Uji normalitas Uji linieritas

B. HASIL PENELITIAN 1. Hasil Uji Asumsi

a. Uji normalitas

Uji normalitas sebaran dilakukan untuk mengetahui apakah distribusi data penelitian terdistribusi secara normal. Uji normalitas sebaran menggunakan uji Kolmogorov-Smirnov. Kaidah yang digunakan yaitu jika p 0,05 maka sebaran data normal, sedangkan jika p 0,05 maka sebaran data tidak normal. Hasil uji normalitas dapat dilihat pada Tabel 9 berikut. Tabel 9. Uji normalitas dengan One Sample Kolmogorov-Smirnov Variabel Nilai Z Nilai p Keterangan Prokrastinasi 0.740 0.751 Sebaran Normal Stress Kerja 0.751 0.625 Sebaran Normal Data dikatakan terdistribusi normal jika harga ρ 0.05. Berdasarkan tabel 9 diatas, diperoleh nilai Z Prokrastinasi = 0.740 dan Stress Kerja = 0.625 dengan masing-masing nilai ρ 0.05, maka dapat disimpulkan bahwa data penelitian telah terdistribusi normal.

b. Uji linieritas

Uji linieritas digunakan untuk mengetahui hubungan antara variabel prokrastinasi dengan variabel stres kerja, apakah data variabel prokrastinasi berkorelasi linear dengan variabel stres kerja. Uji linearitas dilakukan dengan Universitas Sumatera Utara menggunakan uji F, diperoleh nilai F sebesar 63.283. Variabel bebas prokrastinasi dapat dikatakan memiliki hubungan yang linier terhadap variabel tergantung stres kerja apabila memiliki nilai p 0,05 untuk linierity dan p 0,05 untuk deviation from linierity. Hasil uji linieritas dapat dilihat pada tabel 10 berikut. Tabel 10. Hasil Uji Linieritas Variabel Linierity Deviation from Linearity Keterangan Prokrastinasi Stress Kerja 0.000 0.589 Hubungan linier Berdasarkan tabel 10 di atas diperoleh bahwa nilai linierity adalah p= 0.000 p0.05 dan nilai p untuk deviation from linierity adalah 0.589 p0.05, sehingga dapat disimpulkan bahwa terdapat hubungan yang linier antara prokrastinasi dengan stres kerja. Universitas Sumatera Utara Tabel 10. Tabel ANOVA Sum of Squares df Mean Square F Sig. VAR00001 VAR00002 Between Groups Combine d 4058.604 32 126.83 1 2.871 .000 Linearity 2795.841 1 2795.8 41 63.28 3 .000 Deviation from Linearity 1262.763 31 40.734 .922 .589 Within Groups 2960.036 67 44.180 Total 7018.640 99

2. Hasil Uji Analisa Data a. Hubungan prokrastinasi dengan stres kerja pada pegawai negeri sipil

Dokumen yang terkait

HUBUNGAN ANTARA KOMITMEN ORGANISASI DENGAN PERSEPSI TERHADAP DISIPLIN KERJA PADA PEGAWAI NEGERI SIPIL Hubungan Antara Komitmen Organisasi Dengan Persepsi Terhadap Disiplin Kerja Pada Pegawai Negeri Sipil.

0 2 14

HUBUNGAN ANTARA PROKRASTINASI KERJA DENGAN STRES KERJA PADA PNS Hubungan antara Prokrastinasi Kerja dengan Stres Kerja pada PNS.

0 3 13

HUBUNGAN ANTARA PROKRASTINASI KERJA DENGAN STRES KERJA PADA PNS Hubungan antara Prokrastinasi Kerja dengan Stres Kerja pada PNS.

0 4 17

PENDAHULUAN Hubungan antara Prokrastinasi Kerja dengan Stres Kerja pada PNS.

0 2 9

HUBUNGAN ANTARA IKLIM ORGANISASI DENGAN SEMANGAT KERJA PADA PEGAWAI NEGERI SIPIL Hubungan Antara Iklim Organisasi Dengan Semangat Kerja Pada Pegawai Negeri Sipil.

0 2 16

HUBUNGAN ANTARA IKLIM ORGANISASI DENGAN SEMANGAT KERJA PADA PEGAWAI NEGERI SIPIL Hubungan Antara Iklim Organisasi Dengan Semangat Kerja Pada Pegawai Negeri Sipil.

0 4 13

HUBUNGAN ANTARA IKLIM ORGANISASI DENGAN KEDISIPLINAN KERJA PADA PEGAWAI NEGERI SIPIL Hubungan Antara Iklim Organisasi Dengan Kedisiplinan Kerja Pada Pegawai Negeri Sipil.

0 1 16

HUBUNGAN ANTARA IKLIM ORGANISASI DENGAN KEDISIPLINAN KERJA PADA PEGAWAI NEGERI SIPIL Hubungan Antara Iklim Organisasi Dengan Kedisiplinan Kerja Pada Pegawai Negeri Sipil.

0 6 11

HUBUNGAN ANTARA MANAJEMEN DIRI DENGAN PROKRASTINASI KERJA PADA PEGAWAI NEGERI SIPIL.

0 3 11

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Hubungan antara Motivasi Kerja dengan Prokrastinasi pada Pegawai Negeri Sipil di Pemkot Salatiga

0 0 8