Pendapatan Asli daerah Dana Perimbangan Lain-lain pendapatan Sah

Ba da n Pe r e n ca n a a n Pe m ba n gu n a n D a e r a h Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah RPJMD Kabupaten Ogan Komering Ulu Timur Tahun 2010 - 2015 III - 3 Tabel 3.1 Pendapatan Daerah Kabupaten OKU TIMUR Tahun 2005 2010 N o Uraian Pendapatan Tahun 2005 Tahun 2006 Tahun 2007 Tahun 2008 Tahun 2009 Tahun 2010

1. Pendapatan Asli daerah

1.885.357.800 9.013.488.750 9.801.085.055 11.115.911.400 11.087.156.600 30.296.546.500 Pajak Daerah 649.488.800 1.286.546.000 1.482.000.000 1.878.000.000 2.353.600.000 4.024.000.000 Retribusi Daerah 1.007.869.000 1.706.942.750 1.757.175.000 4.071.743.000 4.107.440.000 19.142.730.000 Bagian Laba Usaha Daerah 20.000.000 20.000.000 - - - - Lain-lain PAD yang sah 208.000.000 6.000.000.000 6.541.910.055 5.091.168.400 4.551.116.600 7.044.816.500 Hasil Pengelolaan Keuangan Daerah yang Dipisahkan - - 20.000.000 75.000.000 75.000.000 125.000.000

2. Dana Perimbangan

191.399.161.248 461.401.701.646 522.739.225.680 571.542.512.660 611.001.752.300 607.112.279.528 Bagi Hasil Bumi dan Bukan Pajak 48.462.037.686 120.856.416.080 159.054.225.680 165.457.562.660 196.872.185.300 174.565.060.528 Dana Alokasi Umum 128.782.000.000 296.878.000.000 326.475.000.000 358.855.950.000 361.075.567.000 382.017.919.000 Dana Alokasi Khusus 4.000.000.000 30.420.000.000 37.210.000.000 47.229.000.000 53.054.000.000 50.529.300.000 Dana Perimbangan dari Propinsi 10.155.123.562 13.247.285.566 - - - -

3. Lain-lain pendapatan Sah

20.714.900.000 6.946.500.000 33.247.285.570 53.168.603.300 93.375.988.500 104.265.598.842 Bantuan Dana Kontigensi 12.174.900.000 2.749.000.000 - - - - Bantuan Keuangan Propinsi atau Pemerintah Daerah Lainnya 8.540.000.000 4.197.500.000 - - - 2.895.000.000 Pendapatan Hibah - - - 9.000.000.000 - - Dana Bagi Hasil Pajak dari Provinsi dan Pemerintah Daerah lainnya - - 25.247.285.570 25.247.285.500 25.247.285.500 26.262.475.310 Dana Penyesuaian dan Otonomi khusus - - 8.000.000.000 18.921.317.800 68.128.703.000 75.108.123.532 J u m l a h P e n d a p a t a n 213.999.419.048 477.361.690.396 565.787.596.305 635.827.027.360 715.464.897.400 741.674.424.870 Sum be r : Pe r a t u ra n D a e r a h Ka b upa t e n OKU TI M UR Ta h un 2 0 0 5 - 2 0 1 0 Sumber pendapatan daerah Kabupaten OKU TIMUR masih bertumpu pada sumber-sumber pendanaan yang berasal dari APBD atau Bagian Dana Perimbangan. Dalam tahun 2005 rata-rata kontribusi bagian dana perimbangan terhadap pendapatan daerah adalah sebesar 84,44 atau sebesar Rp. 191,399 milyar, sedangkan pada tahun 2006 kontribusi bagian dana perimbangan terhadap pendapatan daerah adalah sebesar 96,66 atau mencapai Rp. 461,401 milyar. Dan yang terakhir pada tahun 2010 kontribusi dana perimbangan adalah

81.86 atau sebesar Rp. 607,112 milyar . Rata-rata kontribusi bagian