Proses Pelatihan Pengujian Sistem

menekan tombol “Lakukan Pengujian” untuk menampilkan hasil pengujian dan vektor keluarannya. Program juga menampilkan hasil perkalian vektor pada kotak “Informasi”. Form proses pengujian dapat dilihat pada Gambar 4.2 Gambar 4.2 Form Proses Pengujian

4.3 Pengujian Sistem

Pada pengujian sistem dilakukan tahap simulasi untuk melihat apakah sistem dapat mengenali pola karakter Aksara Katakana yang telah dilatih sebelumnya maupun yang belum dilatih sebelumnya. Juga akan dilihat seberapa tepat sistem ini dapat mengenali pola-pola tersebut. Dapat dilihat penjelasan secara detail tahap-tahap proses pengujian sistem sebagai berikut :

4.3.1 Proses Pelatihan

Tahap proses pelatihan, pertama pengguna menginputkan alamat direktori gambar pada program. Textbox lokasi alamat direktori gambar ditunjukkan pada Gambar 4.3. Universitas Sumatera Utara Gambar 4.3 Alamat Direktori Gambar Kemudian menginput nama file citra yang akan dilatih dan menekan tombol “Buka Citra”. Hasil proses membuka citra ditunjukkan pada Gambar 4.4. Gambar 4.4 Buka Citra Setelah itu citra dirubah ukurannya agar semua citra sama ukurannya. Hasil proses ubah ukuran ditunjukkan pada Gambar 4.5. Universitas Sumatera Utara Gambar 4.5 Ubah Ukuran Listing program untuk ubah ukuran dapat diihat pada Gambar 4.6. Gambar 4.6 Listing Program Ubah Ukuran Citra yang sudah sama ukurannya kemudian di normalisasi warnanya menjadi hitam putih agar dapat diproses dan diambil nilai binernya. Hasil normalisasi warna ditunjukkan pada Gambar 4.7. Gambar 4.7 Normalisasi Warna Listing program untuk normalisasi warna dapat dilihat pada Gambar 4.8. Universitas Sumatera Utara Gambar 4.8 Listing Program Normalisasi Warna Tahap selanjutnya ialah penghitungan bobot. Jika penghitungan bobot selesai akan ditampilkan vektor keluaran yang diassosiasikan dengan citra yang diuji. Juga dapat ditampilkan total bobot karakter yang diuji. Proses penghitungan bobot ditunjukkan pada Gambar 4.9. Universitas Sumatera Utara Gambar 4.9 Hitung Bobot Listing program untuk hitung bobot ditunjukkan pada Gambar 4.10 Gambar 4.10 Listing Program Hitung Bobot Selesai menghitung bobot, maka bobot disimpan. Apabila bobot berhasil disimpan, akan muncul dialog box nama file dan lokasi bobot disimpan. Form dialog box dapat dilihat pada Gambar 4.11. Universitas Sumatera Utara Gambar 4.11 Simpan Bobot Bobot setiap karakter yang telah disimpan kemudian dijumlahkan untuk mendapat nilai bobot total. Apabila bobot total berhasil dihitung, akan muncul dialog box nama file dan lokasi bobot total disimpan. Form dialog box dapat dilihat pada Gambar 4.12. Gambar 4.12 Hitung Bobot Total

4.3.2 Proses Pengujian