Prosedur Penelitian dan Alur Penelitian

Mega Indria Wulan N, 2015 PENGARUH PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN INKUIRI TERHADAP KEMAMPUAN MENGEMUKAKAN PENDAPAT DAN BERPIKIR KRITIS PESERTA DIDIK DALAM PEMBELAJARAN IPS Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

3.8 Prosedur Penelitian dan Alur Penelitian

1. Prosedur Penelitian Prosedur penelitian yang dilakukan meliputi tahap persiapan, tahap pelaksanaan dan tahap laporan penelitian. 2. Tahap persiapan penelitian Mencari dan menggunakan berbagai sumber di lapangan untuk mengitentifikasi masalah. Kemudian melakukan kajian pustaka meliputi model pembelajaran inkuiri, kemampuan mengemukakan pendapat dan kemampuan berpikir kritis peserta didik. Dilanjutkan dengan menyusun proposal penelitian. Mengikuti seminar proposal penelitian dan revisi proposal penelitian. 3. Tahap Pelaksaan Penelitian Pada tahap ini penulis menyusun instrument pembelajaran, menguji coba instrument dan merevisi instrumen tersebut bila masih tidak memenuhi standar. Melakukan tes awal atau pre tes untuk memperoleh data kemampuan peserta didik dari masing-masing kelompok baik kelompok eksperimen maupun kontrol sebelum perlakuan dilakukan. Melakukan kegiatan pembelajaran menggunakan model pembelajaran inkuiri untuk kelas eksperimen dan penggunaan model pembelajaran konvensional untuk kelas kontrol. Melakukan observasi keterlaksanaan kemampuan mengemukakan pendapat peserta didik di kelas kontrol dan kelas eksperimen, melakukan obsevasi keterlaksanaan model pembelajaran inkuiri dengan melakukan wawancara dan penyebaran angket kepada guru dan peserta didik pada kelas eksperimen dan kelas kontrol. Selanjutnya dilakukan tes akhir posttest untuk mengetahui peningkatan kemampuan mengemukakan pendapat dan keterampilan berpikir kritis pada kelas eksperimen dan kelas kontrol setelah dilakukan perlakuan atau treatment. 4. Tahap Analisis Data Penelitian Mega Indria Wulan N, 2015 PENGARUH PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN INKUIRI TERHADAP KEMAMPUAN MENGEMUKAKAN PENDAPAT DAN BERPIKIR KRITIS PESERTA DIDIK DALAM PEMBELAJARAN IPS Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Pada tahap ini penulis melakukan analisis data penelitian, analisis dilakukan dengan menyatakan hasil penelitian dengan menggunakan penjelasan secara deskriptif. Kemudian membahas untuk mengambil kesimpulan yang merupakan jawaban dari hipotesis penelitian. 5. Alur Penelitian Alur penelitian yang diterapkan dalam kegiatan penelitian ini dapat dilihat dari bagan berikut: Mega Indria Wulan N, 2015 PENGARUH PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN INKUIRI TERHADAP KEMAMPUAN MENGEMUKAKAN PENDAPAT DAN BERPIKIR KRITIS PESERTA DIDIK DALAM PEMBELAJARAN IPS Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Gambar 3.1. Alur penelitian 3.9 Waktu Pelaksanaan Penelitian Studi Pendahuluan Perumusan Masalah Studi literature : model pembelajaran inkuiri kemampuan mengemukakan pendapat kemampuan berpikir kritis Penyusunan Instrumen Penelitian : 1. kemampuan berpikir kritis 2. Pedoman Observasi Penyusunan RPP Model pembelajaran inkuiri Validasi, Uji Coba dan Revisi Pre - Test Kelompok Kontrol Kelompok Eks perimen Model pembelajaran konvensional Post - Test Model pembelajaran inkuiri Pengolahan dan Analisis Data Kesimpulan Observasi keterlaksanaan model pembelajaran Mega Indria Wulan N, 2015 PENGARUH PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN INKUIRI TERHADAP KEMAMPUAN MENGEMUKAKAN PENDAPAT DAN BERPIKIR KRITIS PESERTA DIDIK DALAM PEMBELAJARAN IPS Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Waktu pelaksanaan berlangsung enam bulan, di mulai pada bulan Desember 2014 sampai dengan bulan Mei 2015 dengan rincian kegiatan sebagaimana ditampilkan pada tabel berikut ini: Tabel 3.11 Tabel Pelaksanaan kegiatan No Keterangan Des Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Ags 1 Mengajukan judul X 2 Penyusunan proposal X 3 Seminar proposal X 4 Mengurus perizinan X 5 Merancang instrument X 6 Uji validitas dan reliabilitas X 7 Penyebaran instrumen X 8 Analisis data X 9 Penyusunan laporan X X Mega Indria Wulan N, 2015 PENGARUH PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN INKUIRI TERHADAP KEMAMPUAN MENGEMUKAKAN PENDAPAT DAN BERPIKIR KRITIS PESERTA DIDIK DALAM PEMBELAJARAN IPS Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

BAB V KESIMPULAN, IMPLIKASI DAN REKOMENDASI

1.1 Kesimpulan

Berdasarkan hasil pengamatan di lapangan dan pengolahan data hasil penelitian yang dilakukan, maka dapat disimpulkan bahwa terdapat pengaruh yang signifikan pembelajaran IPS dengan menggunakan model pembelajaran inkuiri pada kelas eksperimen terhadap kemampuan mengemukakan pendapat dan berpikir kritis peserta didik. Peningkatan kemampuan mengemukakan pendapat dan berpikir kritis peserta didik juga terjadi di kelas kontrol yang menggunakan model pembelajaran konvensional. Akan tetapi secara rata-rata post-test kelas eksperimen lebih tinggi di banding kelas kontrol. Secara khusus, kesimpulan yang berhubungan dengan rumusan masalah dan hipotesis penelitian inis adalah sebagai berikut berikut: 1. Terdapat perbedaan kemampuan berpikir kritis peserta didik kelas kontrol sebelum pretest dan sesudah posttest diterapkan model pembelajaran konvensional. Hal ini menjawab hipotesis kesatu, dan juga dapat memberikan gambaran bahwa tidak selamanya model pembelajaran konvensional selalu tidak memberikan kontribusi dalam peningkatan kemampuan berpikir kritis peserta didik, walaupun tidak seefektif jika menggunakan model pembelajaran inkuiri. Dengan demikian dapat disimpulkankan bahwa terdapat perbedaan rerata pada sebelum dan sesudah perlakuan model pembelajaran konvensional pada kemampuan berpikir kritis. 2. Terdapat perbedaan kemampuan berpikir kritis peserta didik kelas eksperimen sebelum pretest dan sesudah posttest diterapkan model pembelajaran inkuiri. Hal ini menjawab hipotesis kedua, dan sekaligus mengindikasi bahwa model pembelajaran inkuiri merupakan salah satu model yang efektif untuk meningkatkan kemampuan berpikir kritis peserta didik. Dengan demikian

Dokumen yang terkait

Buku osn 2015 didik

12 115 125

KEEFEKTIFAN PEMBELAJARAN CPS BERBASIS HOA TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS PESERTA DIDIK KELAS VII MATERI SEGIEMPAT

0 21 296

PENGARUH PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN INKUIRI TERHADAP KEMAMPUAN MENGEMUKAKAN PENDAPAT DAN BERPIKIR KRITIS PESERTA DIDIK DALAM PEMBELAJARAN IPS : Studi Eksperimen Kuasi Pada Peserta Didik Kelas VII SMP Negeri 6 Kota Cirebon.

0 2 63

PENGARUH PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN INKUIRI DALAM MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS PESERTA DIDIK.

0 2 45

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE NUMBERED HEADS TOGETHER (NHT) TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS PESERTA DIDIK PADA MATA PELAJARAN KEARSIPAN: Studi Eksperimen Kuasi pada Peserta Didik Kelas X Program Keahlian Administrasi Perkantoran di SMK N

0 6 37

PENGARUH PENERAPAN MODEL INKUIRI TERBIMBING TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR KREATIF PESERTA DIDIK DALAM PEMBELAJARAN GEOGRAFI - repository UPI S GEO 1206546 Title

0 0 5

Pengaruh Penggunaan Model Pembelajaran Quantum terhadap Kemampuan Berpikir Kritis Matematis Peserta Didik

0 3 11

Pengaruh Penerapan Metode Inkuiri terhadap Kemampuan Berpikir Kritis Peserta Didik dalam Pembelajaran PAI di SMP Negeri 26 Makassar - Repositori UIN Alauddin Makassar

0 1 114

Penerapan Model Pembelajaran Inkuiri Terbimbing untuk Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kritis Peserta Didik Kelas XI MIPA 3 SMAN 6 Surakarta - UNS Institutional Repository

0 1 17

PEMBELAJARAN FISIKA DENGAN MODEL ISTAD DAN INKUIRI TERBIMBING DITINJAU DARI MOTIVASI BERPRESTASI DAN KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS PESERTA DIDIK

1 1 22