Sejarah Singkat Perusahaan Struktur Organisasi Perusahaan Deskripsi Jabatan Job Description

56

BAB III ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN

3.1 Sejarah Singkat Perusahaan

PT Derlin International Cargo merupakan perusahaan yang bergerak dalam bidang jasa yang menjalankan usaha-usahanya di bidang pengusaha titipan, yang meliputi jasa titipan paket dan jasa titipan pos, selain itu PT Derlin International Cargo menjalankan usaha-usahanya dibidang pengiriman barang melalui transportasi darat, laut dan udara, bongkar muat barang dari dan ke kapal, ke dalam negeri maupun luar negeri. PT Derlin International Cargo ini pertamakalinya didirikan oleh Cucu Subarna yang sekarang bertindak sebagai komisaris di PT Derlin International Cargo pada tanggal 15 Juni 2007 yang pada awalnya beralamat di Sadang Sari No.8 Bandung. Pada awal tahun 2008 PT Derlin Express berpindah tempat di Metro Trade Centre Blok J No. 18 Soekarno Hatta Bandung. sesuai dengan akte pendirian No. 09 Tanggal 26 Juni 2007. Tetapi pada tanggal 31 Juni 2008, PT Derlin International Cargo berubah nama menjadi PT Derlin Express dan melayani jasa titipan paket, pengiriman barang melalui transportasi darat, laut dan udara, dan bongkar muat barang untuk dalam negeri. 3.2 Tujuan Perusahaan Visi dan Misi Perusahaan 3.2.1 Visi Perusahaan PT Derlin Express Bandung ini mempunyai visi yaitu mengurangi pengangguran dan memperluas lapangan pekerjaan dengan kemampuan yang dimiliki.

3.2.2 Misi Perusahaan

Misi dari PT Derlin Express Bandung adalah memberikan pelayanan pengiriman yang terbaik dan memenuhi kepuasan pelanggan. 57

3.2.3 Slogan Perusahaan

Adapun Slogan dari PT Derlin Express Bandung adalah ”the best world partner”.

3.3 Struktur Organisasi Perusahaan

Dengan adanya struktur organisasi perusahaan, maka pimpinan perusahaan dapat mengetahui penjabaran dari fungsionaris yang bertanggungjawab atas jabatan masing-masing pada setiap divisinya. Selain itu setiap fungsionaris dapat mengetahui dengan pasti wewenang dan tanggungjawab dalam susunan organisasi perusahaan, sehingga para pelaksana dapat melaksanakan tugas-tugasnya dengan lebih terarah. Adapun gambar dari struktur organisasi PT Derlin Express, bisa dilihat pada gambar 3.1 struktur organisasi berjalan. - Fungsi yang terkait - Tempat melakukan penelitian Gambar 3.1 Struktur Organisasi Berjalan 58

3.4 Deskripsi Jabatan Job Description

Uraian pekerjaan pada PT Derlin Express Bandung, yang merupakan penjabaran mengenai tujuan dan kewajiban yang dilihat dari struktur organisasi dan penjelasannya sebagai berikut:

A. Komisaris

1. Komisaris bertanggungjawab dalam pengambilan keputusan. 2. Mengelola jalannya perusahaan. 3. Komisaris bertanggungjawab sepenuhnya terhadap seluruh kegiatan perusahaan. 4. Komisaris memberikan modal untuk kas perusahaan. 5. Komisaris tidak berhak mengangkat dan memberhentikan karyawan. 6. Menerima laporan keuangan tiap bulannya dari bagian administrasi keuangan.

B. Direktur

1. Melakukan pengawasan baik internal maupun eksternal dalam segala bidang dalam rangka melancarkan program kerja usaha. 2. Mengordinir seluruh fungsi yag ada di perusahaan. 3. Bertugas sebagai pimpinan harian setiap divisi, mengawasi kerja atau proses kegiatan perusahaan, menerima dan memeriksa.

C. Direktur Oprasional

1. Memeriksa beban operasi apa yang akan dibayar perusahaan. 2. Memeriksa perlengkapan barang-baarang yang ada di perusahaan dan mengajukan untuk pembelian barang-barang yang habis. D. Marketing Manager 1. Mengkordinasi seluruh kegiatan yang berkaitan dengan pemasaran. 2. Merencanakan, mengkoordinir dan mengawasi aktivitas-aktivitas perencanaan dan schedule pemasaran. 3. Menetapkan kebijakan pemasaran penjualan. 4. Melakukan pengamatan dan menganalisa keadaan pasar.

E. Sales

1. Melaksanakan kegiatan pemasaran terhadap jasa yang ditawarkan perusahaan. 59 2. Melakukan pelaporan atas kegiatan operasional yang berhubungan dengan pemasaran kepada marketing manager.

F. Courier

1. Membawa barang di tempat customer. 2. Menyiapkan jasa angkutan untuk pengiriman barang.

G. Customer Service

1. Melayani customer. 2. Membuat resi dan surat jalan. 3. Menerima pengaduan dari customer. 4. Melayani customer yang ingin menjadi member apabila ingin melakukan pengiriman kredit. 5. Membuat surat perjanjian bagi yang melakukan pengiriman kredit.

H. Dokumentasi

1. Menyimpan surat maupun dokumen- dokumen penting.

I. Administrasi Keuangan

1. menerima uang yang masuk atas pengiriman tersebut.dan laporan tentang keuangan sehingga laba dan ruginya perusahaan dapat di ketahui dengan benar kemudian diserahkan ke komisaris. 2. Berhak menolak permintaan biaya dari pihak manapun kecuali telah ada persetujuan dari direktur, baik lisan maupun tertulis. 3. Bertanggungjawab langsung kepada pimpinan. 4. Menerima laporan pembayaran atau penerimaan pembayaran. 5. Melaksanakan pengelolaan dana keuangan perusahaan, seperti penerimaan kas dan pengeluaran kas. 6. Membuat invoice dan kontra bon untuk customer. 7. Mengelola kesejahteraan pegawai. 8. Membuat slip gaji untuk karyawan.

J. Kasir

1. Mengatur petty cash kecil di perusahaan.

K. Colector

1. Melakukan penagihan pada customer setelah jatuh tempo pembayaran. 60

3.5 Kebijakan Perusahaan dan Pengendalian Intern

Dokumen yang terkait

Perancangan Sistem Informasi Akuntansi Pendapatan Pada Pt Sentra Indologis Utama Cabang Bandung Dengan Menggunakan Software Microsoft Visual Basic 6.0 Dan Microsoft SQL Server 2000 Berbasis Client Server

0 7 1

Perancangan Sistem Informasi Akuntansi Perlengkapan Pada PT. BPW Pahala Kencana Cabang Bandung Dengan Menggunakan Microsoft Visual Basic 6.0 Dan Microsoft SQL Server 2000 Berbasis Client Server

0 9 28

Perancangan Sistem Informasi Akuntansi Perlengkapan Pada PT. BHanda Ghara Reksa Cabang Bandung Dengan Menggunakan Microsoft Visual Basic 6.0 Dan Microsoft SQL Server 2000 Berbasis Client Server

0 10 180

Perancangan Sistem Informasi Akuntansi Kas Menggunakan Software Microsoft Visual Basic 6.0 Dan SQL Server 2000 Berbasis Client Server Pada PT Cipta Sejahtera

1 14 242

Perancangan Sistem Informasi Akuntansi Kas Pada Dinas Pendidikan Kota Bandung Dengan Menggunakan Software Microsoft Visual Basoc 6.0 Dan SQL Server 2000 Berbasis Client Server

0 3 1

Perancangan Sistem Informasi Akuntansi Aktiva Tetap Pada PT. Indomo Mulia Cabang Bandung Dengan Menggunakan Software Microsoft Visual Basic 6.0 Dan Microsoft SQL Server 2000 Berbasis Client Server

2 11 226

Perancangan sistem informasi akuntansi pendapatan pada PT.Mentari Cyber Media dengan menggunakan Microsoft Visual Basic 2005 dan SQL Server 2005 berbasis client server

0 8 149

Perancangan Sistem Informasi Akuntansi Kredit Gadai Pada Perum Penggadaian Kantor Cabang Pungkur Bandung Dengan Menggunakan Software Microsoft Visual Basic 6.0 Dan Microsoft SQL Server 2000 Berbasis Client Server

1 21 184

Perancangan Sistem Informasi Akuntansi Belanja Pada Kantor Kecamatan Cileunyi Kabupaten Bandung Dengan Menggunakan Software Microsoft SQL Server 2000 Berbasis Client Server

1 16 190

Perancangan Sistem Informasi Akuntansi Laporan Keuangan Neraca Pada Kelurahan Cibeureum Dengan Menggunakan Software Microsoft Visual Basic 6.0 Dan Microsoft SQL Server 2000 Berbasis Client Server

0 14 322