Menara Stock Unbleached HD Unbleached Blending Tank Tahap Khlorinisai Tahap DC Tahap EOP Ekstrasi Tahap D

pada tahap yang bervariasi secara singkat dijelaskan dibawah. Nomor yang disebutkan mengacu kepada nomor tag di DCS seperti yang diberikan pada lembar aliran untuk Bleaching Plant.

3.1.1 Menara Stock Unbleached HD

Level di menara secara terus-menerus dipantau dan direkam oleh LR-205. Indikasi level tinggi dan rendah ditentukan. Stock pulp dengan konsistensi sebesar 12 diencerkan pada bagian bawah menara menjadi konsisteni kira-kira 5.0 dengan menggunakan filtrat yang berasal dari washer vakum 1 melalui penyemprotan dilusi.

3.1.2 Unbleached Blending Tank

Level di dalam menara secara terus-menerus dipantau dan direkam oleh LR- 355. Indikasi alarm level tinggi dan rendah ditentukan. Stock pulp dengan konsistensi sebesar 4.5 diencerkan pada bagian bawah menara menjadi konsistensi kira-kira sebesar 4.0 dengan menggunakan filtrat yang sama dari washer vakum 1 melalui penyemprotan dilusi.. Untuk mengahasilkan suatu dosis bahan kimia yang sesuai, aliran pulp yang melewati proses setiap satuan waktu, harus dikendalikan dengan baik. Universitas Sumatera Utara

3.1.3 Tahap Khlorinisai Tahap DC

Proses Khlorinasi adalah tahap pertama di dalam proses pemutihan. Fungsi dari pada tahap DC adalah untuk mengeluarkan lignin dari pulp yang cenderung menimbulkan warna coklat pada pulp.

3.1.4 Tahap EOP Ekstrasi

Caustic NaOH, Oksigen O 2 , dan hydrogen Peroksida digunakan untuk memurnikan pulp di dalam tahap EO untuk melarutkan komponen Khlorinat Lignin. Segera sesudah larut, komponen Khlorinat Lignin mudah dicuci dari pulp.

3.1.5 Tahap D

1 Tahap Pertama Khlorin Dioksida Tahap Khlorin Dioksida adalah merupakan tahap yang ketiga dalam tahapan proses pemutihan. Khlorin Dioksida adalah suatu bahan pemutihan yang unik memurnikan pulp dan memberikan brightness tinggi tanpa memberikan pengaruh terhadap sifat – sifat kekuatannya, Dosis Khlorin Dioksida tergantung kepada kualitas pulp yang masuk dan brightness akhir yang dikehendaki. Universitas Sumatera Utara

3.1.6 Tahap D