Rumusan masalah Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian

commit to user 10

B. Rumusan masalah

Berdasarkan latar belakang masalah diatas, maka dapat dirumuskan permasalahan yang hendak dikaji sebagai berikut : 1. Bagaimana proses penerapan outsourcing PT. PLN persero APJ kota surakarta? 2. Bagaimana kesesuaian kapasitas kemampuan tenaga kerja outsourcing dengan yang diharapkan oleh perusahaan pengguna tenaga kerja? 3. Bagaimana kondisi tenaga kerja outsourcing yang bekerja di PT. PLN persero APJ kota surakarta, dan apakah hak-hak social-ekonomi terpenuhi?

C. Tujuan Penelitian

Bertolak dari rumusan masalah diatas, maka penelitian ini dilakukan guna mencapai tujuan berupa: 1. Tujuan Operasional ~ Untuk mengetahui proses penerapan outsourcing PT. PLN persero APJ kota surakarta. ~ Untuk mengetahui kesesuaian kapasitas kemampuan tenaga kerja outsourcing dengan yang diharapkan oleh perusahaan pengguna tenaga kerja ~ Untuk mengetahui kondisi dan pemenuhan hak-hak sosial-ekonomi tenaga kerja outsourcing PT. PLN persero APJ kota surakarta. commit to user 11 2. Tujuan Individu Untuk memenuhi salah satu persyaratan akademis guna memperoleh gelar kesarjanaan Strata 1 di Jurusan Ilmu Administrasi, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Negeri Sebelas Maret Surakarta.

D. Manfaat Penelitian

1. Bagi perusahaan yang melakukan outsourcing , diharapkan dapat menggunakan pengetahuan dan pemahaman tentang manfaat dan resiko outsourcing tersebut untuk memperbaiki atau merubah kerjasama yang dijalankan dengan agen. 2. Bagi perusahaan penerima kerja agen, diharapkan dapat digunakan untuk mengembangkan usahanya dan memantabkan eksistensinya tanpa harus merugikan pihak lain. 3. Bagi masyarakat luas, pengetahuan dan pemahaman tentang manfaat dan resiko outsourcing bisa digunakan untuk mempersiapkan diri jika mereka akan masuk kedunia kerja atau memilih bidang usaha. 4. Bagi pemerintah sebagai pengambil kebijakan, informasi dan pemahaman konsep outsourcing tersebut bisa digunakan sebagai landasan dalam membuat kebijakan yang berhubungan dengan kerjasama antar perusahaan dan perlindungan terhadap masalah ketenagakerjaan yang terkait. 5. Didang keilmuan, hasil penelitian ini bisa digunakan sebagai acuan dalam mengembangkan sistem outsourcing yang menguntungkan semua pihak. commit to user 12

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

Dokumen yang terkait

Tenaga Alih Daya Pada Pusat Pendidikan dan Pelatihan Pegawai Kementrian Komunikasi dan Informatika (Analisis Yuridis Berdasarkan Undang-Undang No.13 Tahun 2003)

1 6 106

PERLINDUNGAN HUKUM TERHADAP TENAGA KERJA ATAS UPAH DAN JAMINAN SOSIAL BAGI PEKERJA OUTSOURCING DI PERLINDUNGAN HUKUM TERHADAP TENAGA KERJA ATAS UPAH DAN JAMINAN SOSIAL BAGI PEKERJA OUTSOURCING DI PERTAMINA.

0 4 10

PENDAHULUAN PERAN PEMERINTAH KABUPATEN BANTUL DALAM MEMBERIKAN PERLINDUNGAN TERHADAP HAK-HAK PEKERJA OUTSOURCING.

0 3 11

TESIS Model Outsourcing Dalam Perspektif Perlindungan Hukum Dan Hak Tenaga Kerja ( Studi Kasus CV. Komunika Putera Sentosa Surakarta).

0 1 13

PENDAHULUAN Model Outsourcing Dalam Perspektif Perlindungan Hukum Dan Hak Tenaga Kerja ( Studi Kasus CV. Komunika Putera Sentosa Surakarta).

0 2 13

NASKAH PUBLIKASI Model Outsourcing Dalam Perspektif Perlindungan Hukum Dan Hak Tenaga Kerja ( Studi Kasus CV. Komunika Putera Sentosa Surakarta).

1 3 22

Perlindungan Hukum terhadap Pekerja Outsourcing dalam Pemenuhan Hak atas Jaminan Sosial Tenaga Kerja.

0 0 1

PENERAPAN SISTEM OUTSOURCING DI PERUSAHAAN SWASTA DALAM PERSPEKTIF PERLINDUNGAN HUKUM HAK-HAK PEKERJA KONTRAK

0 0 16

PRAKTEK OUTSOURCING DAN PERLINDUNGAN HAK-HAK PEKERJA

0 0 25

BAB II PENGATURAN HAK DAN KEWAJIBAN ANTARA PEKERJA OUTSOURCING PT. ISS INDONESIA DAN PERUSAHAAN PENGGUNA JASA OUTSOURCING PT. MAHKOTA GROUP A. Outsourcing di Indonesia 1. Gambaran Umum Pelaksanaan Outsourcing - Analisis Hukum Perjanjian Kerja Outsourcing

0 1 44