Hipotesis Penelitian KAJIAN PUSTAKA

29

D. Hipotesis Penelitian

Kajian pustaka dan kerangka berpikir di atas maka diajukan hipotesis penelitian sebagai berikut. 1. Terdapat pengaruh bimbingan terhadap prestasi praktik industri siswa program keahlian Teknik Instalasi Tenaga Listrik Siswa kelas XI SMK Di Kulon Progo. 2. Terdapat pengaruh kesiapan kerja terhadap prestasi praktik industri siswa Program Keahlian Teknik Instalasi Tenaga Listrik Siswa kelas XI SMK Di Kulon Progo. 3. Terdapat pengaruh bimbingan dan kesiapan kerja terhadap prestasi praktik industri Program Keahlian Teknik Instalasi Tenaga Listrik siswa kelas XI SMK Di Kulon Progo. 30

BAB III METODE PENELITIAN

A. Desain Penelitian

Berdasarkan jenis variabel, penelitian ini termasuk penelitian Ex Post Facto. Hal ini disebabkan karena dalam penelitian ini tidak dibuat perlakuan atau manipulasi terhadap variabel, mengungkapkan fakta-fakta yang ada berdasarkan pengukuran gejala yang telah terjadi pada diri responden sebelum penelitian ini dilakukan. Menurut Sukardi 2011:165, Penelitian Ex Post Factomenggambarkan bahwa variabel-variabel bebas telah terjadi ketika penelitian mulai dengan pengamatan variabel terikat dalam satu penelitian. Penelitian ini, keterikatan antar variabel bebas dengan variabel bebas, maupun antara variabel bebas dengan variabel terikat, sudah terjadi secara alami, dan penelitian dengan seting tersebut ingin melacak kembali jika dimungkinkan apa yang menjadi penyebabnya. Penelitian ini tergolong penelitian deskriptif korelasional karena penelitian ini mencari pengaruh antara satu variabel dengan variabel yang lain. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif karena variabel bebas dan variabel terikatnya diukur dalam bentuk angka-angka, dan kemudian dicari ada tidaknya pengaruh antara kedua variabel tersebut dan dikemukakan seberapa besar pengaruhnya. B. Tempat Dan Waktu Penelitian Penelitian ini dimulai pada bulan Mei 2014 sampai dengan Agustus 2014, dan Penelitian ini dilakukan di SMK Ma’arif 1 Wates dan SMK N 1 Samigaluh,

Dokumen yang terkait

PENGARUH KOMPETENSI AKUNTANSI DAN PENGALAMAN PRAKTIK KERJA INDUSTRI TERHADAP KESIAPAN Pengaruh Kompetensi Akuntansi Dan Pengalaman Praktik Kerja Industri Terhadap Kesiapan Kerja Siswa Kelas XI Program Keahlian Akuntansi SMK Batik 2 Surakarta.

0 4 11

PENGARUH KOMPETENSI AKUNTANSI DAN PENGALAMAN PRAKTIK KERJA INDUSTRI TERHADAP KESIAPAN Pengaruh Kompetensi Akuntansi Dan Pengalaman Praktik Kerja Industri Terhadap Kesiapan Kerja Siswa Kelas XI Program Keahlian Akuntansi SMK Batik 2 Surakarta.

1 5 16

PENDAHULUAN Pengaruh Kompetensi Akuntansi Dan Pengalaman Praktik Kerja Industri Terhadap Kesiapan Kerja Siswa Kelas XI Program Keahlian Akuntansi SMK Batik 2 Surakarta.

0 2 7

PENCAPAIAN KOMPETENSI SISWA DALAM PEMBELAJARAN PEMASANGAN INSTALASI TENAGA LISTRIK SISWA KELAS XI PROGRAM KEAHLIAN TEKNIK INSTALASI TENAGA LISTRIK SMK NEGERI 2 YOGYAKARTA DENGAN PENDEKATAN KONTEKSTUAL.

0 0 231

PENGARUH KREATIVITAS, KEPRIBADIAN DAN KEMANDIRIAN BELAJAR TERHADAP KUALITAS TUGAS PRAKTIK SISWA PROGRAM KEAHLIAN ELEKTRONIKA INDUSTRI SMK DI KULON PROGO.

1 2 121

PENGARUH KOMPETENSI KERJA DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KESIAPAN KERJA SISWA KELAS XII PROGRAM STUDI TEKNIK INSTALASI TENAGA LISTRIK SMK N 2 YOGYAKARTA.

0 2 95

HUBUNGAN KARAKTER SISWA DENGAN PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS XI PROGRAM KEAHLIAN TEKNIK INSTALASI TENAGA LISTRIK (TITL) DI SMK NEGERI 2 YOGYAKARTA.

0 2 124

EVALUASI PROGRAM PRAKTIK KERJA INDUSTRI PADA BIDANG KEAHLIAN TEKNIK INSTALASI TENAGA LISTRIK DI SMK SWASTA SE-KABUPATEN SLEMAN.

0 1 104

HUBUNGAN BIMBINGAN KARIR DAN KEMATANGAN KEJURUAN DENGAN MOTIVASI BEKERJA PADA SISWA PROGRAM KEAHLIAN TEKNIK INSTALASI TENAGA LISTRIK SMK DI KULON PROGO.

0 0 142

geologi regional kulon progo, kabupaten kulon progo, yogyakarta

6 49 9