Energi Panas dan Bunyi

Bab 10 Energi Panas dan Bunyi

109 1. Panas Dapat Berpindah Cobalah untuk mengamati peristiwa berikut K K K K K e g i a t a n 10.2 10.2 10.2 10.2 10.2 Mari kerjakan secara berkelompok Catatlah semua hasil percobaan dalam buku kegiatan kalian Percobaan I: 1. Ambil sendok teh yang kecil tetapi panjang Rabalah sendok itu dan rasakan suhunya 2. Buatlah teh panas, aduk dengan sendok teh, dan biarkan sendok teh tetap dalam gelas beberapa saat Setelah 5 hingga 7 menit ambil sendok tersebut Rabalah sendok itu dan rasakan suhunya 3. Adakah perbedaannya dengan sebelum dipakai untuk mengaduk teh? Dari mana panas itu berasal? Percobaan II: 1. Siapkan sebuah sendok logam, sebuah sendok plastik, sebuah sedotan plastik, dan sebuah sumpit kayubambu 2. Dengan pengawasan ibu atau guru, tuangkan air panas ke dalam gelas setinggi ¾ gelas Pegang benda yang telah kamu siapkan dan rasakan suhunya 3. Masukkan empat benda tadi ke dalam gelas yang berisi air panas dan tunggu selama 5 menit 4. Setelah 5 menit pegang satu per satu benda-benda tadi dan rasakan masing-masing suhu benda Manakah di antara benda tersebut yang terasa paling panas, agak panas atau kurang panas? Apakah keseimpulannya? a b 110 Ilmu Pengetahuan Alam 4 T T T T T u g u g u g u g u g a s 1 a s 1 a s 1 a s 1 a s 1 0 0..... 1 1 1 1 1 Sumber: Dok. Penerbit c d Gambar 10.2 Segelas air panas yang dimasuki sebuah sendok logam a, sedotan plastik b, sendok plastik c, dan sumpit kayu d Ayo kerjakan dalam buku tugas kalian Isilah Tabel 10.1 di bawah ini setelah melakukan percobaan di atas Tabel 10.1 TempoLamanya Rambatan Panas pada Berbagai Benda No. Nama Benda Cepat PanasTidak 1. Sendok logam ................................................................. 2. Sedotan plastik ................................................................. 3. Sendok plastik ................................................................. 4. Sumpit kayu ................................................................. Berdasarkan kemampuan menghantarkan panas benda dikelompokkan menjadi dua, yaitu benda yang mudah menghantarkan panas konduktor dan benda yang sulit menghantarkan panas isolator.