Observasi Dokumen Wawancara Observasi Observasi

42 3. Dokumentasi Dokumentasi sebagai penunjang data hasil wawancara dan observasi, digunakan untuk memperoleh data atau informasi, misalnya mengenai profil gambaran umum Program Pascasarjana, data tenaga kependidikan dan mahasiswa di Program Pascasarjana Universitas Negeri Semarang. Teknik dokumentasi dalam penelitian ini dilakukan dengan cara mengambil data dan gambarfoto tentang kegiatan yang berhubungan dengan pengelolaan arsip. Kisi-kisi penelitian dan sumber data dalam penelitian ini dapat dilihat pada tabel 3.1 berikut ini: Tabel 3.1 Kisi-Kisi Penelitian dan Sumber Data No. Indikator Sub Indikator Sumber data Metode Pengumpulan Data 1. Perencanaan Arsip planning Penciptaan arsip, pelayanan arsip, jenis arsip, ruang dan tempat penyimpanan arsip. Asisten Direktur 2, Kepala Bagian Tata Usaha, Kepala dan staf Subbagian Umum dan Kepegawaian, Ketua dan Sekretaris Gugus Pengembang Arsip dan Dokumen Pascasarjana Universitas Negeri Semarang 1. Wawancara Asisten Direktur 2, Kepala Bagian Tata Usaha, Kepala dan staf Subbagian Umum dan Kepegawaian, Ketua dan Sekretaris Gugus Pengembang Arsip dan Dokumen Pascasarjana Universitas Negeri Semarang

2. Observasi

Gugus Pengembang Arsip dan Dokumen dan Subbagian Pascasarjana Universitas Negeri Semarang

3. Dokumen

2. Pengelolaan Arsip organizing Pegawai arsip, pembiayaan arsip, peralatan dan perlengkapan yang digunakan, Asisten Direktur 2, Kepala Bagian Tata Usaha, Kepala dan staf Subbagian Umum dan Kepegawaian, Ketua dan Sekretaris Gugus Pengembang Arsip

1. Wawancara

Asisten Direktur 2, Kepala Bagian Tata Usaha, Kepala dan staf Subbagian Umum dan Kepegawaian, Ketua 43 penerimaan dan pencatatan arsip, prosesalur dalam menyimpan arsip, sistem penyimpanan arsip, asas pengelolaan arsip. dan Dokumen Pascasarjana Universitas Negeri Semarang dan Sekretaris Gugus Pengembang Arsip dan Dokumen Pascasarjana Universitas Negeri Semarang

2. Observasi

Subbagian di Program Pascasarjana Universitas Negeri Semarang 3. Pengendalian arsip actuating Pemeliharaan dan pengamanan arsip, perawatan arsip, penyusutan dan pemusnahan arsip, dan peminjaman serta penemuan arsip. Kepala dan staf Subbagian Umum dan Kepegawaian, serta Sekretaris Gugus Pengembang Arsip dan Dokumen Pascasarjana Universitas Negeri Semarang 1. Wawancara