Data PMDN Data PMA

lxxiv

2.4. Hipotesis

Beberapa hipotesis yang akan di uji dalam penelitian ini adalah :

2.4.1 Data PMDN

Hipotesis 1 Produk Domestik Regional Bruto PDRB berpengaruh positif terhadap Penanaman Modal Dalam Negeri PMDN di propinsi Jawa Tengah. Hipotesis 2 Suku Bunga SB berpengaruh negatif terhadap Penanaman Modal Dalam Negeri PMDN di propinsi Jawa Tengah Hipotesis 3 Angkatan kerja berpengaruh positif terhadap Penanaman Modal Dalam Negeri PMDN di Propinsi Jawa Tengah. lxxv Hipotesis 4 Infra struktur berpengaruh positif terhadap Penanaman Modal Dalam Negeri PMDN di Propinsi Jawa Tengah.

2.4.2 Data PMA

Hipotesis 1 Produk Domestic Regional Bruto PDRB berpengaruh positif terhadap Penanaman Modal Asing PMA di Propinsi Jawa Tengah Hipotesis 2 Suku Bunga Internasional LIBOR berpengaruh negatif terhadap Penanaman Modal Asing PMA di propinsi Jawa Tengah. Hipotesis 3 Angkatan kerja berpengaruh positif terhadap Penanaman Modal Asing PMA di Propinsi Jawa Tengah. Hipotesis 4 Infrastruktur berpengaruh positif terhadap Penanaman Modal Asing PMA di Propinsi Jawa Tengah lxxvi

BAB III METODE PENELITIAN

Definisi Operasional Variabel Variabel yang akan di gunakan dalam analsis ini didefinisikan sebagai berikut : 1. Penanaman Modal Dalam Negeri PMDN Penanaman Modal Dalam Negeri adalah realisasi investasi perseorangan atau perusahaan yang berasal dari dalam negeridomestik pada perusahaan yang berlokasi di propinsi Jawa Tengah, yang dinyatakan dalam satuan jutaan rupiah. 2. Penanaman Modal Asing PMA Penanaman Modal Asing adalah realisasi investasi perseorangan atau perusahaan yang berasal dari luar negeri pada perusahaan-perusahaan yang berlokasi di propinsi Jawa Tengah, yang dinyatakan dalam satuan juta US . 3. Pendapatan Domestik Regional Bruto PDRB PDRB adalah keseluruhan nilai tambah barang dan jasa yang dihasilkan oleh seluruh unit usaha atau seluruh unit ekonomi di suatu wilayah adalah PDRB atas dasar harga konstan tahun 1993 yang dinyatakan dalam jutaan rupiah. 4. Suku Bunga SB adalah suku bunga pinjaman pada Bank. Suku bunga adalah suku bunga kredit investasi pada Bank-bank pemerintah. Data suku bunga domestik diperoleh dari Bank Indonesia statistik ekonomi 61