Gambar wilayah Kabupaten Serdang Bedagai Cara merepresentasikan daerah Kabupaten Serdang Bedagai ke dalam

32 BAB III PEMBAHASAN

3.1 Gambar wilayah Kabupaten Serdang Bedagai

Berikut ini adalah gambaran dari wilayah Kabupaten Serdang Bedagai: Gambar 3.1 Batas-batas wilayah Kabupaten Serdang Bedagai. Keterangan: Kecamatan-kecamatan yang berada pada Kabupaten Serdang Bedagai r 1 r 7 r 3 r 4 r 5 r 6 r 2 r 8 r 9 r 10 r 11 r 12 r 13 r 14 r 15 r 16 r 17 Vivi Septianita Hutabarat : Implementasi Graph Coloring Dalam Pemetaan Daerah Kabupaten Serdang Bedagai, 2009 USU Repository © 2008 33 r 1 : Kecamatan Bandar Khalifah r 2 : Kecamatan Bintang Bayu r 3 : Kecamatan Dolok Masihul r 4 : Kecamatan Dolok Merawan r 5 : Kecamatan Kotarih r 6 : Kecamatan Pantai Cermin r 7 : Kecamatan Pegajahan r 8 : Kecamatan Perbaungan r 9 : Kecamatan Sei Bamban r 10 : Kecamatan Sei Rampah r 11 : Kecamatan Serbajadi r 12 : Kecamatan Silinda r 13 : Kecamatan Sipispis r 14 : Kecamatan Tanjung Beringin r 15 : Kecamatan Tebing Syahbandar r 16 : Kecamatan Tebing Tinggi r 17 : Kecamatan Teluk Mengkudu Daerah Kabupaten Serdang Bedagai yang terdiri dari 17 kecamatan dapat direpresentasikan menjadi suatu graph dengan merepresentasikan batas-batas wilayah sebagai edge dan perpotongan antar batas wilayah sebagai vertex. Masing-masing wilayah kecamatan diberi nama r 1 , r 2 , ... , r 17 . Kotamadya Tebing Tinggi yang berada di dalam peta Kabupaten Serdang Bedagai tidak termasuk bagian dari kabupaten tersebut. Vivi Septianita Hutabarat : Implementasi Graph Coloring Dalam Pemetaan Daerah Kabupaten Serdang Bedagai, 2009 USU Repository © 2008 34

3.2 Cara merepresentasikan daerah Kabupaten Serdang Bedagai ke dalam

suatu Graph. Perpotongan antar batas kecamatan direpresentasikan sebagai vertex, dan garis yang menghubungkan antara vertex yang satu dan vertex yang lain disebut edge. Gambar 3.2 Region Kabupaten Serdang Bedagai yang terdiri dari 32 vertex dan 49 edge Berdasarkan gambar di atas, Kabupaten Serdang Bedagai merupakan sebuah graph, karena terdiri dari region yang menghubungkan vertex dan edge, yaitu: G = V,E V = {v 1 , v 2 , v 3 , v 4 , v 5 , v 6 , v 7 , v 8 , v 9 , v 10 , v 11 , v 12 , v 13 , v 14 , v 15 , v 16 , v 17 , v 18 , v 19 , v 20 , v 21 , v 22 , v 23 , v 24 , v 25 , v 26 , v 27 , v 28 , v 29 , v 30 , v 31 , v 32 , v 33 } E = { v 1 , v 2 , v 1 , v 3 , v 2 , v 7 , v 3 , v 4 , v 3 , v 16 , v 3 , v 17 , v 4 , v 5 , v 4 , v 6 , v 4 , v 16 , v 5 , v 6 , v 5 , v 7 , v 5 , v 8 , v 6 , v 8 , v 7 , v 9 , v 8 , v 9 , v 8 , v 10 , v 9 , v 11 , v 10 , v 12 , v 10 , v 13 , v 11 , v 12 , v 11 , v 30 , v 12 , v 14 , v 12 , v 29 , v 13 , v 14 , v 13 , v 15 , v 14 , v 25 , v 15 , v 16 , v 15 , v 19 , v 17 , v 18 , v 17 , v 20 , v 18 , v 19 , v 18 , v 22 , v 19 , v 1 v 2 v 3 v 4 v 5 v 6 v 7 v 8 v 9 v 10 v 11 v 12 v 13 v 14 v 15 v 16 v 17 v 18 v 19 v 20 v 21 v 22 v 23 v 24 v 25 v 26 v 27 v 28 v 29 v 30 v 31 v 32 v 33 Vivi Septianita Hutabarat : Implementasi Graph Coloring Dalam Pemetaan Daerah Kabupaten Serdang Bedagai, 2009 USU Repository © 2008 35 v 23 , v 20 , v 21 , v 21 , v 22 , v 22 , v 23 , v 23 , v 24 , v 24 , v 25 , v 24 , v 32 , v 2 , v 26 , v 26 , v 27 , v 26 ,v 32 , v 27 , v 28 , v 27 , v 31 , v 28 , v 29 , v 29 , v 28 , v 29 , v 30 , v 30 , v 31 , v 31 , v 32 .

3.3 Cara Mewarnai Peta Kebupaten Serdang Bedagai