Perumusan Masalah Tujuan Dan Manfaat Penelitian Metode Penelitian Sistematika Pembahasan

Pandangan lain adalah bahwa antara imbalan dan prestasi kerja kinerja karyawan tidak ada hubungannya secara langsung, namun demikian kiranya tidak ada orang yang bekerja hanya mencari kesenangan saja atau hanya ibadah, dan bukan untuk mencari uang. Apabila pekerja yang baik tidak diberikan imbalan yang cukup adil maka mereka akan kecewa dan membuat para pekerja menjadi tidak produktif sehingga mengakibatkan kualitas kerja menurun dan mungkin mereka akan meninggalkan pekerjaan dan mencari pekerjaan yang lebih baik. Dengan berdasarkan pemikiran diatas, penulis bermaksud untuk mendalami lebih lanjut kebijaksanaan dan manajemen perusahaan dalam menetapkan sistem pengawasan intern yang efektif terhadap gaji dengan memilih judul “ PENGAWASAN INTERN GAJI PADA RSUP H ADAM MALIK MEDAN “.

B. Perumusan Masalah

Pengawasan intern gaji dan upah sangatlah penting yaitu untuk menghindari kemungkinan terjadinya penyelewenag terhdap gaji dan upah yang dapat merugikan rumah sakit. Berdasarkan hal tersebut maka penulis mencoba untuk merumuskan permasalaham sebagai berikut : 1. bagaiman manajemen RSUP H Adam Malik dalam melaksanakan pemberian gaji dan upah 2. bagaimana pengawasan intern gaji dan upah ynag diterapkan oleh RSUP H Adam Malik. Universitas Sumatera Utara

C. Tujuan Dan Manfaat Penelitian

Adapun tujuan dari penalitian yan dilakukan oleh peneliti adalah : 1. untuk mengetahui bagaimana manajemen RSUP Adam Malik dalam melaksanakan pengawasan intern gaji 2. untuk mengetahui apakah sistem gaji dan upah yang diterapkan RSUP H Adam Malik sudah berjalan dengan baik. Adapun manfaat dari penelitian yang dilakukan peneliti adalah : 1. bagi penulis sebagai bahan perbandingan antara ilmu yang diperoleh selama masa perkuliahaan dengan praktek yang terjadi didlam perusahaan. 2. bagi perusahaan sebagai bahan masukan untuk mengambil keputusan yang berhubungan dengan unsur gaji dan upah.

D. Metode Penelitian

Metode penelitian adalah suatu cara yang sifatnya sistematis dan objektif dengan tujuan untuk memperoleh data dan keterangan yang dibutuhkan sehubunan dengan penulisan skripsi minor ini, maka penulis menggunakan : 1. Sumber Data a. data primer adalah data yang diperoleh secara langsung dari perusahaan kemudian diolah lebih lanjut. Universitas Sumatera Utara b. data sekunder adalah data yang diproleh penulis melalui buku – buku yang dapat menunjang data primer. 2. Teknik Pengumpulan Data A wawancara dalam hal ini penulis melakukan wawncara dengan mengajukan pertanyaan – pertanyaan langsung kepada pihak yan terkait dalam hal ini adalah pihak Rumah Sakit Haji Adam Malik Medan.

E. Sistematika Pembahasan

Penulis membatasi pembahasan masalah pengawasan intern gaji dan upah yang diuraikan dalam empat bab sebagai berikut : BAB I : Pendahuluan Dalam bab ini diuraikan tentang alasan pemilihan judul, perumusan masalah, metode penelitian, tujuan dan manfaat penelitian, serta sistematika pembahasan. BAB II : RSUP H Adam Malik Medan Dalam bab ini dibahas tentang sejarah singkat , struktur organisasi, pengertian gaji dan upah, sistem akuntansi gaji dan upah, dan pengawasan inten gaji dan upah BAB III : Analisa Dan Evaluasi Dalam bab ini dibahas tentang bagaimana menganalisa sistem gaji dan upah serta pengawasan intern gaji Universitas Sumatera Utara BAB IV : Kesimpulan Dan Saran Menyimpulkan dan memberi saran atas penelitian yang dilakukan berdasarkan uraian sebelumnya. Universitas Sumatera Utara BAB II RSUP H. ADAM MALIK MEDAN

A. Sejarah Singkat Rumah sakit Umum Pusat H. Adam Malik