Kamus Data Perancangan Aplikasi

71 b. password : password pengguna untuk mengakses sistem. 3. Materi id_materi, id_jenis_materi, judul_materi, materi a. id_materi : kode unik materi b. id_jenis materi : kode unik jenis materi c. judul_materi : judul untuk materi tutorial d. materi : isi dari materi soal 4. Latihan id_latihan, id_materi, soal, jawaban, penjelasan a. id_latihan : kode unik untuk latihan b. id_materi : kode unik untuk materi yang terkait dengan soal c. soal : soal latihan d. jawaban : jawaban yang benar e. penjelasan : penjelasan tentang jawaban 5. Soal Listening id_listening, tipe_soal, soal, jml_soal, audio, waktu, jawaban a. id_listening : kode untuk listening b. tipe_soal : kode untuk tipe soal c. soal : soal d. jml_soal : jumlah soal e. audio : lokasi untuk audio 72 f. waktu : waktu g. jawaban : jawaban benar 6. Soal Grammer id_grammer, tipe_soal, soal, jml_soal, waktu, jawaban a. id_grammer : kode untuk grammer b. tipe_soal : kode untuk tipe soal c. soal : soal d. jml_soal : jumlah soal e. waktu : waktu f. jawaban : jawaban benar 7. Soal Reading id_reading, tipe_soal, soal, jml_soal, waktu, jawaban a. id_reading : kode untuk reading b. tipe_soal : kode untuk tipe soal c. soal : soal d. jml_soal : jumlah soal e. waktu : waktu f. jawaban : jawaban benar 8. Download {id_download, judul_file, deskripsi_file, nama_file, jumlah_download, tanggal_upload} a. id_download : kode unik untuk download b. judul_file : judul file download 73 c. deskripsi_file : keterangan detil tentang file download d. nama_file : nama file download e. jumlah_download : jumlah file yg di-download oleh user f. tanggal_upload : tanggal upload file

4.3.2. Perancangan Database

4.3.2.1. ERD Entity relationship diagram

Diagram ERD Entity relationship diagram database pada aplikasi ini dapat dilihat pada gambar 4.7. Gambar 4.7 ERD Entity relationship diagram 74

4.3.2.2. LRS Logical Record Structure

Struktur logik atau LRS Logical Record Structure database pada aplikasi ini dapat dilihat pada gambar 4.8 Gambar 4.8 LRS Logical Record Structure

4.3.2.3. Spesifikasi Database

Nama database : simulasitoefl 1. Tabel User Nama table : user Primary key : id_user 75 Tabel 4.2 Tabel User 2. Tabel Materi Nama table : materi Primary key : id_ materi Tabel 4.3 Tabel Materi 3. Tabel Jenis Materi Nama table : jenis_materi Primary key : id_ jenis_materi Tabel 4.4 Tabel Jenis Materi