Analisa Pelaku Srau Hotel Resor

5.1.2. Analisa Pelaku Srau Hotel Resor

Berdasarkan macam aktivitas yang dilakukan di hotel resor, pelaku pada bangunan hotel resor dibedakan menjadi 4, yaitu :

 Pengunjung Srau Hotel Resor  Pengelola Srau Hotel Resor  Pegawai Srau Hotel Resor Berikut identifikasi pelaku menurut jenis aktivitas yang

dilakukan di hotel resor.

 Tamu Hotel Srau Hotel Resor

Tamu yang menginap atau biasa disebut wisatawan adalah orang yang datang ke hotel resor sebagai pengguna jasa penginapan dan fasilitas-fasilitas yang disediakan. Tamu hotel adalah subjek yang mendapatkan perhatian utama dalam perencanaan hotel resor.

 Pengunjung Srau Hotel Resor

Tamu yang tidak menginap atau disebut pengunjung adalah orang yang datang ke hotel resor untuk menggunakan fasilitas rekreasi dan fasilitas publik lain yang tersedia pada hotel resor, tanpa melakukan aktivitas menginap. Pengunjung merupakan subjek pendukung wisatawan. Menurut asalnya pengunjung juga dibagi 3, yaitu pengunjung lokal, pengunjung domestik dan pengunjung mancanegara.

Menurut tujuan kedatangan dan fasilitas yang digunakan, pengunjung dapat dibedakan sebagai berikut :

1. Pengunjung Srau Hotel Resor 1. Pengunjung Srau Hotel Resor

c. Pengunjung kolam renang dewasa dan

anak

d. Pengunjung relaksasi (spa, sauna, pijat

dan refleksi)

e. Pengunjung billiard

f. Pengunjung fitness center

g. Pengunjung jogging track

2. Pengunjung rekreasi

a. Pengunjung restoran dan bar

b. Pengguna kolam renang dewasa

c. Pengguna kolam renang anak

d. Pengguna pijat dan refleksi

e. Pengguna billiard

f. Pengguna fitness centre

g. Pengguna lapangan voli pantai

h. Pengunjung pantai dan wahana air

 Pengelola

Pengelola adalah orang yang datang ke hotel resor untuk memastikan kegiatan usaha hotel resor berjalan dengan lancar. Secara umum kegiatan pengelola adalah mengatur dan mengelola berjalannya hotel resor. Menurut jenis pekerjaan yang dikelola, pengelola dapat dibedakan sebagai berikut :

1. Manajer Utama

2. Asisten Manajer

3. Sekretaris

4. Manajer Keuangan

5. Manajer Personalia

6. Manajer Pemasaran

7. Manajer Pengadaan Barang

8. Manajer Operasional dan Teknik

 Pegawai

Pegawai adalah orang yang datang ke hotel resor untuk bekerja dengan memberikan pelayanan kepada tamu hotel dan pengunjung. Pegawai merupakan elemen penting dari usaha hotel resor, karena pegawai merupakan orang yang langsung berhubungan dengan tamu hotel dan pengunjung, sehingga pegawai harus mampu memberikan pelayanan sebaik mungkin sesuai dengan standar pelayanan hotel bintang tiga. Menurut jenis dan area pekerjaan yang dilakukan pegawai dapat dibedakan sebagai berikut :

1. Pegawai Front Office

a. Resepsionis dan Informasi

b. Petugas reservasi dan pembayaran

c. Pelayan lounge

d. Bellboy

2. Pegawai Tata Graha

a. Cleaning service

b. Petugas laundry

c. Petugas linen

d. Petugas house keeping

e. Petugas florist

f. Tukang kebun

g. Tukang masak

h. Petugas Penerimaan Barang

3. Pegawai Private Dining, Restoran dan Bar

a. Kepala koki restoran

b. Koki restoran

c. Koki private dining

d. Pramusaji

e. Kasir restoran

f. Barista

g. Cleaning service

h. Tukang cuci

4. Pegawai Fasilitas Komersial

a. Petugas ruang serbaguna

b. Pegawai drugstore

c. Petugas money changer

d. Pegawai biro perjalanan

e. Penjaga toko souvenir dan butik e. Penjaga toko souvenir dan butik

Fax dan Telepon)

5. Pegawai Fasilitas Rekreasi dan Olahraga

a. Operator kolam renang

b. Operator fitness centre

c. Petugas reservasi pijat dan refleksi

d. Terapis pijat dan refleksi

e. Petugas pengawas fasilitas rekreasi

6. Pegawai Pengelola

a. Office boy dan cs

7. Pegawai Utilitas

a. Petugas Mekanikal Elektrikal

b. Petugas Genset

8. Pegawai Keamanan

a. Satpam

b. Petugas Parkir

c. Petugas CCTV