Keterbatasan Penelitian HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

B. Saran

Berdasarkan hasil penelitian ini dapat ditunjukan beberapa saran, yaitu : 1. Bagi Guru Bimbingan dan Konseling SMPN 2 Pesisir Selatan Kabupaten Pesisir Barat hendaknya persiapan untuk melaksanakan layanan konseling individu dengan pendekatan rational emotif behavior therapy sebagai upaya mengurangi rendahnya kepercayaan diri peserta didik yang memliki tingkat rendah kepercayaan diri. 2. Bagi peserta didik, hendaknya mengikuti layanan konseling individu dengan pendekatan rational emotif behavior therapy dengan sungguh- sungguh agar dapat mengembangkan berbagai keterampilan yang pada intinya meningkatkan kepercayaan diri, cinta diri, pemahaman diri atas segala kekurangan dan kemampuan, ketegasan dalam menerima kritik dan memberi kritik serta dapat mengendalikan perasaan dengan baik sehingga adanya gejolak yang ada dalam dirinya dapat diredam yang pada akhirnya dapat meningkatkan kepercayaan diri. 3. Kepada peneliti lain yang akan melaksanakan penelitian mengenai kepercayaan diri hendaknya bekerja sama dengan pihak lain seperti orang tua maupun guru wali kelas mata pelajaran agar lebih mudah untuk menentukan langkah-langkah dalam membimbing peserta didik dalam menyelesaikan masalahnya. DAFTAR PUSTAKA Arikunto, Suharsimi. 2014. Prosedur Penelitian : Suatu Pendekatan Praktek,. J akarta : Rineka Cipta Bungin, Burhan . 2007. Analisis Data Penelitian Kualitatif. Jakarta: Raja Grafindo Persada Corey, Gerald. 1988. Teori dan Praktek Konseling dan Psikoterapi . Bandung: Eresco Eddy Wibowo, Mungin.2002. Konseling Kelompok Perkembangan. Semarang: UPT UNNES Gantina, dkk.2011. Teori dan Teknik Konseling. Jakarta: Indeks Kamil. 2007. Mendidik Anak Agar Percaya Diri. Jakarta: Arcan Kartono, Kartini. 2006. Pengantar Metodologi Riset Sosial. Bandung: Alumni Madar Maju Ketut Sukardi, Dewa. 2002. Pengantar Teori Konseling . Jakarta: Raja Grafindo Persada Mastuti, Imas . 2008. 50 Kiat Percaya Diri. Jakarta: Hi-Fest Publishing Mugiarso, Heru . 2008. Bimbingan dan Konseling. Semarang : UPT UNNES Natawidjaya, Rochman . 2009. Konseling Kelompok Konsep Dasar Pendekatan. Bandung: Rizqi Press Nilazaima. 2008. Pendekatan Perilaku Emotive Rasional. Jakarta: Raja Grafindo Persada Pujosuwarno, Sayekti.2005. Berbagai Pendekatan Konseling . Yogyakarta : Menara Offset Putro Widoyoko, Eko. 2014. Penilaian Hasil Pembelajaran Di Sekolah. Yogyakarta:Pustaka Pelajar Santrock, JW. 2003. Adolesence Perkembangan Remaja. Jakarta : Erlangga SISDIKNA. 2003. Himpunan Perundang-undangan Rl Tentang Sistem Pendidikan Nasional. Jakarta : Sinar Grafika

Dokumen yang terkait

MENINGKATAKAN KEPERCAYAAN DIRI SISWA KORBAN BULLYING MELALUI KONSELING INDIVIDUAL RATIONAL EMOTIF BEHAVIOUR THERAPY TEKNIK HOMEWORK ASSIGMENT

26 154 376

IMPLEMENTASI KONSELING INDIVIDUAL TEKNIK RATIONAL EMOTIVE BEHAVIOR THERAPY UNTUK MENINGKATKAN RASA PERCAYA DIRI PADA PESERTA DIDIK KELAS VIII DI SMP NEGERI 23 BANDAR LAMPUNG

0 5 92

BIMBINGAN KONSELING RATIONAL EMOTIF BEHAVIOUR THERAPY TEKNIK HOMEWORK ASSIGMENT DALAM MENINGKATKAN KEPERCAYAAN DIRI SISWA KORBAN BULLYING DI SMP NEGERI 3 TERBANGGI BESAR TAHUN AJARAN 2016 2017

0 10 114

Teknik dan Pendekatan Konseling Rational- Emotif

0 0 36

RATIONAL EMOTIVE BEHAVIOR THERAPY UNTUK MENURUNKAN KECEMASAN KORBAN BULLYING PADA SISWA SMA

2 5 10

Efektivitas Rational Emotive Behavior Therapy untuk Meningkatkan Self Esteem pada Siswa SMP Korban Bullying

0 0 19

EFEKTIVITAS KONSELING KELOMPOK DENGAN PENDEKATAN RATIONAL EMOTIVE BEHAVIOUR THERAPY DALAM MENINGKATKAN RASA PERCAYA DIRI PADA PESERTA DIDIK KELAS VII SMP KARTIKA II-2 BANDAR LAMPUNG TAHUN PELAJARAN 2018/2019 - Raden Intan Repository

0 0 153

PENGGUNAAN KONSELING INDIVIDU RASIONAL EMOTIF BEHAVIOUR TERAPI UNTUK MENINGKATKAN KONSEP DIRI POSITIF PESERTA DIDIK KELAS IX SMPN 10 BANDAR LAMPUNG TAHUN AJARAN 2017/2018 - Raden Intan Repository

0 2 98

KONSELING INDIVIDUAL RATIONAL EMOTIF BEHAVIOUR THERAPY DENGAN TEKNIK HOMEWORK ASSIGMENT DALAM MENINGKATKAN KEPERCAYAAN DIRI PADA SISWA KELAS VIII SMP BUDAYA BANDAR LAMPUNG TAHUN AJARAN 2017/2018 - Raden Intan Repository

0 0 213

EFEKTIVITAS KONSELING KELOMPOK MENGGUNAKAN TEKNIK RATIONAL EMOTIVE BEHAVIOUR THERAPY UNTUK MENINGKATKAN KEPERCAYAAN DIRI PESERTA DIDIK KORBAN BULLYING DI SMA YP UNILA BANDAR LAMPUNG TAHUN AJARAN 20172018 SKRIPSI Diajukan Untuk Melengkapi Tugas-tugas dan M

0 1 144