Implementasi Tindakan Siklus I

E. Instrumen Penelitian

Instrumen penelitian adalah alat yang dipakai untuk mengumpulkan data penelitian. Instrumen yang digunakan untuk mengumpulkan data dalam penelitian ini adalah sebagai berikut. 1. Pedoman Penilaian Penelitian ini menggunakan pedoman penilaian menulis puisi dengan menggunakan acuan dari buku Penilaian dalam Pengajaran Bahasa dan Sastra Nurgiyantoro 2012: 58, yang telah dimodifikasi. Penilaian dalam puisi ini memiliki keterbatasan pada aspek yang dinilai dan pemberian skor. Penilaian di sesuaikan dengan kemampuan siswa tingkat SMP khusunya kelas VII. Penilaian ini bertujuan untuk menentukan tingkat keberhasilan menulis puisi siswa kelas VII D SMP Negeri 3 Salam. Pedoman penilaian menulis puisi siswa dapat dilihat dari tabel berikut. Tabel 1. Kriteria Penilaian Keterampilan Menulis Puisi No. Aspek Skor Kategori Keterangan 1. Kesatuan Makna 5 Sangat baik Sangat mampu memilih judul dan tema yang sesuai dengan isi puisi 4 Baik Mampu memilih judul dan tema yang sesuai dengan isi puisi 3 Cukup baik Sedikit mampu memilih judul dan tema yang sesuai dengan isi puisi 2 Kurang baik Kurang mampu memilih judul dan tema 2. Diksi 5 Sangat baik Sangat mampu memilih kata-kata yang tepat 4 Baik Mampu memilih kata-kata yang tepat 3 Cukup baik Sedikit mampu memilih kata-kata yang tepat 2 Kurang baik Kurang mampu memilih kata-kata yang tepat 3. Persajakan 5 Sangat baik Sangat mampu menimbulkan sajak yang merdu melalui kata-kata yang digunakan 4 Baik Mampu menimbulkan sajak yang merdu melalui kata-kata yang digunakan 3 Cukup baik Sedikit mampu menimbulkan sajak yang merdu melalui kata-kata yang digunakan 2 Kurang baik Kurang mampu menimbulkan sajak yang merdu melalui kata-kata yang digunakan 4. Bahasa Kias 5 Sangat baik Sangat mampu menggunakan bahasa kias dengan baik 4 Baik Mampu menggunakan bahasa kias dengan baik 3 Cukup baik Sedikit mampu menggunakan bahasa kias dengan baik 2 Kurang baik Kurang mampu menggunakan bahasa kias dengan baik 5. Citraan 5 Sangat baik Sangat mampu menggunakan citraan dengan baik 4 Baik Mampu menggunakan citraan dengan baik 3 Cukup baik Cukup mampu menggunakan citraan dengan baik 2 Kurang baik Kurang mampu menggunakan citraan dengan baik Jumlah

Dokumen yang terkait

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS PUISI DENGAN STRATEGI LIPIRTUP PADA SISWA KELAS VIII G SMP 2 GEBOG KUDUS

18 81 272

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS PUISI DENGAN METODE PEMBELAJARAN OUTDOOR PADA SISWA KELAS VII F SMP N 1 TERAS Peningkatan Keterampilan Menulis Puisi dengan Metode Pembelajaran Outdoor pada Siswa Kelas VII F SMP N 1 Teras.

0 2 18

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS PUISI DENGAN METODE PEMBELAJARAN OUTDOOR PADA SISWA KELAS VII F SMP N 1 TERAS Peningkatan Keterampilan Menulis Puisi dengan Metode Pembelajaran Outdoor pada Siswa Kelas VII F SMP N 1 Teras.

0 3 13

PENINGKATAN KOMPETENSI MENULIS PUISI SISWA PENINGKATAN KOMPETENSI MENULIS PUISI SISWA KELAS VII SMP NEGERI 2 KARTASURA MELALUI PENDEKATAN SAVI.

0 2 11

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS KREATIF PUISI MELALUI MODEL BENGKEL SASTRA PADA SISWA KELAS VII A Peningkatan Keterampilan Menulis Kreatif Puisi Melalui Model Bengkel Sastra Pada Siswa Kelas VII A Smp Negeri 1 Surakarta Tahun Ajaran 2011/2012.

0 0 17

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS KREATIF PUISI MELALUI MODEL BENGKEL SASTRA PADA SISWA KELAS VII A Peningkatan Keterampilan Menulis Kreatif Puisi Melalui Model Bengkel Sastra Pada Siswa Kelas VII A Smp Negeri 1 Surakarta Tahun Ajaran 2011/2012.

0 0 16

Peningkatan Keterampilan Menulis Puisi melalui Metode Peta Pikiran (Mind Mapping) pada Siswa Kelas VII E SMP Negeri 16 Surakarta.

0 0 19

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS PUISI MELALUI METODE BELANJA KATA DAN GAMBAR PADA SISWA KELAS VII C SMP NEGERI 1 SEYEGAN.

0 2 230

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENULIS PUISI DENGAN MENGGUNAKAN TEKNIK AKROSTIK PADA SISWA KELAS VII D SMP NEGERI 5 BANGUNTAPAN BANTUL.

0 8 175

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS PUISI MENGGUNAKAN PENDEKATAN PEMBELAJARAN KONTEKSTUAL PADA SISWA SMP

0 1 10