Sebab dan Akibat Buruk Pengangguran a. Sebab Pengangguran

Seseorang yang tidak bekerja tetapi tidak secara aktif mencari pekerjaan tidak tergolong sebagai pengangguran. Sebagai contoh, seorang ibu rumah tangga yang tidak ingin bekerja karena ingin mengurus keluarganya tidak tergolong sebagai pengangguran.

2. Sebab dan Akibat Buruk Pengangguran a. Sebab Pengangguran

Factor utama yang menyebabkan pengangguran adalah kekurangan pengeluaran agregat. Para pengusaha memproduksi barang dan jasa dengan maksud untuk memperoleh keuntungsn. Keuntungan tersebut hanya akan dapat di peroleh apabila para pengusaha dapat menjual barang yang mereka produksikan. Semakin besar permintaan semakin banyak barang dan jasa yang mereka wujudkan. Kenaikkan produksi yang dilakukan akan menambah penggunaan tenaga kerja. Dengan demikian terdapat perhubungan yang erat diantara tingkat pendpatan nasional yang dicapai dengan menggunakan tenaga kerja yang dilakukan. Semakin tinggi pendapatan nasional semakin banyak penggunaan tenaga kerja dalam perekonomian. Pada umumnya pengeluaran agregat yang terwujud dalam perekonomian adalah lebih rendah dari pengeluaran agregat yang diperlukan untuk mencapai tingkat penggunaan tenaga kerja penuh. Kekurangan permintaan agregat ini adalah factor penting yang menimbulkan pengangguran. Selain pernyataan diatas, ada beberapa factor-faktor lainnya yang menyebabkan pengangguran, yaitu : 1. Factor pendidikan Khususnya pemahaman masyarakat akan pendidikan dan juga pelatihan Universitas Sumatera Utara keterampilan. 2. Faktor Pembangunan Dimana adanya anggapan bahwa pemerintah mengalami kegagalan dalam melakukan pembangunan disuatu Negara, padahal pemerintah merupakan agen of change yang seharusnya melaksanakan perubahan-perubahan. 3. Sikap Pekerja Dimana mereka tidak lagi berjuang untuk memenuhi kebutuhan ekonomi dasar mereka masing-masing tetapi berjuang menuntut persamaan hak terkadang sehingga mereka lebih baik memilih menganggur daripada bekerja. Disamping factor-faktor lain yang menimbulkan pengangguran adalah : 1. Menganggur karena ingin mencari pekerjaan yang jauh lebih baik 2. Pengusaha menggunakan peralatan produksi moderen yang mengurangi penggunaan tenaga kerja 3. Ketidaksesuaian diantara keterampilan pekerja yang sebenarnya dengan keterampilan yang diperlukan dalam industri-industri

b. Akibat buruk pengangguran