIB s.d. 17.00 WIB.
Tim Pelaksana
Penanggungjawab kegiatan ini adalah M. Najibuddin. Kegiatan ini dibantu oleh anggota kelompok Kuliah Kerja Nyata (KKN) MAKMUR, diantaranya sebagai berikut:
a. Idil Adhar
b. Anisatul Kamaliyah
c. Farhatul Mutia
d. Bella Masitha
e. Hanifah Sri Pramesti
f. Miranti Damia Primadewi
g. Dhoni Rahman
h. Aulia Tri Syamsul
i. Atqia Aulia j. Adhyaksa Herdhianto
Tujuan
Mengajak warga RW 03, Kelurahan Kademangan untuk kerja bakti membersihkan lingkungan.
Sasaran
Warga RW 03, Kelurahan Kademangan.
Target
75 warga RW 03, Kelurahan Kademangan berpartisipasi dalam kerja bakti membersihkan lingkungan.
Deskripsi
Seperti yang sudah dijelaskan di atas, bahwa
Kegiatan
Kegiatan ini dilaksanakan bertujuan untuk memberikan pelayanan kepada masyarakat akan kepedulian akan
pentingnya kebersihan lingkungan. Kegiatan ini dilaksanakan pada hari Selasa, 16 Agustus 2016 berlokasi di lingkungan RT 02/RW 03 Kelurahan Kademangan, Setu, Tangerang Selatan. Kegiatan ini kami laksanakan atas kerjasama dengan para pemuda dan masyarakat RT
02/RW 03 Kelurahan Kademangan, Setu, Tangerang Selatan. Kegiatan ini dilaksanakan selama satu hari yaitu
52 | KKN MAKMUR 2016 52 | KKN MAKMUR 2016
Hasil Pelayanan
75 warga RW 03, Kelurahan Kademangan berpartisipasi dalam kerja bakti membersihkan lingkungan.
Keberlanjutan
Kegiatan ini tidak berlanjut.
Program
Gambar 4.7: Gotong Royong Bersih Desa
Tabel 4.14: Kegiatan HUT RI ke 71
Bidang
Sosial
HUT RI Nomor Kegiatan 8 (delapan)
Program
Nama Kegiatan
Kegiatan HUT RI ke 71 Tempat, tanggal Kegiatan ini dilaksanakan di lingkungan RT 02/RW 03, Kelurahan Kademangan. Kegiatan ini dilaksanakan selama satu hari penuh mulai pukul
09.00 WIB s.d. 20.00 WIB. Kegiatan ini dilaksanakan pada tanggal 17 Agustus 2016.
Lama
Kegiatan ini dilaksanakan selama satu hari penuh
Pelaksanaan
mulai pukul 09.00 WIB s.d. 20.00 WIB.
Tim Pelaksana
Penanggungjawab kegiatan ini adalah Aulia Tri Syamsul Alam. Kegiatan ini dibantu oleh anggota kelompok Kuliah Kerja Nyata (KKN) MAKMUR,
99 Cahaya di Langit Cirompang | 53 99 Cahaya di Langit Cirompang | 53
a. Idil Adhar
b. Anisatul Kamaliyah
c. Farhatul Mutia
d. Bella Mashita
e. Hanifah Sri Pramesti
f. Miranti Damia Primadewi
g. Dhoni Rahman
h. M. Najibuddin
i. Atqia Aulia j. Adhyaksa Herdhianto
Tujuan
Membantu warga dalam penyelenggaraan perlombaan HUT RI ke 71.
Sasaran
Warga RT 02/RW 03, Kelurahan Kademangan.
Target
150 Warga RT 02/ RW 03, Kelurahan Kademangan terbantu dalam penyelenggaraan perlombaan HUT RI ke 71.
Deskripsi
Kegiatan ini bertujuan menumbuhkan rasa
Kegiatan
nasionalisme. Selain itu untuk dengan diadakannya kegiatan ini dapat mempererat tali silaturahmni di masyarakat pada khususnya. Kegiatan ini dilaksanakan pada hari Rabu, 17 Agustus 2016 berlokasi lingkungan sekitar tempat tinggal KKN yaitu RT 02/RW 03, Kelurahan Kademangan, Setu, Tangerang Selatan. Sebelum melaksanakan kegiatan ini, kami melakukan kordinasi dan komunikasi dengan pemuda-pemudi serta masyarakat RT 02 RW 03 mengenai waktu, tempat, dan teknis acara yang akan dilaksanakan.Kegiatan ini dilaksanakan atas kerja sama dengan pemuda-pemudi serta masyarakat lingkungan RT 02/RW 03, Kelurahan Kademangan, Setu, Tangerang Selatan. Kegiatan ini diisi dengan berbagai jenis perlombaan, yaitu:
54 | KKN MAKMUR 2016 54 | KKN MAKMUR 2016
b. Lomba Balap Kelereng
c. Lomba Balap Karung
d. Lomba Tarik Tambang
e. Lomba Memasukan Paku ke Botol
f. Lomba Mengambil Koin
g. Lomba Menjodohkan Sendal
h. Lomba Memasukan benang ke jarum
i. Lomba Panjat Pinang j. Lomba Sepak Bola Ibu-ibu Kegiatan ini dilaksanakan oleh seluruh anggota kelompok Kuliah Kerja Nyata (KKN) Makmur. Adapun respon masyarakat yang mengikuti kegiatan ini cukup baik. Hal ini dibuktikan dengan banyaknya masyarakat yang hadir di acara tersebut.
Hasil Pelayanan 150 Warga RT 02/ RW 03, Kelurahan Kademangan terbantu dalam penyelenggaraan perlombaan HUT RI ke 71.
Keberlanjutan
Kegiatan ini tidak berlanjut.
Program
Gambar 4.8: Kegiatan HUT RI ke 71
Tabel 4.15: Seminar Bahaya Narkoba dan Kenakalan Remaja
Bidang
Sosial
99 Cahaya di Langit Cirompang | 55
Program
Penyuluhan Nomor Kegiatan 9 (sembilan)
Nama Kegiatan
Seminar Bahaya Narkoba dan Kenakalan Remaja Tempat, tanggal Kegiatan ini dilaksanakan di Masjid Raudathul Jannah di RW 03, Kelurahan Kademangan, Setu, Tangerang Selatan. Kagiatan ini dilaksanakan pada 7 Agustus 2016.
Lama
Kegiatan ini dilaksanakan selama satu hari
Pelaksanaan
dengan durasi sekitar empat jam, yakni dimulai pukul 09.00 WIB s.d 13.00 WIB.
Tim Pelaksana
Penanggungjawab kegiatan ini adalah Aulia Tri Syamsul Alam. Kegiatan ini dibantu oleh anggota kelompok Kuliah Kerja Nyata (KKN) MAKMUR, diantaranya sebagai berikut:
a. Idil Adhar
b. Anisatul Kamaliyah
c. Farhatul Mutia
d. Bella Mashita
e. Hanifah Sri Pramesti
f. Miranti Damia Primadewi
g. Dhoni Rahman
h. Aulia Tri Syamsul
i. M. Najibuddin j. Atqia Aulia k. Adhyaksa Herdhianto
Tujuan
Memberikan penyuluhan kepada masyarakat mengenai bahaya narkoba dan kenakalan remaja.
Sasaran
Warga RW 03, Kelurahan Kademangan.
Target
90 warga RW 03, Kelurahan Kademangan mendapatkan penyuluhan bahaya narkoba dan kenakalan remaja.
Deskripsi
Seperti yang sudah dijelaskan di atas, bahwa
Kegiatan
kegiatan ini bertujuan memberikan edukasi kepada masyarakat, baik kalangan pemuda maupun tua tentang bahaya narkoba dan
56 | KKN MAKMUR 2016
kenalakan remaja. Selain itu memberikan wawasan tentang bagaimana upaya pencegahan yang harus dilakukan agar terhindar dari lingkungan narkoba dan kenakalan remaja. Kegiatan ini dilaksanakan pada hari Sabtu, 7 Agustus 2016 berlokasi di Masjid Raudhatul Jannah RW 03, Kelurahan Kademangan, Setu, Tangerang Selatan. Kegiatan ini kami laksanakan atas kerjasama dengan pihak Kepolisian yaitu BIMAS Kademangan POLSEK Cisauk serta GEPENTA (Gerakan Peduli Anti Narkoba dan Tawuran) Kota Tangerang Selatan. BIMAS Kademangan POLSEK Cisauk diwakili oleh Bapak Syarifudin sedangkan GEPENTA (Gerakan Peduli Anti Narkoba dan Tawuran) Kota Tangerang Selatan diwakili oleh Bapak Bisri Haerudin, ST. Sebelum melaksanakan kegiatan ini, kami melakukan komunikasi dengan pihak BIMAS Kademangan POLSEK Cisauk dan GEPENTA Kota Tangerang Selatan mengenai waktu, tempat, dan teknis acara yang akan dilaksanakan. Kegiatan ini dilaksanakan selama satu hari yaitu pada tanggal 13 Agustus 2016. Adapun respon masyarakat yang mengikuti kegiatan ini cukup baik. Hal ini dibuktikan dengan banyaknya masyarakat yang hadir di acara tersebut.
Hasil Pelayanan
90 warga RW 03, Kelurahan Kademangan mendapatkan penyuluhan bahaya narkoba dan kenakalan remaja.
Keberlanjutan
Kegiatan ini tidak berlanjut.
Program
99 Cahaya di Langit Cirompang | 57
Gambar 4.9: Seminar Bahaya Narkoba dan Kenakalan Remaja Tabel 4.16: Seminar Etika Berinternet di SMP, SMA
Bidang
Informasi dan Teknologi
Program
Seminar Internet Sehat Nomor Kegiatan 10 (sepuluh)
Nama Kegiatan
Seminar Etika Internet di SMP, SMA Tempat, tanggal Kegiatan ini dilaksanakan di SMK An Nasihin,
Kelurahan Kademangan, Kecamatan Setu, Tangerang Selatan. Kegiatan ini dilaksanakan pada tanggal 11 Agustus 2016.
Lama
Kegiatan ini dilaksanakan pada tanggal 11
Pelaksanaan
Agustus 2016, kurang lebih selama tiga jam, dimulai dari pukul 13.00 s.d 16.00 WIB.
Tim Pelaksana
Penanggungjawab kegiatan ini adalah Atqia Aulia. Kegiatan ini dibantu oleh seluruh anggota kelompok Kuliah Kerja Nyata (KKN) MAKMUR.
Tujuan
Memberikan materi tentang penggunaan internet yang baik dan benar sesuai dengan etika.
Sasaran
Siswa-siswi Kelas X SMK An-Nashihin.
Target
40 siswa-siswi Kelas X SMK An-Nashihin mendapatkan materi tentang penggunaan internet yang baik dan benar sesuai dengan etika.
Deskripsi
Kegiatan ini merupakan bentuk edukasi kepada
Kegiatan
para siswa SMP, SMA sederajat tentang bagaimana menggunakan internet, media sosial dan segala yang berhubungan dengan internet digunakan secara bijak. Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan materi tentang penggunaan
58 | KKN MAKMUR 2016 58 | KKN MAKMUR 2016
16.00 WIB. Pembicara seminar ini terdiri dari dua orang yaitu saudara Atqia Aulia dan Adhyaksa Herdiyanto dimana keduanya merupakan mahasiswa program studi Teknik Informatika, Fakultas Sains dan Teknologi, UIN Syarif Hidayatullah Jakarta.
Hasil Pelayanan
40 siswa-siswi Kelas X SMK An-Nashihin mendapatkan materi tentang penggunaan internet yang baik dan benar sesuai dengan etika.
Keberlanjutan
Kegiatan ini tidak berlanjut.
Program
99 Cahaya di Langit Cirompang | 59
Gambar 4.10: Seminar Etika Berinternet di SMP, SMP Tabel 4.17: Senam Jantung Sehat
Senam Nomor Kegiatan 11 (sebelas)
Nama Kegiatan
Senam Jantung Sehat Tempat, tanggal Kegiatan ini dilaksanakan di lapangan Bulu
tangkis, RT 02 RW 03, Kelurahan Kademangan, Kecamatan Setu, Tangerang Selatan. Kegiatan ini dilaksanakan setiap hari Minggu, dimulai dari pukul 07.30 s.d 09.00 WIB.
Lama
Kegiatan ini dilaksanakan setiap hari Minggu di
Pelaksanaan
bulan Agustus, berlangsung selama kurang lebih dua jam yakni dimulai dari pukul 07.30 s.d 09.00 WIB.
Tim Pelaksana
Penanggungjawab kegiatan ini adalah Atqia Aulia. Kegiatan ini dibantu oleh beberapa anggota kelompok Kuliah Kerja Nyata (KKN) MAKMUR, diantaranya sebagai berikut:
a. Idil Adhar
b. Farhatul Mutia
c. Hanifah Sri Pramesti
d. Miranti Damia Primadewi
e. Dhoni Rahman
f. Aulia Tri Syamsul
g. M. Najibuddin
h. Atqia Aulia
i. Anisatul Kamaliyah
60 | KKN MAKMUR 2016 60 | KKN MAKMUR 2016
Tujuan
Mengajak ibu-ibu untuk berpartisipasi dalam kegiatan senam jantung sehat.
Sasaran
Ibu-ibu di RT 02/RW 03, Kelurahan Kademangan.
Target
50 Ibu-ibu di RT 02/RW 03, Kelurahan Kademangan berpartisipasi dalam kegiatan senam jantung sehat.
Deskripsi
Kegiatan ini merupakan rangkaian kegiatan
Kegiatan
setelah senam jantung sehat. Berkerjasama dengan PMI setempat, kegiatan ini bertujuan untuk mengajak masyarakat untuk berpartisipasi dalam kegiatan senam jantung sehat. Sebelum melaksanakan kegiatan ini, kami melakukan koordinasi dengan masyarakat mengenai tempat dan teknis acara yang akan dilaksanakan, serta jumlah peserta yang akan mengikuti kegiatan tersebut. Kegiatan ini dilaksanakan di lapangan Bulu tangkis, RT 02 RW 03, Kelurahan Kademangan, Kecamatan Setu, Tangerang Selatan. Kegiatan ini dilaksanakan setiap hari Minggu, dimulai dari pukul 07.30 s.d 09.00 WIB. Kegiatan ini dihadiri oleh ibu-ibu kurang lebih sebanyak 20 orang setiap kali senam.
Hasil Pelayanan
50 Ibu-ibu di RT 02/RW 03, Kelurahan Kademangan berpartisipasi dalam kegiatan senam jantung sehat.
Keberlanjutan
Kegiatan ini tidak berlanjut.
Program
99 Cahaya di Langit Cirompang | 61
Gambar 4.11: Senam Jantung Sehat Tabel 4.18: Cek Kesehatan
Pelayanan Kesehatan Nomor Kegiatan 12 (dua belas)
Nama Kegiatan
Cek Kesehatan Tempat, tanggal Kegiatan ini dilaksanakan di lapangan Bulu
tangkis, RT 02/RW 03, Kelurahan Kademangan, Kecamatan Setu, Tangerang Selatan. Kegiatan ini dilaksanakan hari Minggu, tanggal 20 Agustus 2016.
Lama
Kegiatan ini dilaksanakan hari Minggu, 21
Pelaksanaan
Agustus 2016. Kegiatan ini dilaksanakan setelah senam yaitu pukul 09.00 s.d 11.00 WIB.
Tim Pelaksana
Penanggungjawab kegiatan ini adalah Anisatul Kamaliyah. Kegiatan ini dibantu oleh seluruh anggota kelompok Kuliah Kerja Nyata (KKN) MAKMUR.
Tujuan
Memberikan pelayanan kesehatan berupa cek tensi darah, dan cek gula darah.
Sasaran
Warga RT 02/ RW 03, Kelurahan Kademangan
Target
40 warga RT 02/ RW 03, Kelurahan Kademangan mendapatkan pelayanan kesehatan berupa cek tensi darah, dan cek gula darah.
Deskripsi
Kegiatan ini merupakan rangkaian kegiatan
Kegiatan
setelah senam jantung sehat. Berkerjasama dengan PMI setempat, kegiatan ini bertujuan memberikan pelayanan kesehatan.
62 | KKN MAKMUR 2016
Sebelum melaksanakan kegiatan ini, kami melakukan koordinasi dengan masyarakat mengenai tempat dan teknis acara yang akan dilaksanakan, serta jumlah peserta yang akan mengikuti kegiatan tersebut. Kegiatan ini dilaksanakan di lapangan bulu tangkis, RT 02 RW 03, Kelurahan Kademangan, Kecamatan Setu, Tangerang Selatan. Kegiatan ini dilaksanakan pada tanggal 21 Agustus 2016. Kegiatan ini dilaksanakan setelah senam yaitu pukul 09.00 s.d 11.00 WIB. Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan pelayanan kesehatan berupa cek tensi darah, dan cek gula darah. Pada kenyataan di lapangan, kegiatan ini terlaksana atas kerja sama dengan pihak salah satu kerabat anggota KKN yang bekerja sebagai dokter di Rumah Sakit di daerah Pondok Labu. Masyarakat cukup antusias mengikuti kegiatan ini. Hal ini dapat dilihat dari jumlah peserta yang mengikutin kegiatan ini, yakni kurang lebih sebanyak 40 orang.
Hasil Pelayanan
40 warga RT 02/ RW 03, Kelurahan Kademangan mendapatkan pelayanan kesehatan berupa cek tensi darah, dan cek gula darah.
Keberlanjutan
Kegiatan ini tidak berlanjut.
Program
Gambar 4.12: Cek Kesehatan
99 Cahaya di Langit Cirompang | 63