Topografi Tanah GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN

60 mm dan bulan lembab dengan curah hujan 60 mm – 100 mm serta bulan basah 100 mm. Gambar 4. Grafik Curah Hujan Bulanan Tahun 2011

4.3. Topografi

Secara umum kondisi topografi di lokasi penelitian didominasi dengan lereng yang datar 0 – 8 dengan luasan 55.481.32 ha atau sekitar 87.39 . Kondisi topografi yang datar ini sebagian besar berada di Kabupaten Sidrap dan Pinrang. Untuk daerah berbukit hingga bergunung berada di Kabupaten Enrekang dan sebagian berada di Kabupaten Sidrap. Dengan kondisi topografi yang datar di DAS Kariango dimanfaatkan oleh masyarakat setempat untuk lahan sawah. Kelas kemiringan lereng disajikan pada Tabel 7. Tabel 7 Kelas Kemiringan Lereng dan Luasannya di DAS Kariango Kelas Klasifikasi Kemiringan Luas ha I Datar 0 - 8 55.481,32 87.39 II Landai 8 - 15 3.943,17 6.21 III Agak Curam 15 - 25 2.334,80 3.68 IV Curam 25 - 45 1.428,77 2.25 V Sangat Curam 45 299,97 0.47 Jumlah 63.488,03 100.00 50 100 150 200 250 300 350 400 450 500 Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Agu Sept Okt Nov Des Enrekang Cendana Lawawoi Patampanua M. Bulu Tiroang Lasinrang Gambar 5. Peta Kemiringan Lereng DAS Kariango

4.4. Tanah

Peta Jenis Tanah dari Pusat Penelitian Tanah Bogor menggambarkan jenis tanah di DAS Kariango dominasi oleh Podsolik Coklat dengan luasan sekitar 29.40 dan di susul dengan jenis tanah Alluvial kelabu kekuningan dengan luasan sekitar 22.17 . Jenis Tanah alluvial sangat cocok dengan pengunaan lahan sawah dan berada di dataran rendah dengan tekstur liat atau liat berpasir. Sedangkan tanah podsolik umumnya bertekstur lempung hingga berpasir. Jenis Tanah disajikan pada Tabel 8. Gambar 6. Peta Jenis Tanah DAS Kariango Tabel 8. Jenis Tanah dan Luasannya di DAS Kariango Jenis Tanah Luas ha Aluvial Hidromorf 4435.32 6.96 Aluvial Kelabu Kekuningan 14136.52 22.17 Aluvial Kelabu Olif 4758.86 7.46 Aluvial Kelabu Tua 2561.28 4.02 Grumusol Kelabu 216.22 0.34 Grumusol Kelabu Tua 147.73 0.23 Kompleks podsolik coklat kekelabuan dan regosol 4414.24 6.92 Mediteran Coklat Kekelabuan 966.93 1.52 Podsolik Coklat 18.748,33 29.40 Podsolik Merah Kekuningan 1.901,95 2.98 Regosol Kelabu 246,27 0.39 Regosol Kelabu Kekuningan 1.960,09 3.07 Regosol coklat Kekelabuan 5.618,53 8.81 Regosol Coklat 3.657,01 5.73 Jumlah 63.769,30 100.00

4.5. Penggunaan Lahan