Penerapan Persamaan dan Pertidaksamaan Kuadrat

E. Penerapan Persamaan dan Pertidaksamaan Kuadrat

Setelah mempelajari materi pada kompetensi dasar ini, kalian diharapkan dapat ¾ menyusun persamaan kuadrat berdasarkan akar-akar yang diketahui, ¾ menyusun persamaan kuadrat berdasarkan akar-akar persamaan kuadrat lain, ¾ menyelesaikan masalah program keahlian yang berkaitan dengan persamaan

dan pertidaksamaan kuadrat.

1. Menyusun Persamaan Kuadrat

Jika x 1 dan x 2 akar-akar persamaan kuadrat, maka persamaan kuadratnya adalah sebagai berikut

Rumus perkalian faktor atau Rumus jumlah dan hasil kali akar-akar

Tentukan persamaan kuadrat yang akar-akarnya sebagai berikut.

a. Menggunakan rumus perkalian faktor Menggunakan rumus jumlah dan hasil

Misalkan x 1 = -2 dan x 2 =5

kali akar

(x – (-2))(x – 5) = 0 Misalkan x 1 = -2 dan x 2 =5 (x + 2)(x – 5) = 0

2 – (3)x + (-10) = 0 x

2 – 3x – 10 = 0 x

70 Matematika X SMK Kelompok: Penjualan dan Akuntansi

b. x 1 = 1 – 2 dan x 2 = 1 + 2 (gunakan rumus jumlah dan hasil kali)

2 x 2 – 2x + (-1) = 0, sehingga x – 2 x –1 = 0

c. x 1 = dan x 2 = -2

1 x +x 2 = +(-2) =

x –( −)x+( − ) = 0, sehingga 3x +4x–4=0

) = 0, sehingga 10x – 13 x – 3 = 0

2. Menyusun Persamaan Kuadrat Berdasarkan Akar- akar Persamaan Kuadrat Lain

Untuk menentukan persamaan kuadrat berdasarkan akar-akar persamaan kuadrat lain, perhatikan contoh-cotoh soal di bawah ini.

Contoh 27

Susunlah persamaan kuadrat yang akar-akarnya dua kali akar-akar persamaan kuadrat x 2 – 2x – 10 = 0.

Jawab: Misalkan akar-akar persamaan x 2 – 2x – 10 = 0 adalah x

1 dan x 2 , Dari persamaan diperoleh a = 1, b = -2 dan c = -10, sehingga

a dan

Misalkan akar-akar persamaan kuadrat baru yang akan dicari adalah α dan β yang akarnya dua kali akar-akar persamaan yang diketahui atau α = 2x 1 dan β = 2x 2 . α + β = 2x 1 + 2x 2 dan α ⋅ β =2 x 1 ⋅ 2 x 2 =4 x 1 ⋅ x 2

= 2(x 1 +x 2 )= 2 ⋅=4 2 = 4(-10) = -40

BAB II Persamaan dan Pertidaksamaan

Persamaan kuadrat baru yang mempunyai akar-akar α dan β adalah

x 2 –( α + β)x + α ⋅ β =0

2 x – (4)x + (-40) = 0

2 – 4x – 40 = 0 x

Contoh 28

Tentukan persamaan kuadrat baru yang akar-akarnya x + 2 dan 1 x + 2 dari 2 persamaan kuadrat x 2 = 3x – 6 yang mempunyai akar-akar x

1 dan x 2 .

Jawab: x 2 = 3x – 6

x 2 – 3x + 6 = 0 diperoleh a = 1, b= -3 dan c = 6 x 1 +x 2 =- b =3

misal akar-akar persamaan kuadrat yang baru adalah α dan β, α= x + 2 dan 1 β= x + 2, maka 2

α+β= x+ 2 + 1 x+2 2 α ⋅ β = ( x + 2) . ( 1 x + 2) 2

= x+ 1 x+ 4 2 =

x 1 ⋅ x 2 + 2 x + 2 1 x + 4 2 = 3 + 4 = x 1 ⋅ x 2 + 2( x + 1 x)+4 2

3. Aplikasi Persamaan dan Pertidaksamaan Kuadrat

Contoh 29

Sebuah pabrik mainan menjual produknya seharga Rp6.000,00 per unit. Biaya pembuatan x unit produk didapat menurut persamaan B = x 2 + 1.000 x. Berapa unit

produk harus diproduksi dan dijual agar mendapatkan laba Rp6.000.000,00?

Gambar 2.3 Hasil produksi pabrik pembuatan mainan

Jawab: Laba = Pendapatan – Biaya pembuatan = Harga jual x jumlah yang diproduksi – Biaya pembuatan

72 Matematika X SMK Kelompok: Penjualan dan Akuntansi 6.000.000 = 6.000 x – (x 2 + 1.000 x)

0=x 2 – 5.000 x + 6.000.000

0 = (x – 3.000)(x – 2.000) x – 3.000 = 0 atau x – 2.000 = 0

1 = 3.000 atau x x 2 = 2.000

Jadi, untuk mendapatkan laba Rp6.000.000,00 harus diproduksi dan terjual sebanyak 3.000 unit atau 2.000 unit.

Contoh 30

Pak Somad memiliki sebidang tanah berbentuk persegi dengan ukuran (2x + 5) meter dan Pak Karta juga memiliki sebidang tanah berbentuk persegi panjang dengan ukuran panjang (10x– 5) meter dan lebar 2x meter. Luas tanah Pak Karta dua kalinya luas tanah pak Somad. Tentukan luas tanah Pak Somad dan Pak Karta. Jawab: Luas tanah Pak Somad = sisi x sisi

= (2x + 5)(2x + 5) = 4x 2 + 20x + 25

Luas tanah Pak Karta = Panjang x lebar

= (10x – 5 ) 2x = 20x 2 ⋅ – 10x

Luas tanah Pak Karta = dua kalinya luas tanah Pak Somad

(6x + 5)(x – 5) = 0 6x + 5 = 0 atau x – 5 = 0

1 x = -1,2 (tidak memenuhi) atau x 2 =5 Jadi, luas tanah Pak Somad = ( 2 ⋅ + 5)( 5 2 ⋅ + 5) = 225 m 5 2 luas tanah Pak Karta = ( 2 10 ⋅–5⋅ 5 ) 2 ⋅ = 450 m 5

Dokumen yang terkait

Anal isi s L e ve l Pe r tanyaan p ad a S oal Ce r ita d alam B u k u T e k s M at e m at ik a Pe n u n jang S MK Pr ogr a m Keahl ian T e k n ologi , Kese h at an , d an Pe r tani an Kelas X T e r b itan E r lan gga B e r d asarkan T ak s on om i S OL O

2 99 16

PERBEDAAN ANATOMI JARINGAN EPIDERMIS DAN STOMATA BERBAGAI DAUN GENUS ALLAMANDA (Dikembangkan menjadi Handout Siswa Biologi Kelas XI SMA)

5 148 23

Hubungan antara Kondisi Psikologis dengan Hasil Belajar Bahasa Indonesia Kelas IX Kelompok Belajar Paket B Rukun Sentosa Kabupaten Lamongan Tahun Pelajaran 2012-2013

12 269 5

Upaya guru PAI dalam mengembangkan kreativitas siswa pada mata pelajaran pendidikan agama islam Kelas VIII SMP Nusantara Plus Ciputat

48 349 84

Antiremed Kelas 12 Matematika (4)

4 115 8

Mari Belajar Seni Rupa Kelas 7 Tri Edy Margono dan Abdul Aziz 2010

17 329 204

LKS Matematika Kelas XI

76 461 72

PENGGUNAAN BAHAN AJAR LEAFLET DENGAN MODEL PEMBELAJARAN THINK PAIR SHARE (TPS) TERHADAP AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATERI POKOK SISTEM GERAK MANUSIA (Studi Quasi Eksperimen pada Siswa Kelas XI IPA1 SMA Negeri 1 Bukit Kemuning Semester Ganjil T

47 275 59

PENGARUH PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF EXAMPLE NON EXAMPLE TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR RASIONAL SISWA PADA MATERI POKOK PENCEMARAN DAN KERUSAKAN LINGKUNGAN (Studi Eksperimen pada Siswa Kelas VII SMP Negeri 2 Waway Karya Lampung Timur Tahun Pela

7 98 60

1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang - Penerapan model Problem Based Instruction (PBI) terhadap pemahaman konsep dan hasil belajar siswa pokok bahasan tekanan Kelas VIII Semester II di SMPN Palangka Raya Tahun Ajaran 2015/2016 - Digital Library IAIN Pala

0 3 80