Pendekatan Tipe dan Jumlah Tipe Kamar Hotel Resort

HOTEL RESORT DI KAWASAN WISATA ISTANO BASA PAGARUYUNG [TYPE THE DOCUMENT TITLE] 71 60 = Room occupancy rates 1,75 = Indeks jumlah orang per kamar 365 = Jumlah hari dalam 1 tahun Sampai tahun 2014 kamar hotel berbintang yang tersedia hanya Hotel Bintang I 39 kamar dan cottage 20 kamar, total 59 kamar, sehingga kekurangan kamar pada tahun 2023 diprediksi sekitar : 111 – 59 = 52 kamar Keberadaan resort ini diharapkan nantinya dapat meningkatkan jumlah wisatawan yang berkunjung ke kawasan wisata Istano Basa Pagaruyung dan meningkatkan jumlah wisatawan yang menginap.

5.2.6. Pendekatan Tipe dan Jumlah Tipe Kamar Hotel Resort

Pendekatan kebutuhan Tipe dan Jumlah Tipe Kmaar pada Resort Hotel di Kawasan Wisata Istano Basa Pagaruyung ini mengacu pada : 1. Studi Banding 2. Klasifikasi hotel berbintang 3. Asumsi dengan melihat kondisi yang ada pada tapak yang akan digunakan Tabel 5.10. Tabel Studi Banding Tipe dan Jumlah Kamar Hotel Resort NAMA HOTEL STUDI BANDING TIPE KAMAR JUMLAH KAMAR KAPASITAS RUANG JUMLAH Hotel Santika Bandung Family Premiere Room 1 4 4 Premiere Room 1 4 4 Executive Suite 2 4 8 Deluxe Suite 1 3 3 Family 12 4 48 Deluxe 19 2 38 Superior 40 2 80 7 76 23 185 Green Valley Resort Standar 23 3 69 Standar 1 4 4 Standar 8 5 40 Standar 1 6 6 Standar 4 7 28 Superior 11 2 22 Deluxe 4 2 8 Suite 1 2 2 Suite 1 3 3 HOTEL RESORT DI KAWASAN WISATA ISTANO BASA PAGARUYUNG [TYPE THE DOCUMENT TITLE] 72 Tenda Batik 10 3 30 Basement 1 6 6 Basement 1 7 7 Basement 2 12 24 13 68 62 249 Tea Garden Resort Superior 70 sqm 10 2 20 Superior 80 sqm 12 3 36 Deluxe 100 sqm 8 5 40 3 30 10 96 Susan Spa Resort Superior 6 3 18 Deluxe 6 3 18 Suite 3 3 9 Grand Suite 1 2 2 Guest House 4 9 36 Family Room 2 8 16 6 22 28 99 Berdasarkan Tabel 5.10 didapat hasil pendekatan Data pembagian unit yang akan direncanakan didapat dari hasil studi banding terhadap prosentase jumlah rata-rata tipe kamar yang telah diklasifikasikan kedalam tipe suite yang direncanakan. Pengklasifikasian berdasarkan kapasitas kamar hotel dan tipe tempat tidur. Data studi banding adalah sebagai berikut : Tabel 5.11. Perhitungan Tipe Kamar Hotel Resort HOTEL RESORT Hotel Santika Bandung Green Valley Resort Tea Garden Resort Susan Spa Resort JUMLAH TIPE KAMAR 1 2 3 4 Standar v 1 Superior v v v v 4 Deluxe v v v v 4 Suite v v 2 Grand Suite v 1 Deluxe Suite v 1 Family v v 2 Family Premiere v 1 Premiere v 1 Executive Suite v 1 Guest House v 1 Tenda Batik v 1 Basement v 1 HOTEL RESORT DI KAWASAN WISATA ISTANO BASA PAGARUYUNG [TYPE THE DOCUMENT TITLE] 73 Berdasarkan Tabel 5.11, dapat disimpulkan bahwa perhitungan tipe unit kamar yang ada di hotel resort di kawasan Guci ini adalah sebagai berikut : 1. Superior : Kapasitas 2 orang Pasangan 2. Deluxe : Kapasitas 3 orang Pasangan + 1 anak 3. Suite : Kapasitas 4 orang Pasangan + 2 anak 4. Family Room : Kapasitas 4 orang Pasangan + 2 anak Tabel 5.12. Perhitungan Jumlah Kamar Hotel Resort HOTEL RESORT Hotel Santika Bandung Green Valley Resort Tea Garden Resort Susan Spa Resort JUMLAH TIPE KAMAR 1 2 3 4 Superior 40 11 22 6 79 Deluxe 19 4 8 6 37 Suite 2 3 5 Family 12 2 14 Jumlah Total Kamar pada Tabel 5.12 adalah 135 Kamar 1. Superior : 79 = 56 x 52 kamar = 29,12 dibulatkan 29 2. Deluxe : 37 = 25 x 52 kamar = 13 dibulatkan 13 3. Suite : 5 = 5 x 52 kamar = 2,6 dibulatkan 3 4. Family Room : 14 = 14 x 52 kamar = 7,28 dibulatkan 7

5.2.7. Pendekatan Personil