Hipotesis Penelitian Tujuan dilakukannya penelitian ini adalah : Manfaat Penelitian

d. Apakah ada hubungan antara jenis kelamin dengan penyakit periodontal pada masyarakat di Kelurahan Tanah Seribu, Rambung Barat dan Rambung Dalam e. Apakah ada hubungan antara kebiasaan merokok dengan penyakit periodontal pada masyarakat di . Kelurahan Tanah Seribu, Rambung Barat dan Rambung Dalam f. Apakah ada hubungan antara OHI-S dengan penyakit periodontal pada masyarakat di Kelurahan . Tanah Seribu, Rambung Barat dan Rambung Dalam .

1.3 Hipotesis Penelitian

a. Ada hubungan antara besarnya usia dengan penyakit periodontal b. Ada hubungan antara jenis kelamin dengan penyakit periodontal c. Ada hubungan antara kebiasaan merokok dengan penyakit periodontal d. Ada hubungan antara OHI-S dengan penyakit periodontal

1.4 Tujuan dilakukannya penelitian ini adalah :

Tujuan Penelitian a. Untuk mengetahui prevalensi penyakit periodontal pada masyarakat di Kelurahan Tanah Seribu, Rambung Barat dan Rambung Dalam b. Untuk mengetahui prevalensi masyarakat yang mengalami kehilangan tulang alveolar yang disebabkan oleh penyakit periodontal ditinjau secara radiografi panoramik di . Kelurahan Tanah Seribu, Rambung Barat dan Rambung Dalam c. Untuk mengetahui hubungan antara umur dan penyakit periodontal pada masyarakat di . Kelurahan Tanah Seribu, Rambung Barat dan Rambung Dalam d. Untuk mengetahui hubungan antara jenis kelamin dan penyakit periodontal pada masyarakat di kelurahan Rambung Timur dan Binjai Estate. . Kelurahan Tanah Seribu, Rambung Barat dan Rambung Dalam. e. Untuk mengetahui hubungan antara kebiasaan merokok dan penyakit periodontal pada masyarakat di Kelurahan Tanah Seribu, Rambung Barat dan Rambung Dalam f. Untuk mengetahui hubungan antara OHI-S dan penyakit periodontal pada masyarakat di Kelurahan . Tanah Seribu, Rambung Barat dan Rambung Dalam . Manfaat teoritis dari penelitian ini adalah:

1.5 Manfaat Penelitian

a. Hasil penelitian ini diharapkan dapat memberi kontribusi atau sumbangan bagi pengembangan ilmu pengetahuan kepada instansi kesehatan maupun menjadi bahan ajar yang berguna bagi fakultas - fakultas kedokteran gigi. b. Hasil penelitian ini diharapkan dapat memberi informasi kepada masyarakat tentang faktor-faktor yang mempengaruhi terjadinya penyakit periodontal dan dampak dari penyakit periodontal tersebut sehingga dapat menjadi dasar pertimbangan perubahan tingkah laku masyarakat. c. Hasil penelian ini diharapkan dapat memberikan informasi bahwa radiografi sangat penting dalam membantu penegakkan diagnosa, rencana perawatan, dan evaluasi hasil perawatan. Manfaat aplikatif dari penelitian ini adalah : a. Hasil penelitian ini diharapkan dapat menjadi bahan penyuluhan bagi tenaga-tenaga kesehatan. b. Hasil penelitian ini diharapkan dapat memberikan informasi yang benar sehingga dapat mencegah dan meminimalkan terjadinya penyakit periodontal.

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA

Dokumen yang terkait

Kehilangan tulang alveolar maksila regio kanan secara radiografi panoramik dihubungkan dengan penyakit periodontal pada masyarakat Kecamatan Medan Selayang

1 49 164

Kehilangan tulang alveolar mandibula regio kiri secara radiografi panoramik dihubungkan dengan penyakit periodontal pada masyarakat Kecamatan Medan Selayang

4 69 74

Kehilangan Tulang Alveolar Maksila Regio Kiri Secara Radiografi Panoramik Dihubungkan Dengan Penyakit Periodontal Pada Masyarakat Kecamatan Medan Selayang

2 85 86

Kehilangan Tulang Alveolar Mandibula Regio Kanan Secara Radiografi Panoramik Dihubungkan Dengan Penyakit Periodontal Pada Masyarakat Kecamatan Medan Selayang

0 0 12

Kehilangan Tulang Alveolar Mandibula Regio Kanan Secara Radiografi Panoramik Dihubungkan Dengan Penyakit Periodontal Pada Masyarakat Kecamatan Medan Selayang

0 0 1

Kehilangan Tulang Alveolar Mandibula Regio Kanan Secara Radiografi Panoramik Dihubungkan Dengan Penyakit Periodontal Pada Masyarakat Kecamatan Medan Selayang

0 0 6

Kehilangan Tulang Alveolar Mandibula Regio Kanan Secara Radiografi Panoramik Dihubungkan Dengan Penyakit Periodontal Pada Masyarakat Kecamatan Medan Selayang

1 2 16

Kehilangan Tulang Alveolar Dikaitkan Dengan Penyakit Periodontal Ditinjau Secara Radiografi Panoramik Pada Masyarakat Kecamatan Binjai Selatan Di Kelurahan Tanah Seribu, Rambung Barat dan Rambung Dalam

0 0 25

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA - Kehilangan Tulang Alveolar Dikaitkan Dengan Penyakit Periodontal Ditinjau Secara Radiografi Panoramik Pada Masyarakat Kecamatan Binjai Selatan Di Kelurahan Tanah Seribu, Rambung Barat dan Rambung Dalam

0 0 18

KEHILANGAN TULANG ALVEOLAR DIKAITKAN DENGAN PENYAKIT PERIODONTAL DITINJAU SECARA RADIOGRAFI PANORAMIK PADA MASYARAKAT KECAMATAN BINJAI SELATAN DI KELURAHAN TANAH SERIBU, RAMBUNG BARAT DAN RAMBUNG DALAM

0 0 12